Transaksi Penjualan Tanah Pertanian di Daerah Dataran Tinggi: Studi Kasus di Dua Dusun, Desa Plososari, Kecamatan Patean, Kabupaten Kendal

Penelitian tentang penguasaan tanah telah banyak dilakukan oleh para pakar tetapi perilaku petani dalam penjualan tanha pertanian nampaknya kurang mendapat perhatian. Pengkajian tentang hal ini tidak kalah menariknya mengingat perilaku tersebut akan menjadi akibat langsung dari polarisasi penguasaan...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Susetiawan, Susetiawan, Soeprapto, Soeprapto, Prawirodiwarno, Pratikto, Titra, Adam
Format: Other NonPeerReviewed
Language:English
Published: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Gadjah Mada 1988
Subjects:
Online Access:https://repository.ugm.ac.id/275714/1/supriyanto_201307013_susetiawan%20JUDUL.pdf
https://repository.ugm.ac.id/275714/
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Institution: Universitas Gadjah Mada
Language: English
id id-ugm-repo.275714
record_format dspace
spelling id-ugm-repo.2757142020-02-07T06:11:02Z https://repository.ugm.ac.id/275714/ Transaksi Penjualan Tanah Pertanian di Daerah Dataran Tinggi: Studi Kasus di Dua Dusun, Desa Plososari, Kecamatan Patean, Kabupaten Kendal Susetiawan, Susetiawan Soeprapto, Soeprapto Prawirodiwarno, Pratikto Titra, Adam Public Policy Penelitian tentang penguasaan tanah telah banyak dilakukan oleh para pakar tetapi perilaku petani dalam penjualan tanha pertanian nampaknya kurang mendapat perhatian. Pengkajian tentang hal ini tidak kalah menariknya mengingat perilaku tersebut akan menjadi akibat langsung dari polarisasi penguasaan tanah. Oleh karena itu dalam penelitian bertujuan: 1. Hendak mencari hubungan antara tingkat pendapatan yang diperoleh dari sektor pertanian, tingkat kecukupan pemenuhan kebutuhan hidup dan tekanan pihak lain terhadap petani terhadap perilaku petani dalam penjualan tanah pertanian, 2. Hendak mencari berapa besar pengaruhnya beberapa variabel bebas terhadap variabel tergantung. Penelitian dilakukan di dua dusun dengan mengambil sampel sebesar 20 % dari populasi tani yang pernah melakukan penjualan tanah pertanian. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan interview schedule kepada semua respoonden. Hasil penelitian yang diperoleh menunjukkan bahwa tingkat kecukupan pemenuhan kebutuhan hidup tidak berkorelasi dengan perilaku petani dalam penjualan tanah pertanian. Tingkat pendapatan dari hasil pertanian berpengaruh sebesar 16,93% walaupun taraf signifikannya terhadap penerimaan tekanan pihak lain adalah sekitar 10 % hal ini sesungguhnya hanya semata-mata karena jumlah responden yang diteliti kurang begitu banyak. untuk tingkat penerimaan tekanan dari pihak laini berpengaruh sebesar 19,40% terhadap perilaku petani dalam penjualan tanah pertanian. Dengan demikian ketiga variabel di atas merupakan mata rantai hubungan asimetris dengan menempatkan variabel tingkat penerimaan paksaan dari pihak lain sebagai variabel penghubung. Beberapa variabel lain yang diperkirakan sebagai variabel anteseden sangat tidak berkorelasi jika taraf signifikan yang diinginkan adalah 5%. Nampaknya jika jumlah responden ditingkatkan maka hasil signifikan yang diperoleh jauh dari yang diharapkan. Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Gadjah Mada 1988-06-28 Other NonPeerReviewed application/pdf en https://repository.ugm.ac.id/275714/1/supriyanto_201307013_susetiawan%20JUDUL.pdf Susetiawan, Susetiawan and Soeprapto, Soeprapto and Prawirodiwarno, Pratikto and Titra, Adam (1988) Transaksi Penjualan Tanah Pertanian di Daerah Dataran Tinggi: Studi Kasus di Dua Dusun, Desa Plososari, Kecamatan Patean, Kabupaten Kendal. Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Gadjah Mada.
