Pengembangan Modul untuk Meningkatkan Emosi Positif Pasien di Rumah Sakit

Setiap penyakit, betapapun ringannya, seperti flu, sakit perut, kepala pusing dirasakan oleh seseorang sebagai suatu gangguan dalam kehidupan sehari-hari. Oleh sebab itu, penyakit tidak disambut baik. Pasien rumah sakit sering menunjukkan berbagai simtom psikoogik, terutama kecemasan dan depresi (Pe...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Ul Hasanat, Nida, Subandi, M.A.
Format: Article PeerReviewed
Language:English
Published: Fakultas Psikologi UGM 2001
Subjects:
Online Access:https://repository.ugm.ac.id/97114/1/jurnal.pdf
https://repository.ugm.ac.id/97114/
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Institution: Universitas Gadjah Mada
Language: English
id id-ugm-repo.97114
record_format dspace
spelling id-ugm-repo.971142015-03-26T03:42:32Z https://repository.ugm.ac.id/97114/ Pengembangan Modul untuk Meningkatkan Emosi Positif Pasien di Rumah Sakit Ul Hasanat, Nida Subandi, M.A. Psychology Setiap penyakit, betapapun ringannya, seperti flu, sakit perut, kepala pusing dirasakan oleh seseorang sebagai suatu gangguan dalam kehidupan sehari-hari. Oleh sebab itu, penyakit tidak disambut baik. Pasien rumah sakit sering menunjukkan berbagai simtom psikoogik, terutama kecemasan dan depresi (Pennebaker, dkk., dalam Taylor 1995). Pasien bahkan merasa tidak berdaya (Taylor, 1995) juga menyatakan bahwa kecemasan, depresi, dan gangguan psikologik lain sering menyertai simtom fisik. Pasien yang dirawat di rumah sakit biasanya mengalami kecemasan karena memikirkan gangguan atau penyakitnya, merasa bingung dan cemas mengenai harapan hasil perawatan, serta risau dengan peran yang ditinggalkan. Pasien harus melakukan penyesuaian terhadap situasi baru, yang sukar. Rumah sakit kurang dapat menenangkan pasien yang cemas, bahkan memperburuk kondisi tersebut (Mason, dkk., dalam Taylor, 1995) Fakultas Psikologi UGM 2001-12-15 Article PeerReviewed application/pdf en https://repository.ugm.ac.id/97114/1/jurnal.pdf Ul Hasanat, Nida and Subandi, M.A. (2001) Pengembangan Modul untuk Meningkatkan Emosi Positif Pasien di Rumah Sakit. Buletin Psikologi (2). ISSN 0854-7108
institution Universitas Gadjah Mada
building UGM Library
country Indonesia
collection Repository Civitas UGM
language English
topic Psychology
spellingShingle Psychology
Ul Hasanat, Nida
Subandi, M.A.
Pengembangan Modul untuk Meningkatkan Emosi Positif Pasien di Rumah Sakit
description Setiap penyakit, betapapun ringannya, seperti flu, sakit perut, kepala pusing dirasakan oleh seseorang sebagai suatu gangguan dalam kehidupan sehari-hari. Oleh sebab itu, penyakit tidak disambut baik. Pasien rumah sakit sering menunjukkan berbagai simtom psikoogik, terutama kecemasan dan depresi (Pennebaker, dkk., dalam Taylor 1995). Pasien bahkan merasa tidak berdaya (Taylor, 1995) juga menyatakan bahwa kecemasan, depresi, dan gangguan psikologik lain sering menyertai simtom fisik. Pasien yang dirawat di rumah sakit biasanya mengalami kecemasan karena memikirkan gangguan atau penyakitnya, merasa bingung dan cemas mengenai harapan hasil perawatan, serta risau dengan peran yang ditinggalkan. Pasien harus melakukan penyesuaian terhadap situasi baru, yang sukar. Rumah sakit kurang dapat menenangkan pasien yang cemas, bahkan memperburuk kondisi tersebut (Mason, dkk., dalam Taylor, 1995)
format Article
PeerReviewed
author Ul Hasanat, Nida
Subandi, M.A.
author_facet Ul Hasanat, Nida
Subandi, M.A.
author_sort Ul Hasanat, Nida
title Pengembangan Modul untuk Meningkatkan Emosi Positif Pasien di Rumah Sakit
title_short Pengembangan Modul untuk Meningkatkan Emosi Positif Pasien di Rumah Sakit
title_full Pengembangan Modul untuk Meningkatkan Emosi Positif Pasien di Rumah Sakit
title_fullStr Pengembangan Modul untuk Meningkatkan Emosi Positif Pasien di Rumah Sakit
title_full_unstemmed Pengembangan Modul untuk Meningkatkan Emosi Positif Pasien di Rumah Sakit
title_sort pengembangan modul untuk meningkatkan emosi positif pasien di rumah sakit
publisher Fakultas Psikologi UGM
publishDate 2001
url https://repository.ugm.ac.id/97114/1/jurnal.pdf
https://repository.ugm.ac.id/97114/
_version_ 1681230116876713984