Deteksi keragaman hasil perbanyakan tanaman melalui embriogenesis somatik dengan metoda sitometri dan molekuler. Flow cytometry and molecular detection on somaclonale variation of plantsregenerated through somatic ...

The production of somatic embryo is considered to be the best method of vegetative plant propagation. A great number of seedlings can be produced any time only by simply sowing them, although until now the genetic similarity is indisputed. Cytometry and PCR technique can be used to detect genetic ch...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Perpustakaan UGM, i-lib
Format: Article NonPeerReviewed
Published: [Yogyakarta] : Universitas Gadjah Mada 2000
Subjects:
Online Access:https://repository.ugm.ac.id/22029/
http://i-lib.ugm.ac.id/jurnal/download.php?dataId=4909
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Institution: Universitas Gadjah Mada
Description
Summary:The production of somatic embryo is considered to be the best method of vegetative plant propagation. A great number of seedlings can be produced any time only by simply sowing them, although until now the genetic similarity is indisputed. Cytometry and PCR technique can be used to detect genetic changes that might occur in the cell. They were applied to seedlings of conifer Larix decidua produced through somatic embryo. Flow cytometry was found to be able to detect ploidy level of seedlings efficiently and the ploidy level was showed relatively stable. Mutation in the DNA level was detected using PCR fingerprinting. Oligonucleotide M13 (15 bp) can detect easily changes in minisatellite. Changes at the chromosomal level might also take place in somatic embryo derived seedlings. Keywords: somatic embryogenesis, genetic variability, flow cytometry, PCR, Larix decidua Perbanyakan tanaman secara vegetatif melalui penginduksian embrio somatik diduga merupakan cara terbaik. Bibit daIam jumlah besar dapat dihasilkan setiap waktu hanya dengan mengecambahkan embrio somatik yang telah dimasakkan, namun masalah keseragaman genetik bibit-bibit itu sampai sekarang masih diperdebatkan. Metoda sitometri dan reaksi polimerase berantai (PCR) dapat digunakan untuk mendeteksi kemungkinan perubahan genetik yang terjadi. Untuk itu kedua metoda akan dicoba terhadap bibit-bibit basil embrio somatik tanaman konifera Larix decidua. Metoda sitometri mampu secara cepat mendeteksi tingkat ploidi dari bibit. Tingkat ploidi dari bibit-bibit yang dihasilkan dapat disimpulkan cukup stabil apabila dibandingkan dengan tanaman diploid kontrolnya. Perubahan pada tingkatan urutan DNA secara cepat dapat diketahui dengan PCR. Dengan oligonukkotida M 13 perubahan yang terjadi pada minisatelit dengan mudah dapat dideteksi. Perubahan pada tingkat kromosom kemungkinan besar bisa terjadi pada bibit embrio somatik. Kata kunci : embriogenesis somatik, keragaman genetik, flow sitometri, PCR, Larix decidua