PERANCANGAN SISTEM AKUNTANSI DAN KEUANGAN PADA PT. PUTRA TELAGA BIRU PALANGKARAYA
Sebuah perusahaan membutuhkan sistem akuntansi dan keuangan yang baik dalam beroperasi. Tanpa adanya sistem akuntansi dan keuangan yang baik, dapat terjadi fraud dan masalah-masalah yang dapat berpotensi menyebabkan kerugian besar bagi perusahaan. Tujuan penelitian ini adalah untuk membuat desain...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Theses and Dissertations NonPeerReviewed |
Language: | Indonesian Indonesian |
Published: |
2018
|
Subjects: | |
Online Access: | http://repository.unair.ac.id/73385/6/ABSTRAK_A.219%2018%20Pah%20p.pdf http://repository.unair.ac.id/73385/7/FULLTEXT_A.219%2018%20Pah%20p.pdf http://repository.unair.ac.id/73385/ http://lib.unair.ac.id |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Institution: | Universitas Airlangga |
Language: | Indonesian Indonesian |
Summary: | Sebuah perusahaan membutuhkan sistem akuntansi dan keuangan yang baik
dalam beroperasi. Tanpa adanya sistem akuntansi dan keuangan yang baik, dapat
terjadi fraud dan masalah-masalah yang dapat berpotensi menyebabkan kerugian
besar bagi perusahaan. Tujuan penelitian ini adalah untuk membuat desain baru
sistem akuntansi dan keuangan untuk memperbaiki informasi keuangan pada
sebuah perusahaan dagang yang bertempat di Palangkaraya, Kalimantan Tengah.
Penelitian ini dilakukan di PT. Putra Telaga Biru di Palangkaraya. Penelitian ini
menggunakan pendekatan analisa dan desain sistem. Penelitian ini mencakup
desain sistem akuntansi dan keuangan meliputi sistem persediaan, sistem
pembayaran, sistem penerimaan, dan sistem pelaporan. Hasil penelitian ini adalah
desain baru untuk sistem akuntansi dan keuangan dan bagaimana sistem baru
tersebut dapat mengatasi kelemahan sistem sebelumnya yang digunakan pada PT.
Putra Telaga Biru. |
---|