PEMANFAATAN DATABASE KEPENDUDUKAN TERDISTRIBUSI PADA RAGAM APLIKASI SISTEM INFORMASI DI PEMERINTAH KABUPATEN/KOTA

Kehadiran teknologi informasi dan komunikasi (TIK) diyakini oleh banyak pihak sebagai salah satu hasil karya cipta teknologi paling berpengaruh dalam kehidupan manusia. Hingga saat ini, sudah banyak upaya pemanfaatan TIK yang dilakukan oleh perorangan, instansi pemerintah, maupun swasta, yaitu den...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Sutanta, Edhy, Ashari, Ahmad
Format: Article PeerReviewed
Language:English
English
Published: STMIK Pontianak 2012
Subjects:
Online Access:https://repository.ugm.ac.id/136442/1/JIFO
https://repository.ugm.ac.id/136442/2/2012%20Edhy%20S-Ahmad%20A-Makalah%20JURNAL%20SISFOTENIKA-Hal%2011-20-Pemanfaatan%20Db%20Kependudukan%20Terdistribusi%20pd%20Ragam%20Aplikasi%20SI%20di%20Pemkab-Pemkot.pdf
https://repository.ugm.ac.id/136442/
http://ojs.stmikpontianak.ac.id/index.php/ST/issue/view/6
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Institution: Universitas Gadjah Mada
Language: English
English
id id-ugm-repo.136442
record_format dspace
spelling id-ugm-repo.1364422016-07-12T02:14:08Z https://repository.ugm.ac.id/136442/ PEMANFAATAN DATABASE KEPENDUDUKAN TERDISTRIBUSI PADA RAGAM APLIKASI SISTEM INFORMASI DI PEMERINTAH KABUPATEN/KOTA Sutanta, Edhy Ashari, Ahmad Database Management Information System Kehadiran teknologi informasi dan komunikasi (TIK) diyakini oleh banyak pihak sebagai salah satu hasil karya cipta teknologi paling berpengaruh dalam kehidupan manusia. Hingga saat ini, sudah banyak upaya pemanfaatan TIK yang dilakukan oleh perorangan, instansi pemerintah, maupun swasta, yaitu dengan mengembangkan Sistem Informasi Berbasis Komputer/SIBK (Computer Based Information Systems/CBIS), baik pada sistem lingkup kecil dalam sebuah organisasi, lingkup nasional, regional, bahkan internasional/global. Umumnya, database yang digunakan di dalam berbagai SIBK yang digunakan oleh masing-masing sistem tersebut, sebagian besar akan melibatkan data-data yang terkait dengan identitas penduduk. Dan, setiap SIBK yang dikembangkan dilengkapi dengan suatu database yang dikembangkan sesuai dengan kebutuhan dan tujuan masing-masing SIBK, sehingga bersifat sektoral. Kondisi ini menimbulkan permasalahan, yakni terjadinya redudansi data identitas penduduk pada banyak SIBK, muncul banyak versi database identitas penduduk, dan semakin besar terjadinya potensi inkonsistensi data identitas penduduk sehingga mengakibatkan banyak versi hasil pengolahan data SIBK yang tidak akurat. Terkait dengan pengembangan sistem informasi kependudukan di Indonesia, Pemerintah telah mengupayakan sebuah alternatif solusi berupa penggunaan Single Identity Number (SIN) penduduk Indonesia, yang dimungkinkan untuk dimenfaatkan lebih lanjut untuk integrasi antar SIBK dengan memanfaatkan database penduduk dan SIN tersebut dalam rangka menghindari terjadinya inkonsistensi data identitas penduduk. Makalah ini merupakan hasil kajian yang menampilkan hasil sebuah model integrasi database antar SIBK dengan memanfaatkan data primer berupa data kependudukan nasional yang dapat dimanfaatkan oleh berbagai instansi yang memerlukan data identitas penduduk dengan memanfaatkan identitas unik SIN yang dikembangkan oleh Pemerintah Indonesia. Rancangan model integrasi database antar SIBK dirancang sedemikian rupa sehingga nilai-nilai kunci primer yang telah didefinisikan dan digunakan sebelumnya pada masing-masing database dalam berbagai SIBK dapat tetap digunakan. STMIK Pontianak 2012-01 Article PeerReviewed application/pdf en https://repository.ugm.ac.id/136442/1/JIFO application/pdf en https://repository.ugm.ac.id/136442/2/2012%20Edhy%20S-Ahmad%20A-Makalah%20JURNAL%20SISFOTENIKA-Hal%2011-20-Pemanfaatan%20Db%20Kependudukan%20Terdistribusi%20pd%20Ragam%20Aplikasi%20SI%20di%20Pemkab-Pemkot.pdf Sutanta, Edhy and Ashari, Ahmad (2012) PEMANFAATAN DATABASE KEPENDUDUKAN TERDISTRIBUSI PADA RAGAM APLIKASI SISTEM INFORMASI DI PEMERINTAH KABUPATEN/KOTA. Jurnal Sistem Informasi & Teknologi Informasi (SISFOTENIKA), 2 (1). pp. 11-20. ISSN 2087-7897 http://ojs.stmikpontianak.ac.id/index.php/ST/issue/view/6
