PENGARUH PEMBERIAN LIPOPOLISAKARIDA Escherichia coli PADA KADAR TGF-β DI SERUM DAN LUAS IMPLAN ENDOMETRIOSIS DI PERITONEUM MENCIT (Mus musculus) MODEL ENDOMETRIOSIS

Endometriosis adalah salah satu penyakit ginekologi yang paling sering ditemukan yang ditandai dengan adanya jaringan endometrium di luar cavum uteri. Penyakit ini mempengaruhi wanita pada usia reproduktif dan menyebabkan nyeri haid, serta menurunkan kualitas hidup. Data menyebutkan tingginya jumlah...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Nila Krisna Sari, NIM011328086307
Format: Theses and Dissertations NonPeerReviewed
Language:English
English
English
English
Published: 2019
Subjects:
Online Access:http://repository.unair.ac.id/92339/1/abstrak.pdf
http://repository.unair.ac.id/92339/2/daftar%20isi.pdf
http://repository.unair.ac.id/92339/3/daftar%20pustaka.pdf
http://repository.unair.ac.id/92339/4/full%20text.pdf
http://repository.unair.ac.id/92339/
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Institution: Universitas Airlangga
Language: English
English
English
English
Description
Summary:Endometriosis adalah salah satu penyakit ginekologi yang paling sering ditemukan yang ditandai dengan adanya jaringan endometrium di luar cavum uteri. Penyakit ini mempengaruhi wanita pada usia reproduktif dan menyebabkan nyeri haid, serta menurunkan kualitas hidup. Data menyebutkan tingginya jumlah E.coli dan kadar endotoksin pada darah menstruasi dan cairan peritoneum wanita dengan endometriosis dibandingkan kontrol. Tingginya jumlah koloni E. Coli dan kadar endotoksin menyebabkan inflamasi di cavum pelvis dan merangsang perkembangan endometriosis yang dimediasi oleh TLR4. Tujuan penelitian ini adalah menganalisis pengaruh pemberian LPS E.coli pada kadar TGF-ß di serum dan luas implan endometriosis di peritoneum mencit (Mus Musculus).