institution Universitas Gadjah Mada
building UGM Library
country Indonesia
collection Repository Civitas UGM
language English
topic Public Policy
spellingShingle Public Policy
Susetiawan, Susetiawan
Soeprapto, Soeprapto
Prawirodiwarno, Pratikto
Titra, Adam
Transaksi Penjualan Tanah Pertanian di Daerah Dataran Tinggi: Studi Kasus di Dua Dusun, Desa Plososari, Kecamatan Patean, Kabupaten Kendal
description Penelitian tentang penguasaan tanah telah banyak dilakukan oleh para pakar tetapi perilaku petani dalam penjualan tanha pertanian nampaknya kurang mendapat perhatian. Pengkajian tentang hal ini tidak kalah menariknya mengingat perilaku tersebut akan menjadi akibat langsung dari polarisasi penguasaan tanah. Oleh karena itu dalam penelitian bertujuan: 1. Hendak mencari hubungan antara tingkat pendapatan yang diperoleh dari sektor pertanian, tingkat kecukupan pemenuhan kebutuhan hidup dan tekanan pihak lain terhadap petani terhadap perilaku petani dalam penjualan tanah pertanian, 2. Hendak mencari berapa besar pengaruhnya beberapa variabel bebas terhadap variabel tergantung. Penelitian dilakukan di dua dusun dengan mengambil sampel sebesar 20 % dari populasi tani yang pernah melakukan penjualan tanah pertanian. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan interview schedule kepada semua respoonden. Hasil penelitian yang diperoleh menunjukkan bahwa tingkat kecukupan pemenuhan kebutuhan hidup tidak berkorelasi dengan perilaku petani dalam penjualan tanah pertanian. Tingkat pendapatan dari hasil pertanian berpengaruh sebesar 16,93% walaupun taraf signifikannya terhadap penerimaan tekanan pihak lain adalah sekitar 10 % hal ini sesungguhnya hanya semata-mata karena jumlah responden yang diteliti kurang begitu banyak. untuk tingkat penerimaan tekanan dari pihak laini berpengaruh sebesar 19,40% terhadap perilaku petani dalam penjualan tanah pertanian. Dengan demikian ketiga variabel di atas merupakan mata rantai hubungan asimetris dengan menempatkan variabel tingkat penerimaan paksaan dari pihak lain sebagai variabel penghubung. Beberapa variabel lain yang diperkirakan sebagai variabel anteseden sangat tidak berkorelasi jika taraf signifikan yang diinginkan adalah 5%. Nampaknya jika jumlah responden ditingkatkan maka hasil signifikan yang diperoleh jauh dari yang diharapkan.
format Other
NonPeerReviewed
author Susetiawan, Susetiawan
Soeprapto, Soeprapto
Prawirodiwarno, Pratikto
Titra, Adam
author_facet Susetiawan, Susetiawan
Soeprapto, Soeprapto
Prawirodiwarno, Pratikto
Titra, Adam
author_sort Susetiawan, Susetiawan
title Transaksi Penjualan Tanah Pertanian di Daerah Dataran Tinggi: Studi Kasus di Dua Dusun, Desa Plososari, Kecamatan Patean, Kabupaten Kendal
title_short Transaksi Penjualan Tanah Pertanian di Daerah Dataran Tinggi: Studi Kasus di Dua Dusun, Desa Plososari, Kecamatan Patean, Kabupaten Kendal
title_full Transaksi Penjualan Tanah Pertanian di Daerah Dataran Tinggi: Studi Kasus di Dua Dusun, Desa Plososari, Kecamatan Patean, Kabupaten Kendal
title_fullStr Transaksi Penjualan Tanah Pertanian di Daerah Dataran Tinggi: Studi Kasus di Dua Dusun, Desa Plososari, Kecamatan Patean, Kabupaten Kendal
title_full_unstemmed Transaksi Penjualan Tanah Pertanian di Daerah Dataran Tinggi: Studi Kasus di Dua Dusun, Desa Plososari, Kecamatan Patean, Kabupaten Kendal
title_sort transaksi penjualan tanah pertanian di daerah dataran tinggi: studi kasus di dua dusun, desa plososari, kecamatan patean, kabupaten kendal
publisher Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Gadjah Mada
publishDate 1988
url https://repository.ugm.ac.id/275714/1/supriyanto_201307013_susetiawan%20JUDUL.pdf
https://repository.ugm.ac.id/275714/
_version_ 1681234549242068992