STRATEGI PENGEMBANGAN INDUSTRI KECIL DI KAMPUNG TEMPE KECAMATAN TENGGILIS MEJOYO KOTA SURABAYA
Kampung tempe merupakan salah satu dari 10 kampung unggulan di Surabaya. Kampung tempe di tunjuk oleh Dinas Perdagangan dan Perindustrian sebagai kampung unggulan karena mampu berupaya untuk meningkatkan kualitas dalam pembuatan tempe menjadi yang lebih higenis dan mampu mempertahankan kampung t...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Theses and Dissertations NonPeerReviewed |
Language: | Indonesian Indonesian |
Published: |
2019
|
Subjects: | |
Online Access: | http://repository.unair.ac.id/83466/1/ABSTRAK_Fis.ANT.22%2019%20Set%20s.pdf http://repository.unair.ac.id/83466/2/FULLTEXT_Fis.ANT.22%2019%20Set%20s.pdf http://repository.unair.ac.id/83466/ http://lib.unair.ac.id |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Institution: | Universitas Airlangga |
Language: | Indonesian Indonesian |
id |
id-langga.83466 |
---|---|
record_format |
dspace |
spelling |
id-langga.834662019-12-18T06:07:58Z http://repository.unair.ac.id/83466/ STRATEGI PENGEMBANGAN INDUSTRI KECIL DI KAMPUNG TEMPE KECAMATAN TENGGILIS MEJOYO KOTA SURABAYA SANDI KURNIA SETIOPUTRO, 071411731034 HD30.28 Strategic planning HD9720-9975 Manufacturing industries Kampung tempe merupakan salah satu dari 10 kampung unggulan di Surabaya. Kampung tempe di tunjuk oleh Dinas Perdagangan dan Perindustrian sebagai kampung unggulan karena mampu berupaya untuk meningkatkan kualitas dalam pembuatan tempe menjadi yang lebih higenis dan mampu mempertahankan kampung tempe dengan adanya usaha turun temurun yang menyebabkan usaha tempe bisa tetap ada sampai sekarang. Tujuan penelitian ini 1) mengidentfikasi strategi pengembangan pengusaha tempe dalam mengatasi persoalan yang berkenan dengan adanya kegiatan ekonomi demi berlangsungnya kegiatan produksi dan distribusi serta 2) mendeskripsikan mengenai perilaku ekonomi moral dan rasional apa saja yang muncul pada pengusaha tempe dalam mengembangkan usahanya. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif dengan pengumpulan data melalui observasi partisipasi dan wawancara secara mendalam terbuka dilakukan di kampung tempe selama 6 bulan pada bulan Februari sampai Juli 2018. Data yang di peroleh akan menggunakan teori ekonomi moral (James Scott) dan rasional (Popkin). Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis kualitatif. Hasil yang di peroleh dari penelitian ini adanya prinsip ekonomi moral (subsisten) dan rasional pada pengusaha tempe. Penerapan perilaku ekonomi moral memunculkan sifat etika subsisten antara lain mengembangkan usaha dengan menghindari resiko dan mengutamakan keselamatan usaha. Pada perilaku rasional pengusaha menerapkan menguntungkan pendapatan secara maksimal dalam ekonomi pada pengusaha tempe. 2019 Thesis NonPeerReviewed text id http://repository.unair.ac.id/83466/1/ABSTRAK_Fis.ANT.22%2019%20Set%20s.pdf text id http://repository.unair.ac.id/83466/2/FULLTEXT_Fis.ANT.22%2019%20Set%20s.pdf SANDI KURNIA SETIOPUTRO, 071411731034 (2019) STRATEGI PENGEMBANGAN INDUSTRI KECIL DI KAMPUNG TEMPE KECAMATAN TENGGILIS MEJOYO KOTA SURABAYA. Skripsi thesis, Universitas Airlangga. http://lib.unair.ac.id |
institution |
Universitas Airlangga |
building |
Universitas Airlangga Library |
country |
Indonesia |
collection |
UNAIR Repository |
language |
Indonesian Indonesian |
topic |
HD30.28 Strategic planning HD9720-9975 Manufacturing industries |
spellingShingle |
HD30.28 Strategic planning HD9720-9975 Manufacturing industries SANDI KURNIA SETIOPUTRO, 071411731034 STRATEGI PENGEMBANGAN INDUSTRI KECIL DI KAMPUNG TEMPE KECAMATAN TENGGILIS MEJOYO KOTA SURABAYA |
description |
Kampung tempe merupakan salah satu dari 10 kampung unggulan di Surabaya.
