ANALISIS FAKTOR YANG MEMPENGARUHI INTERDIALYTIC WEIGHT GAIN (IDWG) PASIEN HEMODIALISIS DENGAN PENDEKATAN TEORI PRECEDE-PROCEED DI RSU HAJI SURABAYA
Masalah utama pasien hemodialisis adalah Interdialytic Weight Gain (IDWG). Faktor yang mempengaruhi kenaikan IDWG sangat beragam. Faktor yang secara khusus berhubungan dengan peningkatan IDWG pasien hemodialisis di RSU Haji Surabaya masih belum bisa dijelaskan. Penelitian ini bertujuan untuk mengana...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Theses and Dissertations NonPeerReviewed |
Language: | English English |
Published: |
2018
|
Subjects: | |
Online Access: | http://repository.unair.ac.id/77545/1/abstrak.pdf http://repository.unair.ac.id/77545/2/full%20text.pdf http://repository.unair.ac.id/77545/ http://lib.unair.ac.id |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Institution: | Universitas Airlangga |
Language: | English English |
id |
id-langga.77545 |
---|---|
record_format |
dspace |
spelling |
id-langga.775452019-01-04T01:15:39Z http://repository.unair.ac.id/77545/ ANALISIS FAKTOR YANG MEMPENGARUHI INTERDIALYTIC WEIGHT GAIN (IDWG) PASIEN HEMODIALISIS DENGAN PENDEKATAN TEORI PRECEDE-PROCEED DI RSU HAJI SURABAYA FRISKA NOVITA WOONA HALOHO, 131611123014 HV547 Self-help groups Masalah utama pasien hemodialisis adalah Interdialytic Weight Gain (IDWG). Faktor yang mempengaruhi kenaikan IDWG sangat beragam. Faktor yang secara khusus berhubungan dengan peningkatan IDWG pasien hemodialisis di RSU Haji Surabaya masih belum bisa dijelaskan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor yang mempengaruhi peningkatan IDWG di Unit Hemodialisis RSU Haji Surabaya. Metode: Desain penelitian cross sectional melibatkan 79 responden total sampling. Variabel bebas adalah intake cairan, rasa haus, self efficacy, dan stress. Variabel terikat adalah Interdialytic weight gain. Data diperoleh menggunakan kuesioner dan pengukuran yang kemudian dianalisis menggunakan Spearman rho dengan derajat kemaknaan p 0,05. Hasil dan Analisis: Kenaikan IDWG pasien Hemodialisis secara bermakna berhubungan dengan intake cairan (p = 0,006; r = 0,304), rasa haus (p = 0,001; r = 0,382), serta self efficacy (p = 0,035; r = -0,237). Sedangkan stress tidak berhubungan secara bermakna dengan kenaikan IDWG (p = 0,862; r = 0,020). Kesimpulan: Kenaikan IDWG dapat dihindari dengan mengontrol intake cairan, pengelolaan rasa haus, serta meningkatkan self efficacy pasien. Perawat Hemodialis diharapkan ikut melakukan follow up manajemen perawatan pasien di rumah (home care) agar kenaikan IDWG dapat terkontrol. Penelitian selanjutnya disarankan untuk meneliti lebih lanjut tentang intervensi atau model keperawatan yang dapat menekan kejadian IDWG pada pasien Hemodialisis. 2018-01-03 Thesis NonPeerReviewed text en http://repository.unair.ac.id/77545/1/abstrak.pdf text en http://repository.unair.ac.id/77545/2/full%20text.pdf FRISKA NOVITA WOONA HALOHO, 131611123014 (2018) ANALISIS FAKTOR YANG MEMPENGARUHI INTERDIALYTIC WEIGHT GAIN (IDWG) PASIEN HEMODIALISIS DENGAN PENDEKATAN TEORI PRECEDE-PROCEED DI RSU HAJI SURABAYA. Skripsi thesis, Universitas Airlangga. http://lib.unair.ac.id |
institution |
Universitas Airlangga |
building |
Universitas Airlangga Library |
country |