institution Universitas Gadjah Mada
building UGM Library
country Indonesia
collection Repository Civitas UGM
language English
English
topic Database Management
Information System
spellingShingle Database Management
Information System
Sutanta, Edhy
Ashari, Ahmad
PEMANFAATAN DATABASE KEPENDUDUKAN TERDISTRIBUSI PADA RAGAM APLIKASI SISTEM INFORMASI DI PEMERINTAH KABUPATEN/KOTA
description Kehadiran teknologi informasi dan komunikasi (TIK) diyakini oleh banyak pihak sebagai salah satu hasil karya cipta teknologi paling berpengaruh dalam kehidupan manusia. Hingga saat ini, sudah banyak upaya pemanfaatan TIK yang dilakukan oleh perorangan, instansi pemerintah, maupun swasta, yaitu dengan mengembangkan Sistem Informasi Berbasis Komputer/SIBK (Computer Based Information Systems/CBIS), baik pada sistem lingkup kecil dalam sebuah organisasi, lingkup nasional, regional, bahkan internasional/global. Umumnya, database yang digunakan di dalam berbagai SIBK yang digunakan oleh masing-masing sistem tersebut, sebagian besar akan melibatkan data-data yang terkait dengan identitas penduduk. Dan, setiap SIBK yang dikembangkan dilengkapi dengan suatu database yang dikembangkan sesuai dengan kebutuhan dan tujuan masing-masing SIBK, sehingga bersifat sektoral. Kondisi ini menimbulkan permasalahan, yakni terjadinya redudansi data identitas penduduk pada banyak SIBK, muncul banyak versi database identitas penduduk, dan semakin besar terjadinya potensi inkonsistensi data identitas penduduk sehingga mengakibatkan banyak versi hasil pengolahan data SIBK yang tidak akurat. Terkait dengan pengembangan sistem informasi kependudukan di Indonesia, Pemerintah telah mengupayakan sebuah alternatif solusi berupa penggunaan Single Identity Number (SIN) penduduk Indonesia, yang dimungkinkan untuk dimenfaatkan lebih lanjut untuk integrasi antar SIBK dengan memanfaatkan database penduduk dan SIN tersebut dalam rangka menghindari terjadinya inkonsistensi data identitas penduduk. Makalah ini merupakan hasil kajian yang menampilkan hasil sebuah model integrasi database antar SIBK dengan memanfaatkan data primer berupa data kependudukan nasional yang dapat dimanfaatkan oleh berbagai instansi yang memerlukan data identitas penduduk dengan memanfaatkan identitas unik SIN yang dikembangkan oleh Pemerintah Indonesia. Rancangan model integrasi database antar SIBK dirancang sedemikian rupa sehingga nilai-nilai kunci primer yang telah didefinisikan dan digunakan sebelumnya pada masing-masing database dalam berbagai SIBK dapat tetap digunakan.
format Article
PeerReviewed
author Sutanta, Edhy
Ashari, Ahmad
author_facet Sutanta, Edhy
Ashari, Ahmad
author_sort Sutanta, Edhy
title PEMANFAATAN DATABASE KEPENDUDUKAN TERDISTRIBUSI PADA RAGAM APLIKASI SISTEM INFORMASI DI PEMERINTAH KABUPATEN/KOTA
title_short PEMANFAATAN DATABASE KEPENDUDUKAN TERDISTRIBUSI PADA RAGAM APLIKASI SISTEM INFORMASI DI PEMERINTAH KABUPATEN/KOTA
title_full PEMANFAATAN DATABASE KEPENDUDUKAN TERDISTRIBUSI PADA RAGAM APLIKASI SISTEM INFORMASI DI PEMERINTAH KABUPATEN/KOTA
title_fullStr PEMANFAATAN DATABASE KEPENDUDUKAN TERDISTRIBUSI PADA RAGAM APLIKASI SISTEM INFORMASI DI PEMERINTAH KABUPATEN/KOTA
title_full_unstemmed PEMANFAATAN DATABASE KEPENDUDUKAN TERDISTRIBUSI PADA RAGAM APLIKASI SISTEM INFORMASI DI PEMERINTAH KABUPATEN/KOTA
title_sort pemanfaatan database kependudukan terdistribusi pada ragam aplikasi sistem informasi di pemerintah kabupaten/kota
publisher STMIK Pontianak
publishDate 2012
url https://repository.ugm.ac.id/136442/1/JIFO
https://repository.ugm.ac.id/136442/2/2012%20Edhy%20S-Ahmad%20A-Makalah%20JURNAL%20SISFOTENIKA-Hal%2011-20-Pemanfaatan%20Db%20Kependudukan%20Terdistribusi%20pd%20Ragam%20Aplikasi%20SI%20di%20Pemkab-Pemkot.pdf
https://repository.ugm.ac.id/136442/
http://ojs.stmikpontianak.ac.id/index.php/ST/issue/view/6
_version_ 1681234127612805120