TEKNIK PEMELIHARAAN LARVA IKAN KERAPU CANTANG (Epinephelus fuscoguttatus x Epinephelus lanceolatus) DI BALAI PERIKANAN BUDIDAYA AIR PAYAU SITUBONDO, JAWA TIMUR

Ikan kerapu cantang (Epinephelus fuscoguttatus x Epinephelus lanceolatus) merupakan salah satu jenis ikan laut bernilai ekonomis penting yang terdapat di perairan Indonesia. Ikan kerapu bernilai gizi tinggi dan telah dapat dibudidayakan secara komersial di beberapa negara tropis, Paling sedikitny...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: AYUDHIA BELLA VINDY, 141511133001
Format: Other NonPeerReviewed
Language:Indonesian
Indonesian
Published: Fakultas Perikanan dan Kelautan: Budidaya Perairan 2018
Subjects:
Online Access:http://repository.unair.ac.id/81414/1/PKL.PK.BP.%2027-19%20Vin%20t%20Abstrak.pdf
http://repository.unair.ac.id/81414/2/PKL.PK.BP.%2027-19%20Vin%20t.pdf
http://repository.unair.ac.id/81414/
http://lib.unair.ac.id
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Institution: Universitas Airlangga
Language: Indonesian
Indonesian
id id-langga.81414
record_format dspace
spelling id-langga.814142019-03-26T10:48:13Z http://repository.unair.ac.id/81414/ TEKNIK PEMELIHARAAN LARVA IKAN KERAPU CANTANG (Epinephelus fuscoguttatus x Epinephelus lanceolatus) DI BALAI PERIKANAN BUDIDAYA AIR PAYAU SITUBONDO, JAWA TIMUR AYUDHIA BELLA VINDY, 141511133001 SH334.5-334.7 Fishery technology Ikan kerapu cantang (Epinephelus fuscoguttatus x Epinephelus lanceolatus) merupakan salah satu jenis ikan laut bernilai ekonomis penting yang terdapat di perairan Indonesia. Ikan kerapu bernilai gizi tinggi dan telah dapat dibudidayakan secara komersial di beberapa negara tropis, Paling sedikitnya ada tiga alasan mengapa ikan kerapu perlu dikembangkan sebagai komoditas unggulan di Indonesia yaitu: Kerapu merupakan komoditi perikanan yang memiliki peluang ekspor yang sangat menarik yang selama ini belum dimanfaatkan secara penuh, Pertumbuhan bisnis kerapu secara keseluruhan diharapkan akan membawa dampak peningkatan devisa Negara dan kesejahteraan lapisan bawah masyarakat yang hidup dengan mata pencarian bidang perikanan, Modernisasi penangkapan dan budidaya ikan kerapu akan mengurangi dampak negatif terhadap lingkungan laut khususnya rusaknya terumbu karang Praktek Kerja Lapang ini dilaksanakan di Balai Perikanan Budidaya Air Payau Situbondo, Jawa Timur pada tanggal 18 Desember 2017 sampai 18 Januari 2018. Metode kerja yang digunakan dalam Praktek Kerja Lapang adalah metode deskriptif dengan cara melakukan pengamatan langsung, sehingga didapatkan data primer dan data sekunder. Pengambilan data dilakukan dengan cara observasi, wawancara dan studi pustaka. Hasil Praktek Kerja Lapang yang dilakukan yakni, pemeliharaan larva yang dilakukan terdiri dari persiapan bak pemeliharaan larva, penebaran dan penetasan telur, grading, pemanenan benih, pengelolaan air, pencegahan hama dan penyakit ikan, dan manajemen pemberian pakan. Kualitas air yang sangat mempengaruhi tingkat kelulushidupan adalah suhu, pH, salinitas, dan DO. Parameter tersebut diukur setiap satu minggu sekali pada pagi hari. Suhu optimum untuk kerapu antara 29–310C, pH 7-8, salinitas antara 30–35 ppt, dan DO ≥5 ppm. Fakultas Perikanan dan Kelautan: Budidaya Perairan 2018 Other NonPeerReviewed text id http://repository.unair.ac.id/81414/1/PKL.PK.BP.%2027-19%20Vin%20t%20Abstrak.pdf text id http://repository.unair.ac.id/81414/2/PKL.PK.BP.%2027-19%20Vin%20t.pdf AYUDHIA BELLA VINDY, 141511133001 (2018) TEKNIK PEMELIHARAAN LARVA IKAN KERAPU CANTANG (Epinephelus fuscoguttatus x Epinephelus lanceolatus) DI BALAI PERIKANAN BUDIDAYA AIR PAYAU SITUBONDO, JAWA TIMUR. Fakultas Perikanan dan Kelautan: Budidaya Perairan, Surabaya. (Unpublished) http://lib.unair.ac.id 62
