Prevalensi Infeksi Bakteri Pada Kultur Usap Rektal Di Laboratorium Klinik Ultra Medica Surabaya Periode 2017-2018
Infeksi bakteri adalah masalah kesehatan yang disebabkan oleh bakteri, serta dapat menyerang seluruh organ tubuh. Salah satu penyakit infeksi yang disebabkan oleh bakteri yaitu infeksi pada saluran pencernaan. Salah satu metode dalam pemeriksaan infeksi saluran pencernaan yaitu dengan menggunakan pe...
Saved in:
id |
id-langga.99967 |
---|---|
record_format |
dspace |
spelling |
id-langga.999672020-10-12T04:03:32Z http://repository.unair.ac.id/99967/ Prevalensi Infeksi Bakteri Pada Kultur Usap Rektal Di Laboratorium Klinik Ultra Medica Surabaya Periode 2017-2018 Nelly Dwi Prajatiwi, - QR75-99.5 Bacteria Infeksi bakteri adalah masalah kesehatan yang disebabkan oleh bakteri, serta dapat menyerang seluruh organ tubuh. Salah satu penyakit infeksi yang disebabkan oleh bakteri yaitu infeksi pada saluran pencernaan. Salah satu metode dalam pemeriksaan infeksi saluran pencernaan yaitu dengan menggunakan pemeriksaan usap rektal. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui prevalensi infeksi bakteri pada kultur usap rektal di Laboratorium Klinik Ultra Medica Surabaya periode 2017-2018. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah observational cross sectional yaitu mengamati data sekunder yang sudah ada dalam kurun waktu tertentu. Sebanyak 5 sampel dari 106 sampel dari pasien yang memeriksakan diri menunjukkan hasil positif (4.7%). Berdasarkan tahun pengujian sampel diperoleh hasil positif sebesar 0% pada tahun 2017 dan 16% pada tahun 2018. Semua sampel positif diketahui memiliki rentang umur 31-40 tahun sebanyak 3 sampel (2.8%) dan umur 41-50 sebanyak 2 sampel (1.9%) sedangkan sebanyak 4 sampel pasien laki-laki (3.8%) dan 1 sampel pasien perempuan (0.9%). Hasil pemeriksaan juga menunjukkan bahwa pada semua sampel positif ditemukan bakteri Salmonella paratyphi. Baik pasien laki-laki maupun perempuan diharapkan menjaga higiene dan sanitasi untuk mengurangi resiko penularan penyakit kepada orang lain yang disebabkan oleh bakteri. 2020 Thesis NonPeerReviewed text id http://repository.unair.ac.id/99967/1/1.%20HALAMAN%20JUDUL.pdf text id http://repository.unair.ac.id/99967/2/2.%20ABSTRAK.pdf text id http://repository.unair.ac.id/99967/3/3.%20DAFTAR%20ISI.pdf text id http://repository.unair.ac.id/99967/4/4.%20BAB%20I%20PENDAHULUAN.pdf text id http://repository.unair.ac.id/99967/5/5.%20BAB%20II%20TINJAUAN%20PUSTAKA.pdf text id http://repository.unair.ac.id/99967/6/6.%20BAB%20III%20METODE%20PENELITIAN.pdf text id http://repository.unair.ac.id/99967/7/7.%20BAB%20IV%20HASIL%20DAN%20PEMBAHASAN.pdf text id http://repository.unair.ac.id/99967/8/8.%20BAB%20V%20KESIMPULAN%20DAN%20SARAN.pdf text id http://repository.unair.ac.id/99967/9/9.%20DAFTAR%20PUSTAKA.pdf text id http://repository.unair.ac.id/99967/10/10.%20LAMPIRAN.pdf text id http://repository.unair.ac.id/99967/11/PERNYATAAN%20KESEDIAAN%20PUBLIKASI.pdf Nelly Dwi Prajatiwi, - (2020) Prevalensi Infeksi Bakteri Pada Kultur Usap Rektal Di Laboratorium Klinik Ultra Medica Surabaya Periode 2017-2018. Tugas Akhir D3 thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA. http://www.lib.unair.ac.id |
institution |
Universitas Airlangga |
building |
Universitas Airlangga Library |
country |
Indonesia |
collection |
UNAIR Repository |
language |
Indonesian Indonesian Indonesian Indonesian Indonesian Indonesian Indonesian Indonesian Indonesian Indonesian Indonesian |
