KEKUATAN KOMPRESI KOMBINASI KALSIUM HIDROKSIDA DAN ELLAGIC ACID SEBAGAI KANDIDAT MATERIAL PULP CAPPING
Latar Belakang: Kalsium hidroksida merupakan bahan kedokteran gigi yang digunakan sebagai gold standard bahan pulp capping. Kalsium hidroksida pada pulpa yang terbuka dapat meningkatkan inflamasi lebih tinggi dibandingkan dengan pemberian ekstrak delima (ellagic acid). Ellagic acid adalah bentuk dim...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Theses and Dissertations NonPeerReviewed |
Language: | English English English Indonesian |
Published: |
2019
|
Subjects: | |
Online Access: | http://repository.unair.ac.id/93400/1/KG%20201%2019%20Bas%20k%20ABSTRAK.pdf http://repository.unair.ac.id/93400/2/KG%20201%2019%20Bas%20k%20DAFTAR%20ISI.pdf http://repository.unair.ac.id/93400/3/KG%20201%2019%20Bas%20k%20DAFTAR%20PUSTAKA.pdf http://repository.unair.ac.id/93400/4/KG%20201%2019%20Bas%20k.pdf http://repository.unair.ac.id/93400/ |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Institution: | Universitas Airlangga |
Language: | English English English Indonesian |
id |
id-langga.93400 |
---|---|
record_format |
dspace |
spelling |
id-langga.934002020-01-06T01:54:26Z http://repository.unair.ac.id/93400/ KEKUATAN KOMPRESI KOMBINASI KALSIUM HIDROKSIDA DAN ELLAGIC ACID SEBAGAI KANDIDAT MATERIAL PULP CAPPING SYAFIRA HASNARANI PUTRI BASKORO RK Dentistry Latar Belakang: Kalsium hidroksida merupakan bahan kedokteran gigi yang digunakan sebagai gold standard bahan pulp capping. Kalsium hidroksida pada pulpa yang terbuka dapat meningkatkan inflamasi lebih tinggi dibandingkan dengan pemberian ekstrak delima (ellagic acid). Ellagic acid adalah bentuk dimer dari asam galat yang memenuhi kriteria sebagai anti inflamasi yang ideal. Salah satu syarat bahan pulp capping adalah memiliki kekuatan kompresi yang cukup. Oleh karena itu dilakukan penelitian untuk mengetahui nilai kekuatan kompresi kombinasi kalsium hidroksida dan ellagic acid. Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kekuatan kompresi kombinasi kalsium hidroksida dan ellagic acid sebagai kandidat material pulp capping. Metode: Penelitian menggunakan 4 kelompok perlakuan dengan masing-masing kelompok terdiri dari 6 replikasi. Kelompok 1 merupakan kombinasi kalsium hidroksida dan ellagic acid dengan perbandingan 99:1, kelompok 2 dengan perbandingan 97:3, kelompok 3 dengan perbandingan 95:5 serta kelompok kontrol menggunakan kalsium hidroksida tanpa diberi ellagic acid. Semua kelompok dicampur dengan akuades steril dan dilakukan uji kekuatan kompresi. Data dianalisis dengan uji Kolmogorov-Smirnov kemudian uji Levene dan didapatkan nilai p>0,05 yang berarti seluruh kelompok terdistribusi normal dan homogen, kemudian data dianalisis dengan uji one-way anova dan didapatkan nilai p<0,05 yang berarti terdapat perbedaan antar kelompok, dan dilanjutkan dengan uji Tukey’s HSD menunjukkan terdapat perbedaan bermakna antar kelompok kontrol dengan seluruh kelompok perlakuan. Hasil: Didapatkan kekuatan kompresi lebih rendah pada kelompok 3 dibanding kelompok 2, kelompok 2 dibanding kelompok 1 dan kelompok 1 dibanding kelompok kontrol. Simpulan: Kombinasi kalsium hidroksida dan ellagic acid memiliki nilai kekuatan kompresi yang lebih rendah dibanding dengan kalsium hidroksida murni. 2019-01 Thesis NonPeerReviewed text en http://repository.unair.ac.id/93400/1/KG%20201%2019%20Bas%20k%20ABSTRAK.pdf text en http://repository.unair.ac.id/93400/2/KG%20201%2019%20Bas%20k%20DAFTAR%20ISI.pdf text en http://repository.unair.ac.id/93400/3/KG%20201%2019%20Bas%20k%20DAFTAR%20PUSTAKA.pdf text id http://repository.unair.ac.id/93400/4/KG%20201%2019%20Bas%20k.pdf SYAFIRA HASNARANI PUTRI BASKORO (2019) KEKUATAN KOMPRESI KOMBINASI KALSIUM HIDROKSIDA DAN ELLAGIC ACID SEBAGAI KANDIDAT MATERIAL PULP CAPPING. Skripsi thesis, Universitas Airlangga. Http://lib.Unair.ac.id |