institution Universitas Airlangga
building Universitas Airlangga Library
country Indonesia
collection UNAIR Repository
language Indonesian
Indonesian
topic SH334.5-334.7 Fishery technology
spellingShingle SH334.5-334.7 Fishery technology
AYUDHIA BELLA VINDY, 141511133001
TEKNIK PEMELIHARAAN LARVA IKAN KERAPU CANTANG (Epinephelus fuscoguttatus x Epinephelus lanceolatus) DI BALAI PERIKANAN BUDIDAYA AIR PAYAU SITUBONDO, JAWA TIMUR
description Ikan kerapu cantang (Epinephelus fuscoguttatus x Epinephelus lanceolatus) merupakan salah satu jenis ikan laut bernilai ekonomis penting yang terdapat di perairan Indonesia. Ikan kerapu bernilai gizi tinggi dan telah dapat dibudidayakan secara komersial di beberapa negara tropis, Paling sedikitnya ada tiga alasan mengapa ikan kerapu perlu dikembangkan sebagai komoditas unggulan di Indonesia yaitu: Kerapu merupakan komoditi perikanan yang memiliki peluang ekspor yang sangat menarik yang selama ini belum dimanfaatkan secara penuh, Pertumbuhan bisnis kerapu secara keseluruhan diharapkan akan membawa dampak peningkatan devisa Negara dan kesejahteraan lapisan bawah masyarakat yang hidup dengan mata pencarian bidang perikanan, Modernisasi penangkapan dan budidaya ikan kerapu akan mengurangi dampak negatif terhadap lingkungan laut khususnya rusaknya terumbu karang Praktek Kerja Lapang ini dilaksanakan di Balai Perikanan Budidaya Air Payau Situbondo, Jawa Timur pada tanggal 18 Desember 2017 sampai 18 Januari 2018. Metode kerja yang digunakan dalam Praktek Kerja Lapang adalah metode deskriptif dengan cara melakukan pengamatan langsung, sehingga didapatkan data primer dan data sekunder. Pengambilan data dilakukan dengan cara observasi, wawancara dan studi pustaka. Hasil Praktek Kerja Lapang yang dilakukan yakni, pemeliharaan larva yang dilakukan terdiri dari persiapan bak pemeliharaan larva, penebaran dan penetasan telur, grading, pemanenan benih, pengelolaan air, pencegahan hama dan penyakit ikan, dan manajemen pemberian pakan. Kualitas air yang sangat mempengaruhi tingkat kelulushidupan adalah suhu, pH, salinitas, dan DO. Parameter tersebut diukur setiap satu minggu sekali pada pagi hari. Suhu optimum untuk kerapu antara 29–310C, pH 7-8, salinitas antara 30–35 ppt, dan DO ≥5 ppm.
format Other
NonPeerReviewed
author AYUDHIA BELLA VINDY, 141511133001
author_facet AYUDHIA BELLA VINDY, 141511133001
author_sort AYUDHIA BELLA VINDY, 141511133001
title TEKNIK PEMELIHARAAN LARVA IKAN KERAPU CANTANG (Epinephelus fuscoguttatus x Epinephelus lanceolatus) DI BALAI PERIKANAN BUDIDAYA AIR PAYAU SITUBONDO, JAWA TIMUR
title_short TEKNIK PEMELIHARAAN LARVA IKAN KERAPU CANTANG (Epinephelus fuscoguttatus x Epinephelus lanceolatus) DI BALAI PERIKANAN BUDIDAYA AIR PAYAU SITUBONDO, JAWA TIMUR
title_full TEKNIK PEMELIHARAAN LARVA IKAN KERAPU CANTANG (Epinephelus fuscoguttatus x Epinephelus lanceolatus) DI BALAI PERIKANAN BUDIDAYA AIR PAYAU SITUBONDO, JAWA TIMUR
title_fullStr TEKNIK PEMELIHARAAN LARVA IKAN KERAPU CANTANG (Epinephelus fuscoguttatus x Epinephelus lanceolatus) DI BALAI PERIKANAN BUDIDAYA AIR PAYAU SITUBONDO, JAWA TIMUR
title_full_unstemmed TEKNIK PEMELIHARAAN LARVA IKAN KERAPU CANTANG (Epinephelus fuscoguttatus x Epinephelus lanceolatus) DI BALAI PERIKANAN BUDIDAYA AIR PAYAU SITUBONDO, JAWA TIMUR
title_sort teknik pemeliharaan larva ikan kerapu cantang (epinephelus fuscoguttatus x epinephelus lanceolatus) di balai perikanan budidaya air payau situbondo, jawa timur
publisher Fakultas Perikanan dan Kelautan: Budidaya Perairan
publishDate 2018
url http://repository.unair.ac.id/81414/1/PKL.PK.BP.%2027-19%20Vin%20t%20Abstrak.pdf
http://repository.unair.ac.id/81414/2/PKL.PK.BP.%2027-19%20Vin%20t.pdf
http://repository.unair.ac.id/81414/
http://lib.unair.ac.id
_version_ 1681151425296465920