Pengaruh Pengetahuan, Sikap Dan Motivasi Terhadap Kinerja Kader Posyandu Di Puskesmas Kabupaten Banyuwangi

Kabupaten Banyuwangi adalah salah satu kabupaten di Provinsi Jawa Timur yang mengalami penurunan cakupan penimbangan balita (D/S) dalam tiga tahun terakhir (2016-2018). Capaian indikator cakupan penimbangan balita (D/S) dan kinerja posyandu menurut puskesmas menurun dalam tiga tahun terakhir. Berdas...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Erlin Qur’atul Aini, -
Format: Theses and Dissertations NonPeerReviewed
Language:Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Published: 2020
Subjects:
Online Access:https://repository.unair.ac.id/111760/1/1%20HALAMAN%20JUDUL%20.pdf
https://repository.unair.ac.id/111760/2/2%20ABSTRACT%20.pdf
https://repository.unair.ac.id/111760/3/3%20DAFTAR%20ISI%20.pdf
https://repository.unair.ac.id/111760/4/4%20BAB%20I%20PENDAHULUAN%20.pdf
https://repository.unair.ac.id/111760/5/5%20BAB%20II%20TINJAUAN%20PUSTAKA%20.pdf
https://repository.unair.ac.id/111760/6/6%20BAB%20IV%20METODE%20PENELITIAN%20.pdf
https://repository.unair.ac.id/111760/7/7%20BAB%20V%20HASIL%20PENELITIAN%20.pdf
https://repository.unair.ac.id/111760/8/8%20BAB%20VI%20PEMBAHASAN%20.pdf
https://repository.unair.ac.id/111760/9/9%20BAB%20VII%20KESIMPULAN%20DAN%20SARAN.pdf
https://repository.unair.ac.id/111760/10/10%20DAFTAR%20PUSTAKA%20.pdf
https://repository.unair.ac.id/111760/11/11%20LAMPIRAN%20.pdf
https://repository.unair.ac.id/111760/12/142-EMBARGO_ERLIN%20QUR_ATUL%20AINI_101611535028%20-%20Erlin%20Qur_atul%20Aini.pdf
https://repository.unair.ac.id/111760/
http://www.lib.unair.ac.id
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Institution: Universitas Airlangga
Language: Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
id id-langga.111760
record_format dspace
spelling id-langga.1117602021-10-27T08:29:28Z https://repository.unair.ac.id/111760/ Pengaruh Pengetahuan, Sikap Dan Motivasi Terhadap Kinerja Kader Posyandu Di Puskesmas Kabupaten Banyuwangi Erlin Qur’atul Aini, - RA565-600 Environmental health Kabupaten Banyuwangi adalah salah satu kabupaten di Provinsi Jawa Timur yang mengalami penurunan cakupan penimbangan balita (D/S) dalam tiga tahun terakhir (2016-2018). Capaian indikator cakupan penimbangan balita (D/S) dan kinerja posyandu menurut puskesmas menurun dalam tiga tahun terakhir. Berdasarkan survei pendahuluan ke sepuluh puskesmas di Kabupaten Banyuwangi dengan koordinator bidan wilayah yang bertanggungjawab terhadap penyelenggaraan posyandu, faktor penyebab menurunnya cakupan penimbangan balita (D/S) di posyandu adalah kompetensi kader posyandu balita yang terdiri dari pengetahuan, sikap dan keterampilan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh pengetahuan, sikap, dan motivasi terhadap kinerja kader posyandu balita dalam meningkatkan cakupan penimbangan balita (D/S) di Posyandu Kabupaten Banyuwangi. Penelitian ini adalah penelitian analitik, dengan desain cross sectional. Sampel penelitian adalah 120 kader posyandu balita di wilayah kerja Puskesmas Kabupaten Banyuwangi. Pengumpulan data dilakukan dengan cara menyebarkan kuesioner dalam bentuk Google Docs Form kepada responden. Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah uji statistik regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kinerja kader mayoritas dalam kategori baik. Sebagian besar kader memiliki tingkat pengetahuan yang baik, mayoritas memiliki sikap positif, serta hampir sebagian besar memiliki motivasi dalam kategori sedang. Uji regresi liner berganda menunjukkan ada pengaruh antara pengetahuan, sikap, dan motivasi terhadap kinerja kader Posyandu balita. Variabel sikap berpengaruh paling dominan terhadap kinerja kader. Kesimpulan penelitian ini adalah terdapat pengaruh antara pengetahuan, sikap dan motivasi terhadap kinerja kader posyandu balita pada Posyandu di wilayah kerja Puskesmas Kabupaten Banyuwangi. Saran dalam penelitian ini adalah bagi kader disarankan untuk meningkatkan pengetahuan, sikap dan motivasinya demi meningkatkan kinerja di posyandu, bagi puskesmas diharapkan untuk memberikan pelatihan guna mendorong kinerja kader, serta bagi dinas kesehatan agar menetapkan kebijakan untuk puskesmas dalam rangka meningkatkan kinerja kader. 