DIREKTORI PASAR TRADISIONAL DI SURABAYA

Perkembangan teknologi dan ilmu pengetahuan pada era sekarang saling berkesinambungan dan menjadi salah satu kemudahan pada masyarakat dalam mencari sebuah informasi baik menggunakan aplikasi maupun search engine.Dengan adanya teknologi yang semakin canggih membuat aktivitas masyarakat lebih cepat...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: DINDA ARDYANTI PUTRI, 151611313013
Format: Theses and Dissertations NonPeerReviewed
Language:English
English
English
Indonesian
Published: 2019
Subjects:
Online Access:http://repository.unair.ac.id/84140/1/FV.TP.44-19%20PUT%20D%20abs.pdf
http://repository.unair.ac.id/84140/2/FV.TP.44-19%20PUT%20D%20dafisi.pdf
http://repository.unair.ac.id/84140/3/FV.TP.44-19%20PUT%20D%20dapus.pdf
http://repository.unair.ac.id/84140/4/FV.TP.44-19%20PUT%20D.pdf
http://repository.unair.ac.id/84140/
http://lib.unair.ac.id
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Institution: Universitas Airlangga
Language: English
English
English
Indonesian
Description
Summary:Perkembangan teknologi dan ilmu pengetahuan pada era sekarang saling berkesinambungan dan menjadi salah satu kemudahan pada masyarakat dalam mencari sebuah informasi baik menggunakan aplikasi maupun search engine.Dengan adanya teknologi yang semakin canggih membuat aktivitas masyarakat lebih cepat dan efisien serta masyarakat dapat mengakses kapan dan dimana saja informasi tersebut. Di dalam mencari informasi masyarakat dapat menggunakan direktori. Direktori memberikan informasi mengenai sebuahinstansi, lembaga ataupun perseorangan. Penulis membuat sebuah produk website Direktori Pasar Tradisional di Surabaya.Direktori yang disajikan oleh penulis bertujuan untuk memberitahu kepada masyarakat banyaknya pasar tradisional yang dimiliki oleh Surabaya secara spresifik dan bisa menjadi wadah referensi untuk masyarakat dalam menentukan pasar yang ingin dikunjungi. Proses dalam membuat produk Direktori Pasar Tradisional di Surabaya di awali dengan mencari dan mengumpulkan data pasar tradisional di Surabaya, mengelola informasi melalui hasil survei, mengelompokan data berdasarkan kategori wilayah, status kepemilikan dan jam buka serta menyajikannya dalam bentuk website.