PENGARUH ATRIBUT CEO TERHADAP STRUKTUR MODAL PERUSAHAAN (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2013 – 2018)
Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan bukti empiris mengenai pengaruh atribut Chief Executive Officer terhadap struktur modal pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2013 - 2018. Atribut CEO mencakup pengalaman kerja, level pendidikan, spesialisasi pendidikan,...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Theses and Dissertations NonPeerReviewed |
Language: | English English English English |
Published: |
2019
|
Subjects: | |
Online Access: | http://repository.unair.ac.id/86656/1/abstrak.pdf http://repository.unair.ac.id/86656/2/daftar%20isi.pdf http://repository.unair.ac.id/86656/3/daftar%20pustaka.pdf http://repository.unair.ac.id/86656/4/full%20text.pdf http://repository.unair.ac.id/86656/ |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Institution: | Universitas Airlangga |
Language: | English English English English |
Summary: | Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan bukti empiris mengenai pengaruh atribut Chief Executive Officer terhadap struktur modal pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2013 - 2018. Atribut CEO mencakup pengalaman kerja, level pendidikan, spesialisasi pendidikan, dan pendidikan overseas. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan sampel sebanyak 112 perusahaan. Dalam menentukan sampel digunakan metode purposive sampling. Metode pengumpulan data sekunder yang terdapat di Bursa Efek Indonesia. Penelitian ini menggunakan teknik analisis regresi berganda.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa atribut CEO yang meliputi pengalaman kerja, level pendidikan dan pendidikan overseas berpengaruh terhadap struktur modal (leverage) perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI tahun 2013-2018 sedangkan spesialisasi pendidikan tidak berpengaruh terhadap struktur modal perusahaan (leverage). |
---|