BIPAD LINE FOLLOWER
Bangsa Indonesia perlu bekerja keras untuk mengejar Negara lain dalam bidang robotika seperti Jepang. Oleh karena itu. penelitian ini akan melakukan terobosan baru di dunia teknologi robot Indonesia dengan mencoba melakukan perancangan robot berkaki yang dapat berdiri. berjalan. serong dan dapat ber...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Article NonPeerReviewed |
Published: |
[Yogyakarta] : Universitas Gadjah Mada
2010
|
Subjects: | |
Online Access: | https://repository.ugm.ac.id/28973/ http://i-lib.ugm.ac.id/jurnal/download.php?dataId=12036 |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Institution: | Universitas Gadjah Mada |
Summary: | Bangsa Indonesia perlu bekerja keras untuk mengejar Negara lain dalam bidang robotika seperti Jepang. Oleh karena itu. penelitian ini akan melakukan terobosan baru di dunia teknologi robot Indonesia dengan mencoba melakukan perancangan robot berkaki yang dapat berdiri. berjalan. serong dan dapat berjalan mengikuti garis. Bermula dari model analitis awal dan deskripsi yang telah tersedia di pustaka. digali deskripsi teknis yang lebih operasional, dilanjutkan dengan perancangan untai elektronis dan mekanis, implementasi rancangan. dan pengujian hasil implementasi. Dari penelitian yang telah ditempuh. didapatkan sistem pengendalian servo terkoordinasi dan data-data lain mengenai perancangan robot berkaki yang dapat berdiri dengan tegak. bergerak maju, melakukan gerakan serong kanan dan kiri. Dengan sensor garis. robot dapat berjalan mengikuti garis dengan baik |
---|