PEMBATASAN REMISI PADA NARAPIDANA KASUS TERTENTU
Narapidana kasus tertentu selama ini mengalami diskriminasi yang berakibat pada belum terpenuhinya hak asasinya, yaitu hak untuk mendapatkan remisi. Penghormatan, perlindungan, dan pemenuhan hak remisi narapidana kasus tertentu merupakan kewajiban negara. Sebagaimana diatur dalam Undang-Undang N...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Theses and Dissertations NonPeerReviewed |
Language: | Indonesian Indonesian |
Published: |
2018
|
Subjects: | |
Online Access: | http://repository.unair.ac.id/75426/1/THD.%2024-18%20Rus%20p%20Abstrak.pdf http://repository.unair.ac.id/75426/2/THD.%2024-18%20Rus%20p.pdf http://repository.unair.ac.id/75426/ http://lib.unair.ac.id |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Institution: | Universitas Airlangga |
Language: | Indonesian Indonesian |
id |
id-langga.75426 |
---|---|
record_format |
dspace |
spelling |
id-langga.754262018-11-09T09:56:10Z http://repository.unair.ac.id/75426/ PEMBATASAN REMISI PADA NARAPIDANA KASUS TERTENTU RUSMAN RUSLI, 031624153024 K5015.4-5350 Criminal law Narapidana kasus tertentu selama ini mengalami diskriminasi yang berakibat pada belum terpenuhinya hak asasinya, yaitu hak untuk mendapatkan remisi. Penghormatan, perlindungan, dan pemenuhan hak remisi narapidana kasus tertentu merupakan kewajiban negara. Sebagaimana diatur dalam Undang-Undang No.12 Tahun 1995 tentang Pemasyarakatan. Regulasi tersebut juga menjamin hak narapidana serta persamaan perlakuan dan pelayanan kepada narapidana untuk mendapatkan remisi tanpa pandang bulu. Ada 2 (dua) pokok permasalahan dalam penelitian ini, yaitu : (1) Remisi dalam Kaitannya dengan Sistem Pemasyarakatan; dan (2) Pembatasan Remisi untuk Narapidana Kasus Tertentu dalam Kaitannya dengan Hak Asasi Manusia. Tipe penelitian yang digunakan adalah Penelitian Hukum. Pendekatan yang digunakan adalah Pendekatan Perundang-undangan dan Pendekatan Konseptual. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa, remisi merupakan subsistem pemasyarakatan yang bertujuan untuk resosialisasi dan rehabilitasi narapidana, agar narapidana bisa lebih cepat kembali ke masyarakat sehingga dapat mengurangi beban lembaga pemasyarakatan dari over kapasitas. Pembatasan remisi untuk narapidana kasus tertentu merupakan bentuk diskriminasi yang melanggar hak asasi narapidana. Karena remisi merupakan hak dasar narapidana yang harus diberikan tanpa pandang bulu. 2018 Thesis NonPeerReviewed text id http://repository.unair.ac.id/75426/1/THD.%2024-18%20Rus%20p%20Abstrak.pdf text id http://repository.unair.ac.id/75426/2/THD.%2024-18%20Rus%20p.pdf RUSMAN RUSLI, 031624153024 (2018) PEMBATASAN REMISI PADA NARAPIDANA KASUS TERTENTU. Thesis thesis, Universitas Airlangga. http://lib.unair.ac.id |
institution |
Universitas Airlangga |
building |
Universitas Airlangga Library |
country |
Indonesia |
collection |
UNAIR Repository |
language |
Indonesian Indonesian |
topic |
K5015.4-5350 Criminal law |
spellingShingle |
K5015.4-5350 Criminal law RUSMAN RUSLI, 031624153024 PEMBATASAN REMISI PADA NARAPIDANA KASUS TERTENTU |
description |
Narapidana kasus tertentu selama ini mengalami diskriminasi yang berakibat pada
belum terpenuhinya hak asasinya, yaitu hak untuk mendapatkan remisi.
Penghormatan, perlindungan, dan pemenuhan hak remisi narapidana kasus
tertentu merupakan kewajiban negara. Sebagaimana diatur dalam Undang-Undang
No.12 Tahun 1995 tentang Pemasyarakatan. Regulasi tersebut juga menjamin hak
narapidana serta persamaan perlakuan dan pelayanan kepada narapidana untuk
mendapatkan remisi tanpa pandang bulu. Ada 2 (dua) pokok permasalahan dalam
penelitian ini, yaitu : (1) Remisi dalam Kaitannya dengan Sistem Pemasyarakatan;
dan (2) Pembatasan Remisi untuk Narapidana Kasus Tertentu dalam Kaitannya
dengan Hak Asasi Manusia. Tipe penelitian yang digunakan adalah Penelitian
Hukum. Pendekatan yang digunakan adalah Pendekatan Perundang-undangan dan
Pendekatan Konseptual. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa, remisi
merupakan subsistem pemasyarakatan yang bertujuan untuk resosialisasi dan
rehabilitasi narapidana, agar narapidana bisa lebih cepat kembali ke masyarakat
sehingga dapat mengurangi beban lembaga pemasyarakatan dari over kapasitas.
Pembatasan remisi untuk narapidana kasus tertentu merupakan bentuk
diskriminasi yang melanggar hak asasi narapidana. Karena remisi merupakan hak
dasar narapidana yang harus diberikan tanpa pandang bulu. |
format |
Theses and Dissertations NonPeerReviewed |
author |
RUSMAN RUSLI, 031624153024 |
author_facet |
RUSMAN RUSLI, 031624153024 |
author_sort |
RUSMAN RUSLI, 031624153024 |
title |
PEMBATASAN REMISI PADA NARAPIDANA KASUS TERTENTU |
title_short |
PEMBATASAN REMISI PADA NARAPIDANA KASUS TERTENTU |
title_full |
PEMBATASAN REMISI PADA NARAPIDANA KASUS TERTENTU |
title_fullStr |
PEMBATASAN REMISI PADA NARAPIDANA KASUS TERTENTU |
title_full_unstemmed |
PEMBATASAN REMISI PADA NARAPIDANA KASUS TERTENTU |
title_sort |
pembatasan remisi pada narapidana kasus tertentu |
publishDate |
2018 |
url |
http://repository.unair.ac.id/75426/1/THD.%2024-18%20Rus%20p%20Abstrak.pdf http://repository.unair.ac.id/75426/2/THD.%2024-18%20Rus%20p.pdf http://repository.unair.ac.id/75426/ http://lib.unair.ac.id |
_version_ |
1681150452231569408 |