DIREKTORI ONLINE “ KURSUS BAHASA MANDARIN SE-INDONESIA “

Bahasa Mandarin menjadi salah satu bahasa internasional yang paling banyak digunakan dan menarik perhatian disegala bidang. Saat ini era pasar bebas sudah semakin berkembang sehingga, Bahasa Mandarin menjadi bahasa yang mau tidak mau menjadi salah satu bahasa yang wajib untuk dikuasai untuk menjamin...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: DINDA OCTAVIA, 151611313058
Format: Theses and Dissertations NonPeerReviewed
Language:Indonesian
Indonesian
Published: 2019
Subjects:
Online Access:http://repository.unair.ac.id/81561/1/FV.TP.12-19%20Oct%20d%20abstrak.pdf
http://repository.unair.ac.id/81561/2/FV.TP.12-19%20Oct%20d.pdf
http://repository.unair.ac.id/81561/
http://lib.unair.ac.id
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Institution: Universitas Airlangga
Language: Indonesian
Indonesian
id id-langga.81561
record_format dspace
spelling id-langga.815612019-04-01T02:19:49Z http://repository.unair.ac.id/81561/ DIREKTORI ONLINE “ KURSUS BAHASA MANDARIN SE-INDONESIA “ DINDA OCTAVIA, 151611313058 P Language and Literature Bahasa Mandarin menjadi salah satu bahasa internasional yang paling banyak digunakan dan menarik perhatian disegala bidang. Saat ini era pasar bebas sudah semakin berkembang sehingga, Bahasa Mandarin menjadi bahasa yang mau tidak mau menjadi salah satu bahasa yang wajib untuk dikuasai untuk menjamin kelancaran dalam berkomunikasi. Di Indonesia sendiri perlahan jumlah peminat bahasa Mandarin semakin meningkat. Pengajaran Bahasa Mandarin di indonesia, dilaksanakan dalam bentuk kursus, les privat, pelatihan, pelajaran di sekolah, ekstrakuriler, mata kuliah pilihan atau mata kuliah wajib di perguruan tinggi. Kebutuhan informasi mengenai Bahasa Mandarin semakin hari semakin meningkat, sehingga banyak masyarakat yang mencari lembaga – lembaga kursus yang menyediakan kursus Bahasa mandarin. Untuk memenuhi kebutuhan informasi pengguna terhadap Bahasa Mandarin, penulis membuat Tugas Akhir berupa Direktori Online Kursus Bahasa Mandarin. Dalam website direktori tersebut berisi informasi lembaga kursus Bahasa Mandarin terkait informasi umum lembaga, program kursus,pengajar, biaya, kontak, alamat lembaga kursus serta website resmi. Penulis memilih Tugas Akhir berupa Direktori Online Kursus Bahasa Mandarin dikarenakan melihat adanya kebutuhan informasi mengenai lembaga kursus Bahasa mandarin. Pembuatan produk ini menggunakan wis sebagai web builder. Direktori online Kursus Bahasa Mandarin memiliki sistem klasifikasi wilayah, program kursus, dan biaya. Website ini tidak memuat semua lembaga kursus Bahasa Mandarin, hal ini disebabkan, adanya lembaga kursus yang belum mempunyai website resmi. 2019 Thesis NonPeerReviewed text id http://repository.unair.ac.id/81561/1/FV.TP.12-19%20Oct%20d%20abstrak.pdf text id http://repository.unair.ac.id/81561/2/FV.TP.12-19%20Oct%20d.pdf DINDA OCTAVIA, 151611313058 (2019) DIREKTORI ONLINE “ KURSUS BAHASA MANDARIN SE-INDONESIA “. Tugas Akhir D3 thesis, Universitas Airlangga. http://lib.unair.ac.id
institution Universitas Airlangga
building Universitas Airlangga Library
country Indonesia
collection UNAIR Repository
language Indonesian
Indonesian
topic P Language and Literature
spellingShingle P Language and Literature
DINDA OCTAVIA, 151611313058
DIREKTORI ONLINE “ KURSUS BAHASA MANDARIN SE-INDONESIA “
description Bahasa Mandarin menjadi salah satu bahasa internasional yang paling banyak digunakan dan menarik perhatian disegala bidang. Saat ini era pasar bebas sudah semakin berkembang sehingga, Bahasa Mandarin menjadi bahasa yang mau tidak mau menjadi salah satu bahasa yang wajib untuk dikuasai untuk menjamin kelancaran dalam berkomunikasi. Di Indonesia sendiri perlahan jumlah peminat bahasa Mandarin semakin meningkat. Pengajaran Bahasa Mandarin di indonesia, dilaksanakan dalam bentuk kursus, les privat, pelatihan, pelajaran di sekolah, ekstrakuriler, mata kuliah pilihan atau mata kuliah wajib di perguruan tinggi. Kebutuhan informasi mengenai Bahasa Mandarin semakin hari semakin meningkat, sehingga banyak masyarakat yang mencari lembaga – lembaga kursus yang menyediakan kursus Bahasa mandarin. Untuk memenuhi kebutuhan informasi pengguna terhadap Bahasa Mandarin, penulis membuat Tugas Akhir berupa Direktori Online Kursus Bahasa Mandarin. Dalam website direktori tersebut berisi informasi lembaga kursus Bahasa Mandarin terkait informasi umum lembaga, program kursus,pengajar, biaya, kontak, alamat lembaga kursus serta website resmi. Penulis memilih Tugas Akhir berupa Direktori Online Kursus Bahasa Mandarin dikarenakan melihat adanya kebutuhan informasi mengenai lembaga kursus Bahasa mandarin. Pembuatan produk ini menggunakan wis sebagai web builder. Direktori online Kursus Bahasa Mandarin memiliki sistem klasifikasi wilayah, program kursus, dan biaya. Website ini tidak memuat semua lembaga kursus Bahasa Mandarin, hal ini disebabkan, adanya lembaga kursus yang belum mempunyai website resmi.
format Theses and Dissertations
NonPeerReviewed
author DINDA OCTAVIA, 151611313058
author_facet DINDA OCTAVIA, 151611313058
author_sort DINDA OCTAVIA, 151611313058
title DIREKTORI ONLINE “ KURSUS BAHASA MANDARIN SE-INDONESIA “
title_short DIREKTORI ONLINE “ KURSUS BAHASA MANDARIN SE-INDONESIA “
title_full DIREKTORI ONLINE “ KURSUS BAHASA MANDARIN SE-INDONESIA “
title_fullStr DIREKTORI ONLINE “ KURSUS BAHASA MANDARIN SE-INDONESIA “
title_full_unstemmed DIREKTORI ONLINE “ KURSUS BAHASA MANDARIN SE-INDONESIA “
title_sort direktori online “ kursus bahasa mandarin se-indonesia “
publishDate 2019
url http://repository.unair.ac.id/81561/1/FV.TP.12-19%20Oct%20d%20abstrak.pdf
http://repository.unair.ac.id/81561/2/FV.TP.12-19%20Oct%20d.pdf
http://repository.unair.ac.id/81561/
http://lib.unair.ac.id
_version_ 1681151449977847808