MANAJEMEN PEMBERIAN PAKAN PADA PENDEDERAN I IKAN MAS MUSTIKA (Cyprinus carpio L.) DI BALAI RISET PEMULIAAN IKAN (BRPI) SUKAMANDI, SUBANG, JAWA BARAT

Ikan mas Mustika merupakan ikan mas hasil perbaikan genetik oleh Balai Riset Pemuliaan Ikan. Ikan mas Mustika diperoleh melalui program seleksi dari strain Rajadanu dengan beberapa kelebihan seperti daya tahan terhadap infeksi KHV (Koi Herpes Virus) tinggi, memiliki toleransi terhadap cekaman lin...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: ALFIRA ULLIMAZ, 141511133051
Format: Other NonPeerReviewed
Language:Indonesian
Indonesian
Published: Fakultas Perikanan dan Kelautan 2018
Subjects:
Online Access:http://repository.unair.ac.id/81094/1/PKL.PK.BP.%2015-19%20Ull%20m%20Abstrak.pdf
http://repository.unair.ac.id/81094/2/PKL.PK.BP.%2015-19%20Ull%20m.pdf
http://repository.unair.ac.id/81094/
http://lib.unair.ac.id
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Institution: Universitas Airlangga
Language: Indonesian
Indonesian
id id-langga.81094
record_format dspace
spelling id-langga.810942019-03-15T06:39:49Z http://repository.unair.ac.id/81094/ MANAJEMEN PEMBERIAN PAKAN PADA PENDEDERAN I IKAN MAS MUSTIKA (Cyprinus carpio L.) DI BALAI RISET PEMULIAAN IKAN (BRPI) SUKAMANDI, SUBANG, JAWA BARAT ALFIRA ULLIMAZ, 141511133051 SH328-329 Fishery management. Fishery policy Ikan mas Mustika merupakan ikan mas hasil perbaikan genetik oleh Balai Riset Pemuliaan Ikan. Ikan mas Mustika diperoleh melalui program seleksi dari strain Rajadanu dengan beberapa kelebihan seperti daya tahan terhadap infeksi KHV (Koi Herpes Virus) tinggi, memiliki toleransi terhadap cekaman lingkungan yang tinggi, serta tingkat pertumbuhan yang relatif cepat. Tujuan dari Praktek Kerja Lapang ini untuk mengetahui manajemen pemberian pakan pada pendederan pertama ikan mas Mustika, mengetahui permasalahan yang ada dalam manajemen pemberian pakan dan mengetahui faktor-faktor yang perlu diperhatikan dalam manajemen pemberian pakan ikan mas Mustika. Praktek Kerja Lapang ini dilaksanakan di Balai Riset Pemuliaan Ikan (BRPI) Sukamandi, Subang, Jawa Barat pada tanggal 18 Desember 2017 sampai 18 Januari 2018. Metode kerja yang digunakan adalah metode partisipasi aktif dengan pengambilan data meliputi data primer dan data sekunder. Pengambilan data dilakukan dengan cara partisipasi aktif, wawancara, observasi dan studi pustaka. Kegiatan manajemen pemberian pakan pada pendederan pertama ikan mas Mustika di BRPI Sukamandi meliputi pemberian jenis pakan yang dibagi menjadi dua yakni pakan berbentuk tepung untuk hari ke-0 sampai hari ke-7 dan pakan berbentuk crumble untuk hari ke-7 sampai hari ke-14. Jumlah pakan yang diberikan sebanyak 6% dari total berat ikan. Cara pemberian pakan dilakukan dengan menyebarkan pakan mengelilingi kolam. Kandungan pakan berbentuk tepung mengandung protein minimal 37%, lemak minimal 3%, serat kasar maksimal 3%, dan kadar air maksimal 12%. Pakan berbentuk crumble mengandung protein minimal 40%, lemak minimal 5%, serat kasar maksimal 2%, abu maksimal 13%, kadar air maksimal 11%. Fakultas Perikanan dan Kelautan 2018 Other NonPeerReviewed text id http://repository.unair.ac.id/81094/1/PKL.PK.BP.%2015-19%20Ull%20m%20Abstrak.pdf text id http://repository.unair.ac.id/81094/2/PKL.PK.BP.%2015-19%20Ull%20m.pdf ALFIRA ULLIMAZ, 141511133051 (2018) MANAJEMEN PEMBERIAN PAKAN PADA PENDEDERAN I IKAN MAS MUSTIKA (Cyprinus carpio L.) DI BALAI RISET PEMULIAAN IKAN (BRPI) SUKAMANDI, SUBANG, JAWA BARAT. Fakultas Perikanan dan Kelautan, Surabaya. (Unpublished) http://lib.unair.ac.id 93