Kampung tempe di tunjuk oleh Dinas Perdagangan dan Perindustrian sebagai
kampung unggulan karena mampu berupaya untuk meningkatkan kualitas dalam
pembuatan tempe menjadi yang lebih higenis dan mampu mempertahankan
kampung tempe dengan adanya usaha turun temurun yang menyebabkan usaha
tempe bisa tetap ada sampai sekarang. Tujuan penelitian ini 1) mengidentfikasi
strategi pengembangan pengusaha tempe dalam mengatasi persoalan yang
berkenan dengan adanya kegiatan ekonomi demi berlangsungnya kegiatan
produksi dan distribusi serta 2) mendeskripsikan mengenai perilaku ekonomi
moral dan rasional apa saja yang muncul pada pengusaha tempe dalam
mengembangkan usahanya. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif
kualitatif dengan pengumpulan data melalui observasi partisipasi dan wawancara
secara mendalam terbuka dilakukan di kampung tempe selama 6 bulan pada bulan
Februari sampai Juli 2018. Data yang di peroleh akan menggunakan teori
ekonomi moral (James Scott) dan rasional (Popkin). Teknik analisis data yang
digunakan dalam penelitian ini adalah analisis kualitatif. Hasil yang di peroleh
dari penelitian ini adanya prinsip ekonomi moral (subsisten) dan rasional pada
pengusaha tempe. Penerapan perilaku ekonomi moral memunculkan sifat etika
subsisten antara lain mengembangkan usaha dengan menghindari resiko dan
mengutamakan keselamatan usaha. Pada perilaku rasional pengusaha menerapkan
menguntungkan pendapatan secara maksimal dalam ekonomi pada pengusaha
tempe. |
format |
Theses and Dissertations NonPeerReviewed |
author |
SANDI KURNIA SETIOPUTRO, 071411731034 |
author_facet |
SANDI KURNIA SETIOPUTRO, 071411731034 |
author_sort |
SANDI KURNIA SETIOPUTRO, 071411731034 |
title |
STRATEGI PENGEMBANGAN INDUSTRI KECIL DI KAMPUNG TEMPE KECAMATAN TENGGILIS MEJOYO KOTA SURABAYA |
title_short |
STRATEGI PENGEMBANGAN INDUSTRI KECIL DI KAMPUNG TEMPE KECAMATAN TENGGILIS MEJOYO KOTA SURABAYA |
title_full |
STRATEGI PENGEMBANGAN INDUSTRI KECIL DI KAMPUNG TEMPE KECAMATAN TENGGILIS MEJOYO KOTA SURABAYA |
title_fullStr |
STRATEGI PENGEMBANGAN INDUSTRI KECIL DI KAMPUNG TEMPE KECAMATAN TENGGILIS MEJOYO KOTA SURABAYA |
title_full_unstemmed |
STRATEGI PENGEMBANGAN INDUSTRI KECIL DI KAMPUNG TEMPE KECAMATAN TENGGILIS MEJOYO KOTA SURABAYA |
title_sort |
strategi pengembangan industri kecil di kampung tempe kecamatan tenggilis mejoyo kota surabaya |
publishDate |
2019 |
url |
http://repository.unair.ac.id/83466/1/ABSTRAK_Fis.ANT.22%2019%20Set%20s.pdf http://repository.unair.ac.id/83466/2/FULLTEXT_Fis.ANT.22%2019%20Set%20s.pdf http://repository.unair.ac.id/83466/ http://lib.unair.ac.id |
_version_ |
1681151734732292096 |