Model Aplikasi Penjadwalan Kerja Elektronik Perawat di Ruang Rawat Inap (Studi RS. Lavalette Malang)

Pendahuluan : Penjadwalan perawat diklasifikasikan dalam sistem penjadwalan dinas jaga atau shift, yaitu dinas pagi, sore dan malam. Pengaturan penjadwalan yang baik diperlukan agar tidak terjadi kelelahan dan keletihan secara fisik, emosi dan psikologis pada perawat yang nantinya akan memberikan da...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Rosly Zunaedi
Format: Theses and Dissertations NonPeerReviewed
Language:Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Published: 2020
Subjects:
Online Access:http://repository.unair.ac.id/107802/1/1.%20HALAMAN%20JUDUL%20.pdf
http://repository.unair.ac.id/107802/2/2.%20ABSTRAK.pdf
http://repository.unair.ac.id/107802/3/3.%20DAFTAR%20ISI.pdf
http://repository.unair.ac.id/107802/4/4.%20BAB%201%20PENDAHULUAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/107802/5/5.%20BAB%202%20TINJAUAN%20PUSTAKA.pdf
http://repository.unair.ac.id/107802/6/6.%20BAB%203%20KERANGKA%20KONSEPTUAL.pdf
http://repository.unair.ac.id/107802/7/7.%20BAB%204%20METODE%20PENELITIAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/107802/8/8.%20BAB%205%20HASIL%20DAN%20ANALISIS%20PENELITIAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/107802/9/9.%20BAB%206%20PEMBAHASAN.pdf
http://repository.unair.ac.id/107802/10/10.%20BAB%207%20PENUTUP.pdf
http://repository.unair.ac.id/107802/11/11.%20DAFTAR%20PUSTAKA.pdf
http://repository.unair.ac.id/107802/12/12.%20LAMPIRAN%20.pdf
http://repository.unair.ac.id/107802/13/Pernyataan%20Kesediaan%20Publikasi.pdf
http://repository.unair.ac.id/107802/
http://www.lib.unair.ac.id
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Institution: Universitas Airlangga
Language: Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Description
Summary:Pendahuluan : Penjadwalan perawat diklasifikasikan dalam sistem penjadwalan dinas jaga atau shift, yaitu dinas pagi, sore dan malam. Pengaturan penjadwalan yang baik diperlukan agar tidak terjadi kelelahan dan keletihan secara fisik, emosi dan psikologis pada perawat yang nantinya akan memberikan dampak buruk bagi kinerja perawat dalam memberikan pelayanan pada pasien. Tujuan: Menyusun model aplikasi penjadwalan kerja elektronik perawatdi ruang rawat inap. Metode : Desain dalam penelitian ini adalah Research and Development (R&D). Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh perawat yang bekerja di ruang rawat inap. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah simple random sampling. Pengumpulan data untuk penilaian karakteristik penjadwalan menggunakan kuesioner yang disusun berdasarkan dan perumusan masalah serta pengembangan model aplikasi menggunakan metode Focus Group Discussion (FGD). Analisis data dalam bentuk deskriptif. Hasil : Karakteristik penjadwalan di ruang rawat inap saat ini sebagian besar responden menilai cukup (80.2%). Pengembangan model aplikasi penjadwalan elektronik menekankan pada optimalisasi kebutuhan dan sebaran perawat, pemerataan hari kerja dan libur, serta mengurangi waktu penyusunan jadwal. Pengembangan model aplikasi penjadwalan elektronik juga disesuaikan dengan kebijakan dari Rumah Sakit tentang metode penjadwalan kerja perawat sehingga dapat diimplementasikan dengan tepat di ruang rawat inap. Kesimpulan : Pengembangan model penjadwalan kerja elektronik perawat di ruang rawat inap antara lain : pembagian berdasarkan tingkat ketergantungan pasien, fleksibilitas penjadwalan dengan pengajuan libur dan cuti awal, dan pengurangan durasi penyusunan jadwal kerja perawat.