Riset Kualitatif dalam Keperawatan
Dengan memanjatkan puji syukur kehadirat Allah SWT, Tuhan Yang Maha Esa, penulis dapat menyelesaikan buku “Riset Kualitatif dalam Keperawatan” ini dengan baik. Buku ini diselesaikan untuk memperkaya rujukan peneliti dalam menyusun penelitian kualitatif. Ternyata penelitian kualitatif memberikan kont...
Saved in:
Main Authors: | , , , |
---|---|
Format: | Book PeerReviewed |
Language: | English English |
Published: |
Mira Wacana Media
2017
|
Subjects: | |
Online Access: | http://repository.unair.ac.id/85680/1/Riset%20Kualitatif%20ah%20yusuf08082019.pdf http://repository.unair.ac.id/85680/2/52.%20Riset%20Kualitatif%20Buku%20Ah%20yusuf%201%2004292019.pdf http://repository.unair.ac.id/85680/ https://www.researchgate.net/publication/323108499_RISET_KUALITATIF_DALAM_KEPERAWATAN |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Institution: | Universitas Airlangga |
Language: | English English |
id |
id-langga.85680 |
---|---|
record_format |
dspace |
spelling |
id-langga.856802019-08-08T01:15:47Z http://repository.unair.ac.id/85680/ Riset Kualitatif dalam Keperawatan AH. Yusuf, NIDN. 0001016716 Rizki Fitryasari PK, 101517087305 R Rr. Dian Tristiana, NIDN. 0002058702 Ronal SuryaAditya, 131514153033 RT Nursing Dengan memanjatkan puji syukur kehadirat Allah SWT, Tuhan Yang Maha Esa, penulis dapat menyelesaikan buku “Riset Kualitatif dalam Keperawatan” ini dengan baik. Buku ini diselesaikan untuk memperkaya rujukan peneliti dalam menyusun penelitian kualitatif. Ternyata penelitian kualitatif memberikan kontribusi yang sama besarnya dengan kuantitatif. Penelitian kualitatif lebih difokuskan pada mutu atau kualitas data, sementara kuantitatif lebih mengutamakan jumlah atau banyaknya data. Penelitian kuantitatif telah sering dilakukan untuk pembuktian kebenaran hasil intervensi keperawatan, tetapi penelitian kualitatif masih jarang dikembangkan untuk mengeksplorasi keterkaitan variabel dan mengembangkan model asuhan keperawatan.Ilmu keperawatan adalah suatu bidang ilmu yang mencakup ilmu dasar (alam, sosial, perilaku), ilmu biomedik, ilmu kesehatan masyarakat, ilmu dasar keperawatan, ilmu keperawatan klinik, dan ilmu keperawatan komunitas, yang pada aplikasinya menggunakan pendekatan dan metode menyelesaikan masalah secara ilmiah, ditujukan untuk mempertahankan, menopang, memelihara, dan meningkatkan integritas seluruh kebutuhan dasar manusia. Wawasan ilmu keperawatan adalah mecakup berbagai ilmu yang mempelajari bentuk dan sebab tidak terpenuhinya kebutuhan dasar manusia, melalui pengkajian mendasar tentang hal yang melatarbelakangi, serta mempelajari berbagai upaya untuk mencapai kebutuhan dasar tersebut. Dengan demikian, bidang garapan dan fenomena yang menjadi objek studi ilmu keperawatan adalah penyimpangan atau tidak terpenuhinya kebutuhan dasar manusia, mulai dari tingkat individu utuh, mencakup seluruh siklus kehidupan, sampai pada tingkat masyarakat, yang juga tercerminkan pada tidak terpenuhinya kebutuhan dasar pada tingkat sistem organ fungsional sampai molekular.Kebutuhan dasar manusia adalah suatu yang dinamis. Bentuk, jenis, jumlah dan respon manusia dalam memenuhi tuntutan kebutuhannya sangatlah bervariasi. Oleh karena itu, untuk mempelajari dan mengembangkan upaya pemenuhan kebutuhan Riset Kualitatif Dalam Keperawatanivdasar manusia, diperlukan berbagai pendekatan penelitian, baik kuantitatif maupun kualitatif. Panduan pelaksanaan penelitian kuantitatif telah banyak dipublikasikan baik versi cetak maupun on-line, sementara panduan penelitian secara kualitatif masih sangat jarang. Buku ini membahas tentang pengantar metoda ilmiah, riset kualitatif, jenis, desain, teknik pengumpulan data, pengolahan dan analisis data, serta cara menyusun laporan penelitian kualitatif. Buku ini juga dilengkapi dengan berbagai contoh hasil penelitian kualitatif dalam keperawatan, dengan harapan dapat lebih memperjelas aplikasi dari konsep yang disajikan sebelunya. Harapan kami, semoga buku ini dapat menjawab tuntutan dan menjadi bahan pertimbangan dalam menyusun, merencanakan, dan melaksanakan penelitian secara kualitatif Mira Wacana Media 2017 Book PeerReviewed text en http://repository.unair.ac.id/85680/1/Riset%20Kualitatif%20ah%20yusuf08082019.pdf text en http://repository.unair.ac.id/85680/2/52.%20Riset%20Kualitatif%20Buku%20Ah%20yusuf%201%2004292019.pdf AH. Yusuf, NIDN. 0001016716 and Rizki Fitryasari PK, 101517087305 and R Rr. Dian Tristiana, NIDN. 0002058702 and Ronal SuryaAditya, 131514153033 (2017) Riset Kualitatif dalam Keperawatan. Mira Wacana Media, Surabaya, pp. 1-166. ISBN 978-602-318-294-7 https://www.researchgate.net/publication/323108499_RISET_KUALITATIF_DALAM_KEPERAWATAN |
