Perawatan Fluorosis Pada Gigi Anak

ABSTRAK Pemasukan fluoride yang berlebihan ke sistemik dapat menyebabkan kerusakan email pada umumnya. Fluorosis gigi dapat berupa kelainan ringan akibat kerusakan pada proses kalsifikasi gigi dan juga menjadi kelainan yang lebih berat yang ditunjukkan berupa perubahan warna gigi yang mencolok dan k...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Perpustakaan UGM, i-lib
Format: Article NonPeerReviewed
Published: [Yogyakarta] : Universitas Gadjah Mada 2007
Subjects:
Online Access:https://repository.ugm.ac.id/27252/
http://i-lib.ugm.ac.id/jurnal/download.php?dataId=10304
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Institution: Universitas Gadjah Mada
Description
Summary:ABSTRAK Pemasukan fluoride yang berlebihan ke sistemik dapat menyebabkan kerusakan email pada umumnya. Fluorosis gigi dapat berupa kelainan ringan akibat kerusakan pada proses kalsifikasi gigi dan juga menjadi kelainan yang lebih berat yang ditunjukkan berupa perubahan warna gigi yang mencolok dan kerusakan ameloblas. Fluorosis terjadi ketika konsentrasi dari fluoride yang masuk ke dalam sistemik lebih dari 1,8 ppm per hari. Tujuan dari telaah pustaka ini ini adalah untuk menginformasikan tentang fluorosis pada umumnya, penyebab, dan cara perawatannya. Contoh kasus fluorosis gigi terdapat pada anak laki-laki berusia 12 tahun, yang datang ke klinik IKGA, FKG UGM.. Anak ini memiliki kebiasaan menelan pasta gigi dari umur 2,5 tahun sampai umur 5 tahun. Telah di lakukan pula pemeriksaan laboratorium sample air di tempat tinggal anak Hasilnya adalah konsentrasi fluoride sebesar 0,22 mg/I. Dan telaah pustaka ini didapatkan kesimpulan bahwa pemasukan fluoride dalam jangka lama pada anak dapat menyebabkan terjadinya fluorosis gigi. Perawatan fluorosis bertujuan mengembalikan fungsi estetik gigi dengan cara pelayuran eksterna dan penggunaan bahan komposit dan porselen untuk labial gigi. Maj Ked Gi Juni 2007