Motivasi Intrinsik Sebagai Variabel Mediator Pada Karyawan Industri Pariwisata Di Jawa Timur

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh tipe kepribadian terhadap perilaku kerja inovatif dengan motivasi intrinsik sebagai variabel mediator pada karyawan industri pariwisata di Jawa Timur. Penelitian mengenai perilaku kerja inovatif dengan faktor kepribadian pada konteks pariwisata masi...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Husnun Nadliroh
Format: Theses and Dissertations NonPeerReviewed
Language:Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
English
Indonesian
Published: 2020
Subjects:
Online Access:http://repository.unair.ac.id/99643/1/1.%20HALAMAN%20JUDUL.pdf
http://repository.unair.ac.id/99643/2/2.%20DAFTAR%20ISI.pdf
http://repository.unair.ac.id/99643/3/3.%20ABSTRAK.pdf
http://repository.unair.ac.id/99643/4/4.%20BAB%20I%20PENDAHULUAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/99643/5/5.%20BAB%20II%20TINJUAN%20PUSTAKA.pdf
http://repository.unair.ac.id/99643/6/6.%20BAB%20III%20METODOLOGI%20PENELITIAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/99643/7/7.%20BAB%20IV%20HASIL%20PENELITIAN%20DAN%20PEMBAHASAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/99643/8/8.%20BAB%20V%20KESIMPULAN%20DAN%20SARAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/99643/9/9.%20DAFTAR%20PUSTAKA.pdf
http://repository.unair.ac.id/99643/10/10.%20LAMPIRAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/99643/11/11.%20PERNYATAAN%20KESEDIAAN%20PUBLIKASI.pdf
http://repository.unair.ac.id/99643/
http://lib.unair.ac.id
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Institution: Universitas Airlangga
Language: Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
English
Indonesian
id id-langga.99643
record_format dspace
spelling id-langga.996432020-10-02T22:12:43Z http://repository.unair.ac.id/99643/ Motivasi Intrinsik Sebagai Variabel Mediator Pada Karyawan Industri Pariwisata Di Jawa Timur Husnun Nadliroh BF501-504.3 Motivation G154.9-155.8 Travel and state. Tourism Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh tipe kepribadian terhadap perilaku kerja inovatif dengan motivasi intrinsik sebagai variabel mediator pada karyawan industri pariwisata di Jawa Timur. Penelitian mengenai perilaku kerja inovatif dengan faktor kepribadian pada konteks pariwisata masih terbatas (Chen, dkk., 2010). Tuntutan inovasi pada konteks pariwisata sangat dibutuhkan industri untuk meningkatkan daya saing perusahaan melalui peningkatan produktivitas, meningkatkan kualitas layanan, dan memperkenalkan produk baru (Meneses & Teixeira, 2011). Metode yang digunakan dalam penelitian ini yakni Kuantitatif dengan jumlah subjek 91 karyawan. Alat ukur yang digunakan dalam penelitian ini yaitu Big Five Inventory (BFI) (Ramadhani, 2012), Work Preference Inventory (WPI) (Amabile, dkk., 1994), dan Innovative Work Behavior (IWB) (Kleysen & Street, 2001). Analisa data menggunakan regresi sederhana melalui program SPSS 24.0 for Windows untuk uji syarat mediasi. Analisis data mediasi menggunakan PROCESS by Andrew Hayes. Hasil penelitian ini menunjukkan Ekstraversi, Kesungguhan, Keterbukaan memiliki pengaruh terhadap perilaku kerja inovatif dengan peran mediasi parsial, Kemufakatan memiliki pengaruh terhadap perilaku kerja inovatif dengan peran mediasi total, sementara Sifat pencemas tidak memiliki pengaruh terhadap perilaku kerja inovatif dan tidak terdapat peran mediasi. 2020 Thesis NonPeerReviewed text id http://repository.unair.ac.id/99643/1/1.%20HALAMAN%20JUDUL.pdf text id http://repository.unair.ac.id/99643/2/2.%20DAFTAR%20ISI.pdf text id http://repository.unair.ac.id/99643/3/3.%20ABSTRAK.pdf text id http://repository.unair.ac.id/99643/4/4.%20BAB%20I%20PENDAHULUAN.pdf text id http://repository.unair.ac.id/99643/5/5.%20BAB%20II%20TINJUAN%20PUSTAKA.pdf text id http://repository.unair.ac.id/99643/6/6.%20BAB%20III%20METODOLOGI%20PENELITIAN.pdf text id http://repository.unair.ac.id/99643/7/7.%20BAB%20IV%20HASIL%20PENELITIAN%20DAN%20PEMBAHASAN.pdf text id http://repository.unair.ac.id/99643/8/8.%20BAB%20V%20KESIMPULAN%20DAN%20SARAN.pdf text id http://repository.unair.ac.id/99643/9/9.%20DAFTAR%20PUSTAKA.pdf text en http://repository.unair.ac.id/99643/10/10.%20LAMPIRAN.pdf text id http://repository.unair.ac.id/99643/11/11.%20PERNYATAAN%20KESEDIAAN%20PUBLIKASI.pdf Husnun Nadliroh (2020) Motivasi Intrinsik Sebagai Variabel Mediator Pada Karyawan Industri Pariwisata Di Jawa Timur. Skripsi thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA. http://lib.unair.ac.id
