Determinan Dalam Niat Menyalurkan Wakaf Uang Pada Lembaga Pusat Pengelolaan Dana Sosial (Puspas) Universitas Airlangga

Penelitian ini bertujuan untuk megetahui hubungan religiosity, accountability, trust, dan motivation terhadap intention to donate dalam menyalurkan wakaf uang pada lembaga Pusat Pengelolaan Dana Sosial (PUSPAS) Universitas Airlangga. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan melakukan s...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Haryo Firas Tunas Kuncoro
Format: Theses and Dissertations NonPeerReviewed
Language:Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Published: 2020
Subjects:
Online Access:http://repository.unair.ac.id/96941/2/1.%20HALAMAN%20JUDUL.pdf
http://repository.unair.ac.id/96941/1/2.%20ABSTRAK.pdf
http://repository.unair.ac.id/96941/3/3.%20BAB%201PENDAHULUAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/96941/4/4.%20BAB%202TINJAUAN%20PUSTAKA.pdf
http://repository.unair.ac.id/96941/5/5.%20BAB%203MATERI%20DAN%20METODE%20PENELITIAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/96941/7/6.%20BAB%204HASIL%20PENELITIAN%20DAN%20PEMBAHASAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/96941/6/7.%20BAB%205%20PENUTUP.pdf
http://repository.unair.ac.id/96941/8/8.%20DAFTAR%20PUSTAKA.pdf
http://repository.unair.ac.id/96941/9/9.%20Lampiran.pdf
http://repository.unair.ac.id/96941/
http://lib.unair.ac.id
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Institution: Universitas Airlangga
Language: Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Description
Summary:Penelitian ini bertujuan untuk megetahui hubungan religiosity, accountability, trust, dan motivation terhadap intention to donate dalam menyalurkan wakaf uang pada lembaga Pusat Pengelolaan Dana Sosial (PUSPAS) Universitas Airlangga. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan melakukan sebaran kuesioner guna mendapatkan data primer. Teknik analisis dalam penelitian ini menggunakan Partial Least Square (PLS). Responden penelitian ini berjumlah 150 yakni dosen, mahasiwa, dan masayarakat umum (selain dosen dan mahasiswa) yang mendapatkan sosialisasi penyaluran wakaf uang melalui wakaf uang melalui PUSPAS, namun belum pernah menyalurkan wakaf uang melalui PUSPAS.Hasil pengujian statistik yang ditunjukkan dalam penelitian ini menunjukkan terdapat hasil yang positif dan signifikan yaitu religiosity berpengaruh signifikan terhadap trust dan motivation, accountability berpengaruh signifikan terhadap trust dan motivation, dan religiosity, accountability, trust, dan motivation berpengaruh signifikan terhadap intention to donate. Penelitian selanjutnya dapat disarankan untuk meneliti determinan wakif untuk berniat berwakaf uang lagi (intention to redonate) sehingga dapat diketahui persepsi wakif terhadap pelayanan dari PUSPAS UNAIR.