institution |
Universitas Airlangga |
building |
Universitas Airlangga Library |
country |
Indonesia |
collection |
UNAIR Repository |
language |
English English |
topic |
RT Nursing |
spellingShingle |
RT Nursing AH. Yusuf, NIDN. 0001016716 Rizki Fitryasari PK, 101517087305 R Rr. Dian Tristiana, NIDN. 0002058702 Ronal SuryaAditya, 131514153033 Riset Kualitatif dalam Keperawatan |
description |
Dengan memanjatkan puji syukur kehadirat Allah SWT, Tuhan Yang Maha Esa, penulis dapat menyelesaikan buku “Riset Kualitatif dalam Keperawatan” ini dengan baik. Buku ini diselesaikan untuk memperkaya rujukan peneliti dalam menyusun penelitian kualitatif. Ternyata penelitian kualitatif memberikan kontribusi yang sama besarnya dengan kuantitatif. Penelitian kualitatif lebih difokuskan pada mutu atau kualitas data, sementara kuantitatif lebih mengutamakan jumlah atau banyaknya data. Penelitian kuantitatif telah sering dilakukan untuk pembuktian kebenaran hasil intervensi keperawatan, tetapi penelitian kualitatif masih jarang dikembangkan untuk mengeksplorasi keterkaitan variabel dan mengembangkan model asuhan keperawatan.Ilmu keperawatan adalah suatu bidang ilmu yang mencakup ilmu dasar (alam, sosial, perilaku), ilmu biomedik, ilmu kesehatan masyarakat, ilmu dasar keperawatan, ilmu keperawatan klinik, dan ilmu keperawatan komunitas, yang pada aplikasinya menggunakan pendekatan dan metode menyelesaikan masalah secara ilmiah, ditujukan untuk mempertahankan, menopang, memelihara, dan meningkatkan integritas seluruh kebutuhan dasar manusia. Wawasan ilmu keperawatan adalah mecakup berbagai ilmu yang mempelajari bentuk dan sebab tidak terpenuhinya kebutuhan dasar manusia, melalui pengkajian mendasar tentang hal yang melatarbelakangi, serta mempelajari berbagai upaya untuk mencapai kebutuhan dasar tersebut. Dengan demikian, bidang garapan dan fenomena yang menjadi objek studi ilmu keperawatan adalah penyimpangan atau tidak terpenuhinya kebutuhan dasar manusia, mulai dari tingkat individu utuh, mencakup seluruh siklus kehidupan, sampai pada tingkat masyarakat, yang juga tercerminkan pada tidak terpenuhinya kebutuhan dasar pada tingkat sistem organ fungsional sampai molekular.Kebutuhan dasar manusia adalah suatu yang dinamis. Bentuk, jenis, jumlah dan respon manusia dalam memenuhi tuntutan kebutuhannya sangatlah bervariasi. Oleh karena itu, untuk mempelajari dan mengembangkan upaya pemenuhan kebutuhan
Riset Kualitatif Dalam Keperawatanivdasar manusia, diperlukan berbagai pendekatan penelitian, baik kuantitatif maupun kualitatif. Panduan pelaksanaan penelitian kuantitatif telah banyak dipublikasikan baik versi cetak maupun on-line, sementara panduan penelitian secara kualitatif masih sangat jarang. Buku ini membahas tentang pengantar metoda ilmiah, riset kualitatif, jenis, desain, teknik pengumpulan data, pengolahan dan analisis data, serta cara menyusun laporan penelitian kualitatif. Buku ini juga dilengkapi dengan berbagai contoh hasil penelitian kualitatif dalam keperawatan, dengan harapan dapat lebih memperjelas aplikasi dari konsep yang disajikan sebelunya. Harapan kami, semoga buku ini dapat menjawab tuntutan dan menjadi bahan pertimbangan dalam menyusun, merencanakan, dan melaksanakan penelitian secara kualitatif |
format |
Book PeerReviewed |
author |
AH. Yusuf, NIDN. 0001016716 Rizki Fitryasari PK, 101517087305 R Rr. Dian Tristiana, NIDN. 0002058702 Ronal SuryaAditya, 131514153033 |
author_facet |
AH. Yusuf, NIDN. 0001016716 Rizki Fitryasari PK, 101517087305 R Rr. Dian Tristiana, NIDN. 0002058702 Ronal SuryaAditya, 131514153033 |
author_sort |
AH. Yusuf, NIDN. 0001016716 |
title |
Riset Kualitatif dalam Keperawatan |
title_short |
Riset Kualitatif dalam Keperawatan |
title_full |
Riset Kualitatif dalam Keperawatan |
title_fullStr |
Riset Kualitatif dalam Keperawatan |
title_full_unstemmed |
Riset Kualitatif dalam Keperawatan |
title_sort |
riset kualitatif dalam keperawatan |
publisher |
Mira Wacana Media |
publishDate |
2017 |
url |
http://repository.unair.ac.id/85680/1/Riset%20Kualitatif%20ah%20yusuf08082019.pdf http://repository.unair.ac.id/85680/2/52.%20Riset%20Kualitatif%20Buku%20Ah%20yusuf%201%2004292019.pdf http://repository.unair.ac.id/85680/ https://www.researchgate.net/publication/323108499_RISET_KUALITATIF_DALAM_KEPERAWATAN |
_version_ |
1681152077517029376 |