institution Universitas Airlangga
building Universitas Airlangga Library
country Indonesia
collection UNAIR Repository
language Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
English
Indonesian
topic BF501-504.3 Motivation
G154.9-155.8 Travel and state. Tourism
spellingShingle BF501-504.3 Motivation
G154.9-155.8 Travel and state. Tourism
Husnun Nadliroh
Motivasi Intrinsik Sebagai Variabel Mediator Pada Karyawan Industri Pariwisata Di Jawa Timur
description Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh tipe kepribadian terhadap perilaku kerja inovatif dengan motivasi intrinsik sebagai variabel mediator pada karyawan industri pariwisata di Jawa Timur. Penelitian mengenai perilaku kerja inovatif dengan faktor kepribadian pada konteks pariwisata masih terbatas (Chen, dkk., 2010). Tuntutan inovasi pada konteks pariwisata sangat dibutuhkan industri untuk meningkatkan daya saing perusahaan melalui peningkatan produktivitas, meningkatkan kualitas layanan, dan memperkenalkan produk baru (Meneses & Teixeira, 2011). Metode yang digunakan dalam penelitian ini yakni Kuantitatif dengan jumlah subjek 91 karyawan. Alat ukur yang digunakan dalam penelitian ini yaitu Big Five Inventory (BFI) (Ramadhani, 2012), Work Preference Inventory (WPI) (Amabile, dkk., 1994), dan Innovative Work Behavior (IWB) (Kleysen & Street, 2001). Analisa data menggunakan regresi sederhana melalui program SPSS 24.0 for Windows untuk uji syarat mediasi. Analisis data mediasi menggunakan PROCESS by Andrew Hayes. Hasil penelitian ini menunjukkan Ekstraversi, Kesungguhan, Keterbukaan memiliki pengaruh terhadap perilaku kerja inovatif dengan peran mediasi parsial, Kemufakatan memiliki pengaruh terhadap perilaku kerja inovatif dengan peran mediasi total, sementara Sifat pencemas tidak memiliki pengaruh terhadap perilaku kerja inovatif dan tidak terdapat peran mediasi.
format Theses and Dissertations
NonPeerReviewed
author Husnun Nadliroh
author_facet Husnun Nadliroh
author_sort Husnun Nadliroh
title Motivasi Intrinsik Sebagai Variabel Mediator Pada Karyawan Industri Pariwisata Di Jawa Timur
title_short Motivasi Intrinsik Sebagai Variabel Mediator Pada Karyawan Industri Pariwisata Di Jawa Timur
title_full Motivasi Intrinsik Sebagai Variabel Mediator Pada Karyawan Industri Pariwisata Di Jawa Timur
title_fullStr Motivasi Intrinsik Sebagai Variabel Mediator Pada Karyawan Industri Pariwisata Di Jawa Timur
title_full_unstemmed Motivasi Intrinsik Sebagai Variabel Mediator Pada Karyawan Industri Pariwisata Di Jawa Timur
title_sort motivasi intrinsik sebagai variabel mediator pada karyawan industri pariwisata di jawa timur
publishDate 2020
url http://repository.unair.ac.id/99643/1/1.%20HALAMAN%20JUDUL.pdf
http://repository.unair.ac.id/99643/2/2.%20DAFTAR%20ISI.pdf
http://repository.unair.ac.id/99643/3/3.%20ABSTRAK.pdf
http://repository.unair.ac.id/99643/4/4.%20BAB%20I%20PENDAHULUAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/99643/5/5.%20BAB%20II%20TINJUAN%20PUSTAKA.pdf
http://repository.unair.ac.id/99643/6/6.%20BAB%20III%20METODOLOGI%20PENELITIAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/99643/7/7.%20BAB%20IV%20HASIL%20PENELITIAN%20DAN%20PEMBAHASAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/99643/8/8.%20BAB%20V%20KESIMPULAN%20DAN%20SARAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/99643/9/9.%20DAFTAR%20PUSTAKA.pdf
http://repository.unair.ac.id/99643/10/10.%20LAMPIRAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/99643/11/11.%20PERNYATAAN%20KESEDIAAN%20PUBLIKASI.pdf
http://repository.unair.ac.id/99643/
http://lib.unair.ac.id
_version_ 1681154121352085504