Adaptasi Alat Ukur Positive Youth Development Sustainability Scale (Pydss)
Penelitian ini ditujukan untuk mengetahui validitas dan reliabilitas adaptasi alat ukur Positive Youth Development Sustainability Scale (PYDSS). Positive Youth Development adalah suatu pendekatan dalam bentuk sikap peduli, suportif, dan cenderung melihat remaja sebagai sumber yang harus dikembangkan...
Saved in:
id |
id-langga.98212 |
---|---|
record_format |
dspace |
spelling |
id-langga.982122020-08-31T22:11:47Z http://repository.unair.ac.id/98212/ Adaptasi Alat Ukur Positive Youth Development Sustainability Scale (Pydss) Ardiana Meilinawati HV1421-1441 Young adults. Youth. Teenagers Penelitian ini ditujukan untuk mengetahui validitas dan reliabilitas adaptasi alat ukur Positive Youth Development Sustainability Scale (PYDSS). Positive Youth Development adalah suatu pendekatan dalam bentuk sikap peduli, suportif, dan cenderung melihat remaja sebagai sumber yang harus dikembangkan untuk mengurangi terjadinya masalah perilaku (Nystrom, dkk., 2008). Terdapat lima aspek dalam PYD atau disebut dengan 5 Cs Model of PYD yang terdiri dari character, competence, connection, caring, dan confidence (Lerner, 2005). Kelima aspek tersebut yang mendorong munculnya aspek keenam yakni contribution (Sieng, dkk., 2018). Fokus penelitian terletak pada pengembangan alat ukur melalui adaptasi PYDSS sebagai sarana untuk melihat validitas dan reliabilitas aitem-aitem apda alat ukur PYDSS. Penelitian ini melibatkan 242 subjek dengan kategori usia 15-18 tahun. Instrumen penelitian berupa kuesioner yang terdiri dari 29 aitem pernyataan. Teknik analisis data kuantitatif yang digunakan ialah uji validitas menggunakan bukti validitas berdasarkan konten melalui Content Validity Ratio (CVR) dan Content Validity Index (CVI), bukti validitas berdasarkan struktur internal melalui analisis faktor konfirmatori (CFA), uji reliabilitas berdasarkan homogenitas (internal consistency) melalui koefisien Cronbach’s alpha dan construct/composite reliability (CR). Hasil analisis data menunjukkan nilai CVR hampir memenuhi parameter minimal yakni 0,952 < 0,99 dimana rata-ratanya (CVI) > 0,8; loading factor > 0,5 kecuali pada aitem CH2, CN4, dan HC1, serta kecocokan model yang cukup fit dengan nilai χ2/df > 2; SRMR < 0,1; RMSEA < 0,1; CFI > 0,8; TLI > 0,8; dan p-value < 0,05. Uji reliabiltas melalui koefisien Cronbach’s alpha menunjukkan angka > 0,9 dan nilai CR > 0,7. Hal tersebut menunjukkan bahwa adaptasi alat ukur PYDSS pada remaja SMA di Surabaya memenuhi nilai validitas dan reliabilitas yang baik. 2020-09-01 Thesis NonPeerReviewed text en http://repository.unair.ac.id/98212/1/1.%20HALAMAN%20JUDUL%20.pdf text en http://repository.unair.ac.id/98212/2/2.%20DAFTAR%20ISI.pdf text en http://repository.unair.ac.id/98212/3/3.%20ABSTRAK.pdf text en http://repository.unair.ac.id/98212/4/4.%20BAB%20IPENDAHULUAN.pdf text en http://repository.unair.ac.id/98212/6/5.%20BAB%20IITINJAUAN%20PUSTAKA.pdf text en http://repository.unair.ac.id/98212/5/6.%20BAB%20IIIMETODE.pdf text en http://repository.unair.ac.id/98212/7/7.%20BAB%20IVHASIL%20PENELITIAN%20DAN%20PEMBAHASAN.pdf text en http://repository.unair.ac.id/98212/8/8.%20BAB%20VSIMPULAN%20DAN%20SARAN.pdf text en http://repository.unair.ac.id/98212/9/9.%20DAFTAR%20PUSTAKA.pdf text en http://repository.unair.ac.id/98212/11/10.%20LAMPIRAN.pdf text en http://repository.unair.ac.id/98212/10/Surat%20Embargo%20%26%20Publikasi%20-%20Ardiana%20Meilinawati.pdf Ardiana Meilinawati (2020) Adaptasi Alat Ukur Positive Youth Development Sustainability Scale (Pydss). Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA. http://lib.unair.ac.id |
institution |
Universitas Airlangga |
building |
Universitas Airlangga Library |
country |
Indonesia |
collection |
UNAIR Repository |
language |
English English English English English English English English English English English |
topic |
HV1421-1441 Young adults. Youth. Teenagers |
spellingShingle |
HV1421-1441 Young adults. Youth. Teenagers Ardiana Meilinawati Adaptasi Alat Ukur Positive Youth Development Sustainability Scale (Pydss) |
description |
Penelitian ini ditujukan untuk mengetahui validitas dan reliabilitas adaptasi alat ukur Positive Youth Development Sustainability Scale (PYDSS). Positive Youth Development adalah suatu pendekatan dalam bentuk sikap peduli, suportif, dan cenderung melihat remaja sebagai sumber yang harus dikembangkan untuk mengurangi terjadinya masalah perilaku (Nystrom, dkk., 2008). Terdapat lima aspek dalam PYD atau disebut dengan 5 Cs Model of PYD yang terdiri dari character, competence, connection, caring, dan confidence (Lerner, 2005). Kelima aspek tersebut yang mendorong munculnya aspek keenam yakni contribution (Sieng, dkk., 2018).