topic |
QR75-99.5 Bacteria |
spellingShingle |
QR75-99.5 Bacteria Nelly Dwi Prajatiwi, - Prevalensi Infeksi Bakteri Pada Kultur Usap Rektal Di Laboratorium Klinik Ultra Medica Surabaya Periode 2017-2018 |
description |
Infeksi bakteri adalah masalah kesehatan yang disebabkan oleh bakteri, serta dapat menyerang seluruh organ tubuh. Salah satu penyakit infeksi yang disebabkan oleh bakteri yaitu infeksi pada saluran pencernaan. Salah satu metode dalam pemeriksaan infeksi saluran pencernaan yaitu dengan menggunakan pemeriksaan usap rektal. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui prevalensi infeksi bakteri pada kultur usap rektal di Laboratorium Klinik Ultra Medica Surabaya periode 2017-2018. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah observational cross sectional yaitu mengamati data sekunder yang sudah ada dalam kurun waktu tertentu. Sebanyak 5 sampel dari 106 sampel dari pasien yang memeriksakan diri menunjukkan hasil positif (4.7%). Berdasarkan tahun pengujian sampel diperoleh hasil positif sebesar 0% pada tahun 2017 dan 16% pada tahun 2018. Semua sampel positif diketahui memiliki rentang umur 31-40 tahun sebanyak 3 sampel (2.8%) dan umur 41-50 sebanyak 2 sampel (1.9%) sedangkan sebanyak 4 sampel pasien laki-laki (3.8%) dan 1 sampel pasien perempuan (0.9%). Hasil pemeriksaan juga menunjukkan bahwa pada semua sampel positif ditemukan bakteri Salmonella paratyphi. Baik pasien laki-laki maupun perempuan diharapkan menjaga higiene dan sanitasi untuk mengurangi resiko penularan penyakit kepada orang lain yang disebabkan oleh bakteri. |
format |
Theses and Dissertations NonPeerReviewed |
author |
Nelly Dwi Prajatiwi, - |
author_facet |
Nelly Dwi Prajatiwi, - |
author_sort |
Nelly Dwi Prajatiwi, - |
title |
Prevalensi Infeksi Bakteri Pada Kultur Usap Rektal Di Laboratorium Klinik Ultra Medica Surabaya Periode 2017-2018 |
title_short |
Prevalensi Infeksi Bakteri Pada Kultur Usap Rektal Di Laboratorium Klinik Ultra Medica Surabaya Periode 2017-2018 |
title_full |
Prevalensi Infeksi Bakteri Pada Kultur Usap Rektal Di Laboratorium Klinik Ultra Medica Surabaya Periode 2017-2018 |
title_fullStr |
Prevalensi Infeksi Bakteri Pada Kultur Usap Rektal Di Laboratorium Klinik Ultra Medica Surabaya Periode 2017-2018 |
title_full_unstemmed |
Prevalensi Infeksi Bakteri Pada Kultur Usap Rektal Di Laboratorium Klinik Ultra Medica Surabaya Periode 2017-2018 |
title_sort |
prevalensi infeksi bakteri pada kultur usap rektal di laboratorium klinik ultra medica surabaya periode 2017-2018 |
publishDate |
2020 |
url |
http://repository.unair.ac.id/99967/1/1.%20HALAMAN%20JUDUL.pdf http://repository.unair.ac.id/99967/2/2.%20ABSTRAK.pdf http://repository.unair.ac.id/99967/3/3.%20DAFTAR%20ISI.pdf http://repository.unair.ac.id/99967/4/4.%20BAB%20I%20PENDAHULUAN.pdf http://repository.unair.ac.id/99967/5/5.%20BAB%20II%20TINJAUAN%20PUSTAKA.pdf http://repository.unair.ac.id/99967/6/6.%20BAB%20III%20METODE%20PENELITIAN.pdf http://repository.unair.ac.id/99967/7/7.%20BAB%20IV%20HASIL%20DAN%20PEMBAHASAN.pdf http://repository.unair.ac.id/99967/8/8.%20BAB%20V%20KESIMPULAN%20DAN%20SARAN.pdf http://repository.unair.ac.id/99967/9/9.%20DAFTAR%20PUSTAKA.pdf http://repository.unair.ac.id/99967/10/10.%20LAMPIRAN.pdf http://repository.unair.ac.id/99967/11/PERNYATAAN%20KESEDIAAN%20PUBLIKASI.pdf http://repository.unair.ac.id/99967/ http://www.lib.unair.ac.id |
_version_ |
1681154178673541120 |