Indonesia |
collection |
UNAIR Repository |
language |
English English |
topic |
HV547 Self-help groups |
spellingShingle |
HV547 Self-help groups FRISKA NOVITA WOONA HALOHO, 131611123014 ANALISIS FAKTOR YANG MEMPENGARUHI INTERDIALYTIC WEIGHT GAIN (IDWG) PASIEN HEMODIALISIS DENGAN PENDEKATAN TEORI PRECEDE-PROCEED DI RSU HAJI SURABAYA |
description |
Masalah utama pasien hemodialisis adalah Interdialytic Weight Gain (IDWG). Faktor yang mempengaruhi kenaikan IDWG sangat beragam. Faktor yang secara khusus berhubungan dengan peningkatan IDWG pasien hemodialisis di RSU Haji Surabaya masih belum bisa dijelaskan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor yang mempengaruhi peningkatan IDWG di Unit Hemodialisis RSU Haji Surabaya. Metode: Desain penelitian cross sectional melibatkan 79 responden total sampling. Variabel bebas adalah intake cairan, rasa haus, self efficacy, dan stress. Variabel terikat adalah Interdialytic weight gain. Data diperoleh menggunakan kuesioner dan pengukuran yang kemudian dianalisis menggunakan Spearman rho dengan derajat kemaknaan p 0,05. Hasil dan Analisis: Kenaikan IDWG pasien Hemodialisis secara bermakna berhubungan dengan intake cairan (p = 0,006; r = 0,304), rasa haus (p = 0,001; r = 0,382), serta self efficacy (p = 0,035; r = -0,237). Sedangkan stress tidak berhubungan secara bermakna dengan kenaikan IDWG (p = 0,862; r = 0,020). Kesimpulan: Kenaikan IDWG dapat dihindari dengan mengontrol intake cairan, pengelolaan rasa haus, serta meningkatkan self efficacy pasien. Perawat Hemodialis diharapkan ikut melakukan follow up manajemen perawatan pasien di rumah (home care) agar kenaikan IDWG dapat terkontrol. Penelitian selanjutnya disarankan untuk meneliti lebih lanjut tentang intervensi atau model keperawatan yang dapat menekan kejadian IDWG pada pasien Hemodialisis. |
format |
Theses and Dissertations NonPeerReviewed |
author |
FRISKA NOVITA WOONA HALOHO, 131611123014 |
author_facet |
FRISKA NOVITA WOONA HALOHO, 131611123014 |
author_sort |
FRISKA NOVITA WOONA HALOHO, 131611123014 |
title |
ANALISIS FAKTOR YANG MEMPENGARUHI INTERDIALYTIC WEIGHT GAIN (IDWG) PASIEN HEMODIALISIS DENGAN PENDEKATAN TEORI PRECEDE-PROCEED DI RSU HAJI SURABAYA |
title_short |
ANALISIS FAKTOR YANG MEMPENGARUHI INTERDIALYTIC WEIGHT GAIN (IDWG) PASIEN HEMODIALISIS DENGAN PENDEKATAN TEORI PRECEDE-PROCEED DI RSU HAJI SURABAYA |
title_full |
ANALISIS FAKTOR YANG MEMPENGARUHI INTERDIALYTIC WEIGHT GAIN (IDWG) PASIEN HEMODIALISIS DENGAN PENDEKATAN TEORI PRECEDE-PROCEED DI RSU HAJI SURABAYA |
title_fullStr |
ANALISIS FAKTOR YANG MEMPENGARUHI INTERDIALYTIC WEIGHT GAIN (IDWG) PASIEN HEMODIALISIS DENGAN PENDEKATAN TEORI PRECEDE-PROCEED DI RSU HAJI SURABAYA |
title_full_unstemmed |
ANALISIS FAKTOR YANG MEMPENGARUHI INTERDIALYTIC WEIGHT GAIN (IDWG) PASIEN HEMODIALISIS DENGAN PENDEKATAN TEORI PRECEDE-PROCEED DI RSU HAJI SURABAYA |
title_sort |
analisis faktor yang mempengaruhi interdialytic weight gain (idwg) pasien hemodialisis dengan pendekatan teori precede-proceed di rsu haji surabaya |
publishDate |
2018 |
url |
http://repository.unair.ac.id/77545/1/abstrak.pdf http://repository.unair.ac.id/77545/2/full%20text.pdf http://repository.unair.ac.id/77545/ http://lib.unair.ac.id |
_version_ |
1681150792673787904 |