institution |
Universitas Airlangga |
building |
Universitas Airlangga Library |
country |
Indonesia |
collection |
UNAIR Repository |
language |
English English English Indonesian |
topic |
RK Dentistry |
spellingShingle |
RK Dentistry SYAFIRA HASNARANI PUTRI BASKORO KEKUATAN KOMPRESI KOMBINASI KALSIUM HIDROKSIDA DAN ELLAGIC ACID SEBAGAI KANDIDAT MATERIAL PULP CAPPING |
description |
Latar Belakang: Kalsium hidroksida merupakan bahan kedokteran gigi yang digunakan sebagai gold standard bahan pulp capping. Kalsium hidroksida pada pulpa yang terbuka dapat meningkatkan inflamasi lebih tinggi dibandingkan dengan pemberian ekstrak delima (ellagic acid). Ellagic acid adalah bentuk dimer dari asam galat yang memenuhi kriteria sebagai anti inflamasi yang ideal. Salah satu syarat bahan pulp capping adalah memiliki kekuatan kompresi yang cukup. Oleh karena itu dilakukan penelitian untuk mengetahui nilai kekuatan kompresi kombinasi kalsium hidroksida dan ellagic acid. Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kekuatan kompresi kombinasi kalsium hidroksida dan ellagic acid sebagai kandidat material pulp capping. Metode: Penelitian menggunakan 4 kelompok perlakuan dengan masing-masing kelompok terdiri dari 6 replikasi. Kelompok 1 merupakan kombinasi kalsium hidroksida dan ellagic acid dengan perbandingan 99:1, kelompok 2 dengan perbandingan 97:3, kelompok 3 dengan perbandingan 95:5 serta kelompok kontrol menggunakan kalsium hidroksida tanpa diberi ellagic acid. Semua kelompok dicampur dengan akuades steril dan dilakukan uji kekuatan kompresi. Data dianalisis dengan uji Kolmogorov-Smirnov kemudian uji Levene dan didapatkan nilai p>0,05 yang berarti seluruh kelompok terdistribusi normal dan homogen, kemudian data dianalisis dengan uji one-way anova dan didapatkan nilai p<0,05 yang berarti terdapat perbedaan antar kelompok, dan dilanjutkan dengan uji Tukey’s HSD menunjukkan terdapat perbedaan bermakna antar kelompok kontrol dengan seluruh kelompok perlakuan. Hasil: Didapatkan kekuatan kompresi lebih rendah pada kelompok 3 dibanding kelompok 2, kelompok 2 dibanding kelompok 1 dan kelompok 1 dibanding kelompok kontrol. Simpulan: Kombinasi kalsium hidroksida dan ellagic acid memiliki nilai kekuatan kompresi yang lebih rendah dibanding dengan kalsium hidroksida murni. |
format |
Theses and Dissertations NonPeerReviewed |
author |
SYAFIRA HASNARANI PUTRI BASKORO |
author_facet |
SYAFIRA HASNARANI PUTRI BASKORO |
author_sort |
SYAFIRA HASNARANI PUTRI BASKORO |
title |
KEKUATAN KOMPRESI KOMBINASI KALSIUM HIDROKSIDA DAN ELLAGIC ACID SEBAGAI KANDIDAT MATERIAL PULP CAPPING |
title_short |
KEKUATAN KOMPRESI KOMBINASI KALSIUM HIDROKSIDA DAN ELLAGIC ACID SEBAGAI KANDIDAT MATERIAL PULP CAPPING |
title_full |
KEKUATAN KOMPRESI KOMBINASI KALSIUM HIDROKSIDA DAN ELLAGIC ACID SEBAGAI KANDIDAT MATERIAL PULP CAPPING |
title_fullStr |
KEKUATAN KOMPRESI KOMBINASI KALSIUM HIDROKSIDA DAN ELLAGIC ACID SEBAGAI KANDIDAT MATERIAL PULP CAPPING |
title_full_unstemmed |
KEKUATAN KOMPRESI KOMBINASI KALSIUM HIDROKSIDA DAN ELLAGIC ACID SEBAGAI KANDIDAT MATERIAL PULP CAPPING |
title_sort |
kekuatan kompresi kombinasi kalsium hidroksida dan ellagic acid sebagai kandidat material pulp capping |
publishDate |
2019 |
url |
http://repository.unair.ac.id/93400/1/KG%20201%2019%20Bas%20k%20ABSTRAK.pdf http://repository.unair.ac.id/93400/2/KG%20201%2019%20Bas%20k%20DAFTAR%20ISI.pdf http://repository.unair.ac.id/93400/3/KG%20201%2019%20Bas%20k%20DAFTAR%20PUSTAKA.pdf http://repository.unair.ac.id/93400/4/KG%20201%2019%20Bas%20k.pdf http://repository.unair.ac.id/93400/ |
_version_ |
1681153287603093504 |