Fokus penelitian terletak pada pengembangan alat ukur melalui adaptasi PYDSS sebagai sarana untuk melihat validitas dan reliabilitas aitem-aitem apda alat ukur PYDSS. Penelitian ini melibatkan 242 subjek dengan kategori usia 15-18 tahun. Instrumen penelitian berupa kuesioner yang terdiri dari 29 aitem pernyataan. Teknik analisis data kuantitatif yang digunakan ialah uji validitas menggunakan bukti validitas berdasarkan konten melalui Content Validity Ratio (CVR) dan Content Validity Index (CVI), bukti validitas berdasarkan struktur internal melalui analisis faktor konfirmatori (CFA), uji reliabilitas berdasarkan homogenitas (internal consistency) melalui koefisien Cronbach’s alpha dan construct/composite reliability (CR).
Hasil analisis data menunjukkan nilai CVR hampir memenuhi parameter minimal yakni 0,952 < 0,99 dimana rata-ratanya (CVI) > 0,8; loading factor > 0,5 kecuali pada aitem CH2, CN4, dan HC1, serta kecocokan model yang cukup fit dengan nilai χ2/df > 2; SRMR < 0,1; RMSEA < 0,1; CFI > 0,8; TLI > 0,8; dan p-value < 0,05. Uji reliabiltas melalui koefisien Cronbach’s alpha menunjukkan angka > 0,9 dan nilai CR > 0,7. Hal tersebut menunjukkan bahwa adaptasi alat ukur PYDSS pada remaja SMA di Surabaya memenuhi nilai validitas dan reliabilitas yang baik. |
format |
Theses and Dissertations NonPeerReviewed |
author |
Ardiana Meilinawati |
author_facet |
Ardiana Meilinawati |
author_sort |
Ardiana Meilinawati |
title |
Adaptasi Alat Ukur Positive Youth Development Sustainability Scale (Pydss) |
title_short |
Adaptasi Alat Ukur Positive Youth Development Sustainability Scale (Pydss) |
title_full |
Adaptasi Alat Ukur Positive Youth Development Sustainability Scale (Pydss) |
title_fullStr |
Adaptasi Alat Ukur Positive Youth Development Sustainability Scale (Pydss) |
title_full_unstemmed |
Adaptasi Alat Ukur Positive Youth Development Sustainability Scale (Pydss) |
title_sort |
adaptasi alat ukur positive youth development sustainability scale (pydss) |
publishDate |
2020 |
url |
http://repository.unair.ac.id/98212/1/1.%20HALAMAN%20JUDUL%20.pdf http://repository.unair.ac.id/98212/2/2.%20DAFTAR%20ISI.pdf http://repository.unair.ac.id/98212/3/3.%20ABSTRAK.pdf http://repository.unair.ac.id/98212/4/4.%20BAB%20IPENDAHULUAN.pdf http://repository.unair.ac.id/98212/6/5.%20BAB%20IITINJAUAN%20PUSTAKA.pdf http://repository.unair.ac.id/98212/5/6.%20BAB%20IIIMETODE.pdf http://repository.unair.ac.id/98212/7/7.%20BAB%20IVHASIL%20PENELITIAN%20DAN%20PEMBAHASAN.pdf http://repository.unair.ac.id/98212/8/8.%20BAB%20VSIMPULAN%20DAN%20SARAN.pdf http://repository.unair.ac.id/98212/9/9.%20DAFTAR%20PUSTAKA.pdf http://repository.unair.ac.id/98212/11/10.%20LAMPIRAN.pdf http://repository.unair.ac.id/98212/10/Surat%20Embargo%20%26%20Publikasi%20-%20Ardiana%20Meilinawati.pdf http://repository.unair.ac.id/98212/ http://lib.unair.ac.id |
_version_ |
1681153927565803520 |