PEMANFAATAN MEDIA SOSIAL PADA ORANGTUA NETGENERATION DI KOTA SURABAYA
Partisipasi orang-orang dalam pembangunan berkelanjutan memiliki peran penting dalam mengembangkan komunitas sosial di Dunia. Oleh karena itu, salah satu kota terbesar di Indonesia seperti Surabaya yang memiliki lebih dari 2 juta orang mayoritas menggunakan media sosial untuk memenuhi tujuan kebu...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Theses and Dissertations NonPeerReviewed |
Language: | English English English Indonesian English |
Published: |
2019
|
Subjects: | |
Online Access: | http://repository.unair.ac.id/88513/1/ABSTRAK.pdf http://repository.unair.ac.id/88513/2/DAFTAR%20ISI.pdf http://repository.unair.ac.id/88513/3/DAFTAR%20PUSTAKA.pdf http://repository.unair.ac.id/88513/4/FIS%20IIP%2085%2019%20Sin%20p.pdf http://repository.unair.ac.id/88513/5/JURNAL.pdf http://repository.unair.ac.id/88513/ http://lib.unair.ac.id |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Institution: | Universitas Airlangga |
Language: | English English English Indonesian English |
Summary: | Partisipasi orang-orang dalam pembangunan berkelanjutan memiliki peran
penting dalam mengembangkan komunitas sosial di Dunia. Oleh karena itu, salah
satu kota terbesar di Indonesia seperti Surabaya yang memiliki lebih dari 2 juta
orang mayoritas menggunakan media sosial untuk memenuhi tujuan kebutuhan
sosial dan individu mereka. Penelitian ini melibatkan orangtua net-generation
sebagai objek serta memiliki rumusan masalah bagaimana pemanfaatan serta
kegunaan media sosial di kalangan mereka. Tujuan dari penelitian ini adalah
untuk mengetahui pemanfaatan media sosial dan penggunaan media sosial pada
kalangan orangtua net-generation di kota Surabaya. Penelitian ini menggunakan
metodologikuantitatif deskriptif dengan metode purposive sampling dengan
jumlah sampel 53 orang.Pengumpulan data menggunakan metode kuesioner
online dan offline. Data dianalisa dengan menggunakan teori uses and
gratification serta menkorelasikannya dengan karakteristik dari net-generation.
Dari hasil penelitian ini, peneliti melihat adanya pemanfaatan dang penggunaan
media sosial yang cukup intens dilakukan oleh orangtua net-generation untuk
memenuhi berbagai kebutuhan informasi, komunikasi dan hiburan. |
---|