Tanda Konotasi Pada Tokoh O Dan Entang Kosasih Dalam Novel O Karya Eka Kurniawan : Tinjauan Semioti Barthes

Penelitian ini bertujuan untuk mengungkap tanda konotasi pada tokoh O dan Entang Kosasih dalam novel O karya Eka Kurniawan dan kritik atas moral berdasarkan tanda konotasi pada tokoh O dan Entang Kosasih dalam novel O karya Eka Kurniawan. Sumber data penelitian ini adalah novel O karya Eka Kurni...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Yunita Sari
Format: Theses and Dissertations NonPeerReviewed
Language:English
English
English
English
English
English
English
English
English
English
English
Published: 2019
Subjects:
Online Access:http://repository.unair.ac.id/93555/1/1.%20HALAMAN%20JUDUL.pdf
http://repository.unair.ac.id/93555/2/2.%20ABSTRAK.pdf
http://repository.unair.ac.id/93555/3/3.%20DAFTAR%20ISI.pdf
http://repository.unair.ac.id/93555/4/4.%20BAB%20I%20PENDAHULUAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/93555/5/5.%20BAB%20II%20TINJAUAN%20PUSTAKA.pdf
http://repository.unair.ac.id/93555/6/6.%20BAB%20III%20METODE%20PENELITIAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/93555/7/7.%20BAB%20IV%20TANDA%20KONOTASI%20TOKOH%20O%20DAN%20ENTANG%20KOSASIH%20DALAM%20NOVEL%20O%20KARYA%20EKA%20KURNIAWAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/93555/8/8.%20BAB%20V%20KRITIK%20MORAL%20TANDA%20KONOTASI%20PADA%20TOKOH%20O%20DAN%20ENTANG%20KOSASIH.pdf
http://repository.unair.ac.id/93555/9/9.%20BAB%20VI%20SIMPULAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/93555/10/10.%20DAFTAR%20PUSTAKA.pdf
http://repository.unair.ac.id/93555/11/11.%20LAMPIRAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/93555/
http://lib.Unair.ac.id
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Institution: Universitas Airlangga
Language: English
English
English
English
English
English
English
English
English
English
English
Description
Summary:Penelitian ini bertujuan untuk mengungkap tanda konotasi pada tokoh O dan Entang Kosasih dalam novel O karya Eka Kurniawan dan kritik atas moral berdasarkan tanda konotasi pada tokoh O dan Entang Kosasih dalam novel O karya Eka Kurniawan. Sumber data penelitian ini adalah novel O karya Eka Kurniawan tahun 2016. Penelitian ini penting dilakukan untuk menganalisis makna semiotis yang mengungkap nilai moral sehingga dapat membantu sosialisasi mengenai pesan moral tanpa kesan menggurui maupun memaksa kepada pembaca karya sastra. Metode yang dilakukan dalam penelitian ini adalah kualitatif. Teknik analisis yang digunakan dalam novel O adalah metode semiotik dengan menganalisis tanda. Cara untuk mengungkapkan gejala tersebut adalah dengan menganalisis kata dan frasa dalam teks yang berkaitan dengan isu mengenai nilai moral. Langkah dalam penelitian ini adalah pertama, menguraikan tanda berupa kata dan frasa semiotis dari tokoh O dan Entang Kosasih yang berkaitan dengan keinginan kedua tokoh untuk menjadi manusia. membandingkan makna tanda konotasi kata manusia bagi kedua tokoh O dan Entang Kosasih yang berkaitan dengan nilai moral, mengklasifikasi wujud nilai moral tokoh O dan Entang Kosasih, menganalisis wujud nilai moral pada tokoh O dan Entang Kosasih, memaknai wujud nilai moral tokoh O dan Entang Kosasih dalam konteks masyarakat Indonesia, membuat simpulan mengenai kritik nilai moral sebagai makna novel O karya Eka Kurniawan Hasil penelitian ini adalah pertama, tanda konotasi O dan Entang Kosasih dihadirkan melalui makna pemakaian leksikon berupa frasa dan kata yang berkaitan dengan menjadi manusia pada O dan Entang Kosasih. Kedua, kritik atas moral berdasarkan tanda konotasi pada tokoh O dan Entang Kosasih dihadirkan melalui ironi menjadi manusia. Tokoh O dan Entang Kosasih berperan untuk menunjukkan ironi tentang nilai moral manusia. Makna tanda konotasi O dan Entang Kosasih adalah wujud nilai moral yang terdiri dari nilai moral hubungan manusia dengan Tuhan, manusia dengan diri sendiri, dan manusia dengan mahkluk lain. Penelitian ini membuktikan bahwa kemunculan tokoh binatang dalam novel O karya Eka Kurniawan ini merupakan reaksi atas problematik yang terjadi pada realitas masyarakat Indonesia. Tokoh O dan Entang Kosasih dihadirkan dalam novel O karya Eka Kurniawan sebagai tanda konotasi dalam memahami dan memaknai karya sastra mengenai kritik moral manusia.