Substitusi Pakan Komersial Menggunakan Fermentasi Tepung Kulit Pisang (Musaceaea sp.) dan Tepung Ikan terhadap Kandungan Lemak Kasar dan Bahan Organik pada Daging Ikan Patin Siam (Pangasius hypophthalmus)

Produksi ikan patin di Indonesia terus mengalami peningkatan. Salah satu faktor yang mempengaruhi hasil produksi dalam budidaya adalah pakan. Usaha budidaya ikan sangat dipengaruhi oleh ketersediaan pakan yang cukup untuk mendukung kualitas yang maksimal. Pakan yang berkualitas dan berasal dari baha...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Sharyn Maulidina Ghaisani
Format: Theses and Dissertations NonPeerReviewed
Language:Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Published: 2020
Subjects:
Online Access:http://repository.unair.ac.id/103141/1/1.%20HALAMAN%20JUDUL%20.pdf
http://repository.unair.ac.id/103141/2/2.%20RINGKASAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/103141/3/3.%20DAFTAR%20ISI.pdf
http://repository.unair.ac.id/103141/4/4.%20BAB%20I%20%20PENDAHULUAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/103141/5/5.%20BAB%20II%20TINJAUAN%20PUSTAKA.pdf
http://repository.unair.ac.id/103141/6/6.%20BAB%20III%20KONSEPTUAL%20PENELITIAN%20DAN%20HIPOTESIS.pdf
http://repository.unair.ac.id/103141/7/7.%20BAB%20IV%20%20METODOLOGI%20PENELITIAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/103141/8/8.%20BAB%20V%20HASIL%20DAN%20PEMBAHASAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/103141/9/9.%20BAB%20VI%20%20KESIMPULAN%20DAN%20SARAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/103141/10/10.%20DAFTAR%20PUSTAKA.pdf
http://repository.unair.ac.id/103141/11/11.%20LAMPIRAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/103141/12/Permohonan%20Embargo.pdf
http://repository.unair.ac.id/103141/
http://www.lib.unair.ac.id
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Institution: Universitas Airlangga
Language: Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Description
Summary:Produksi ikan patin di Indonesia terus mengalami peningkatan. Salah satu faktor yang mempengaruhi hasil produksi dalam budidaya adalah pakan. Usaha budidaya ikan sangat dipengaruhi oleh ketersediaan pakan yang cukup untuk mendukung kualitas yang maksimal. Pakan yang berkualitas dan berasal dari bahan baku lokal dapat digunakan sebagai alternatif untuk menekan biaya produksi dalam budidaya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh subtitusi pakan komersial menggunakan fermentasi tepung kulit pisang dan tepung ikan terhadap kandungan lemak kasar dan bahan organik pada daging ikan patin siam. Penelitian bersifat eksperimental menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL) dengan uji lanjut Duncan yang terdiri dari lima perlakuan dan empat ulangan. Perlakuan yang digunakan meliputi P0 (pakan komersial 100%), P1 (pakan komersial 95% + 5% FTKPTI), P2 (pakan komersial 90% + 10% FTKPTI), P3 (pakan komersial 85% + 15% FTKPTI) dan P4 (pakan komersial 80% + 20% FTKPTI). Parameter yang diamati yaitu kandungan lemak kasar dan bahan organik. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa subtitusi pakan komersial menggunakan fermantasi tepung kulit pisang dan tepung ikan menghasilkan kandungan lemak kasar yang berbeda nyata, sedangkan tidak terdapat perbedaan nyata pada kandungan bahan organik pada daging ikan patin siam. subtitusi pakan komersial menggunakan fermantasi tepung kulit pisang dan tepung ikan pada taraf perlakuan P1 (pakan komersial 95% + 5% FTKPTI) dapat meningkatkan kandungan lemak kasar pada daging ikan patin siam. Sedangkan subtitusi pakan komersial menggunakan fermantasi tepung kulit pisang dan tepung ikan sampai dengan taraf perlakuan P4 (pakan komersial 80% + 20% FTKPTI) memiliki kandungan bahan organik yang relatif sama dengan perlakuan P0.