PENGARUH KEPEMIMPINAN ISLAM TERHADAP KOMITMEN ORGANISASI DAN KINERJA KARYAWAN PADA BANK SYARIAH MANDIRI DI SURABAYA
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kepemimpinan Islami terhadap komitmen organisasi dan kinerja karyawan pada bank Syariah Mandiri di Surabaya. Penelitian ini menggunakan kuesioner dalam pengambilan data primer dan pendekatan kuantitatif dengan menggunakan Path Analysis. Sampel pe...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Theses and Dissertations NonPeerReviewed |
Language: | Indonesian Indonesian |
Published: |
2018
|
Subjects: | |
Online Access: | http://repository.unair.ac.id/78256/1/ABSTRAK.pdf http://repository.unair.ac.id/78256/2/FEB%20EI%20128-18%20Put%20p.pdf http://repository.unair.ac.id/78256/ http://lib.unair.ac.id |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Institution: | Universitas Airlangga |
Language: | Indonesian Indonesian |
Summary: | Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kepemimpinan Islami
terhadap komitmen organisasi dan kinerja karyawan pada bank Syariah Mandiri di
Surabaya. Penelitian ini menggunakan kuesioner dalam pengambilan data primer
dan pendekatan kuantitatif dengan menggunakan Path Analysis. Sampel penelitian
adalah 60 karyawan yang minimal bekerja di bank Syariah Mandiriwilayah
Surabaya selama 3 Tahun. Penentuan jumlah sampel menggunakan metode non
random sampling.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa kepemimpinan Islami berpengaruh
signifikan terhadap komitmen organisasi, dan kinerja karyawan pada bank Syariah
Mandiri di Surabaya.
BankSyariah Mandiri harus meningkatkan sistem kepemimpinan yang
berbasis Islami agar komitmen karyawan terhadap perusahaan meningkatsehingga
kinerja karyawan juga meningkat dan tercapai tujuan yang diinginkan oleh
perusahaan. Untuk penelitian selanjutnya, dapat dilakukan dengan memasukkan
variabel lainnya seperti kepuasan kerja untuk menjadi variabel moderator, yang
dapat menunjukkan apakah kepuasan kerja dapat memperkuat atau memperlemah
kinerja karyawan. Selain itu perlu adanya pengembangan objek dalam penelitian
selanjutnya yaitu tidak hanya berfokus pada satu bank Syariah saja namun bisa
menambahkan dengan bank Syariah lainnya serta juga bisa pada BMT, BPRS,
maupun perusahaan yang berbasis syariah sehingga diperoleh hasil penelitian yang
mendalam. |
---|