institution Universitas Airlangga
building Universitas Airlangga Library
country Indonesia
collection UNAIR Repository
language Indonesian
Indonesian
topic SH328-329 Fishery management. Fishery policy
spellingShingle SH328-329 Fishery management. Fishery policy
ALFIRA ULLIMAZ, 141511133051
MANAJEMEN PEMBERIAN PAKAN PADA PENDEDERAN I IKAN MAS MUSTIKA (Cyprinus carpio L.) DI BALAI RISET PEMULIAAN IKAN (BRPI) SUKAMANDI, SUBANG, JAWA BARAT
description Ikan mas Mustika merupakan ikan mas hasil perbaikan genetik oleh Balai Riset Pemuliaan Ikan. Ikan mas Mustika diperoleh melalui program seleksi dari strain Rajadanu dengan beberapa kelebihan seperti daya tahan terhadap infeksi KHV (Koi Herpes Virus) tinggi, memiliki toleransi terhadap cekaman lingkungan yang tinggi, serta tingkat pertumbuhan yang relatif cepat. Tujuan dari Praktek Kerja Lapang ini untuk mengetahui manajemen pemberian pakan pada pendederan pertama ikan mas Mustika, mengetahui permasalahan yang ada dalam manajemen pemberian pakan dan mengetahui faktor-faktor yang perlu diperhatikan dalam manajemen pemberian pakan ikan mas Mustika. Praktek Kerja Lapang ini dilaksanakan di Balai Riset Pemuliaan Ikan (BRPI) Sukamandi, Subang, Jawa Barat pada tanggal 18 Desember 2017 sampai 18 Januari 2018. Metode kerja yang digunakan adalah metode partisipasi aktif dengan pengambilan data meliputi data primer dan data sekunder. Pengambilan data dilakukan dengan cara partisipasi aktif, wawancara, observasi dan studi pustaka. Kegiatan manajemen pemberian pakan pada pendederan pertama ikan mas Mustika di BRPI Sukamandi meliputi pemberian jenis pakan yang dibagi menjadi dua yakni pakan berbentuk tepung untuk hari ke-0 sampai hari ke-7 dan pakan berbentuk crumble untuk hari ke-7 sampai hari ke-14. Jumlah pakan yang diberikan sebanyak 6% dari total berat ikan. Cara pemberian pakan dilakukan dengan menyebarkan pakan mengelilingi kolam. Kandungan pakan berbentuk tepung mengandung protein minimal 37%, lemak minimal 3%, serat kasar maksimal 3%, dan kadar air maksimal 12%. Pakan berbentuk crumble mengandung protein minimal 40%, lemak minimal 5%, serat kasar maksimal 2%, abu maksimal 13%, kadar air maksimal 11%.
format Other
NonPeerReviewed
author ALFIRA ULLIMAZ, 141511133051
author_facet ALFIRA ULLIMAZ, 141511133051
author_sort ALFIRA ULLIMAZ, 141511133051
title MANAJEMEN PEMBERIAN PAKAN PADA PENDEDERAN I IKAN MAS MUSTIKA (Cyprinus carpio L.) DI BALAI RISET PEMULIAAN IKAN (BRPI) SUKAMANDI, SUBANG, JAWA BARAT
title_short MANAJEMEN PEMBERIAN PAKAN PADA PENDEDERAN I IKAN MAS MUSTIKA (Cyprinus carpio L.) DI BALAI RISET PEMULIAAN IKAN (BRPI) SUKAMANDI, SUBANG, JAWA BARAT
title_full MANAJEMEN PEMBERIAN PAKAN PADA PENDEDERAN I IKAN MAS MUSTIKA (Cyprinus carpio L.) DI BALAI RISET PEMULIAAN IKAN (BRPI) SUKAMANDI, SUBANG, JAWA BARAT
title_fullStr MANAJEMEN PEMBERIAN PAKAN PADA PENDEDERAN I IKAN MAS MUSTIKA (Cyprinus carpio L.) DI BALAI RISET PEMULIAAN IKAN (BRPI) SUKAMANDI, SUBANG, JAWA BARAT
title_full_unstemmed MANAJEMEN PEMBERIAN PAKAN PADA PENDEDERAN I IKAN MAS MUSTIKA (Cyprinus carpio L.) DI BALAI RISET PEMULIAAN IKAN (BRPI) SUKAMANDI, SUBANG, JAWA BARAT
title_sort manajemen pemberian pakan pada pendederan i ikan mas mustika (cyprinus carpio l.) di balai riset pemuliaan ikan (brpi) sukamandi, subang, jawa barat
publisher Fakultas Perikanan dan Kelautan
publishDate 2018
url http://repository.unair.ac.id/81094/1/PKL.PK.BP.%2015-19%20Ull%20m%20Abstrak.pdf
http://repository.unair.ac.id/81094/2/PKL.PK.BP.%2015-19%20Ull%20m.pdf
http://repository.unair.ac.id/81094/
http://lib.unair.ac.id
_version_ 1681151376402415616