2020 Thesis NonPeerReviewed text id https://repository.unair.ac.id/111760/1/1%20HALAMAN%20JUDUL%20.pdf text id https://repository.unair.ac.id/111760/2/2%20ABSTRACT%20.pdf text id https://repository.unair.ac.id/111760/3/3%20DAFTAR%20ISI%20.pdf text id https://repository.unair.ac.id/111760/4/4%20BAB%20I%20PENDAHULUAN%20.pdf text id https://repository.unair.ac.id/111760/5/5%20BAB%20II%20TINJAUAN%20PUSTAKA%20.pdf text id https://repository.unair.ac.id/111760/6/6%20BAB%20IV%20METODE%20PENELITIAN%20.pdf text id https://repository.unair.ac.id/111760/7/7%20BAB%20V%20HASIL%20PENELITIAN%20.pdf text id https://repository.unair.ac.id/111760/8/8%20BAB%20VI%20PEMBAHASAN%20.pdf text id https://repository.unair.ac.id/111760/9/9%20BAB%20VII%20KESIMPULAN%20DAN%20SARAN.pdf text id https://repository.unair.ac.id/111760/10/10%20DAFTAR%20PUSTAKA%20.pdf text id https://repository.unair.ac.id/111760/11/11%20LAMPIRAN%20.pdf text id https://repository.unair.ac.id/111760/12/142-EMBARGO_ERLIN%20QUR_ATUL%20AINI_101611535028%20-%20Erlin%20Qur_atul%20Aini.pdf Erlin Qur’atul Aini, - (2020) Pengaruh Pengetahuan, Sikap Dan Motivasi Terhadap Kinerja Kader Posyandu Di Puskesmas Kabupaten Banyuwangi. Skripsi thesis, Universitas Airlangga. http://www.lib.unair.ac.id
institution Universitas Airlangga
building Universitas Airlangga Library
continent Asia
country Indonesia
Indonesia
content_provider Universitas Airlangga Library
collection UNAIR Repository
language Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
Indonesian
topic RA565-600 Environmental health
spellingShingle RA565-600 Environmental health
Erlin Qur’atul Aini, -
Pengaruh Pengetahuan, Sikap Dan Motivasi Terhadap Kinerja Kader Posyandu Di Puskesmas Kabupaten Banyuwangi
description Kabupaten Banyuwangi adalah salah satu kabupaten di Provinsi Jawa Timur yang mengalami penurunan cakupan penimbangan balita (D/S) dalam tiga tahun terakhir (2016-2018). Capaian indikator cakupan penimbangan balita (D/S) dan kinerja posyandu menurut puskesmas menurun dalam tiga tahun terakhir. Berdasarkan survei pendahuluan ke sepuluh puskesmas di Kabupaten Banyuwangi dengan koordinator bidan wilayah yang bertanggungjawab terhadap penyelenggaraan posyandu, faktor penyebab menurunnya cakupan penimbangan balita (D/S) di posyandu adalah kompetensi kader posyandu balita yang terdiri dari pengetahuan, sikap dan keterampilan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh pengetahuan, sikap, dan motivasi terhadap kinerja kader posyandu balita dalam meningkatkan cakupan penimbangan balita (D/S) di Posyandu Kabupaten Banyuwangi. Penelitian ini adalah penelitian analitik, dengan desain cross sectional. Sampel penelitian adalah 120 kader posyandu balita di wilayah kerja Puskesmas Kabupaten Banyuwangi. Pengumpulan data dilakukan dengan cara menyebarkan kuesioner dalam bentuk Google Docs Form kepada responden. Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah uji statistik regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kinerja kader mayoritas dalam kategori baik. Sebagian besar kader memiliki tingkat pengetahuan yang baik, mayoritas memiliki sikap positif, serta hampir sebagian besar memiliki motivasi dalam kategori sedang. Uji regresi liner berganda menunjukkan ada pengaruh antara pengetahuan, sikap, dan motivasi terhadap kinerja kader Posyandu balita. Variabel sikap berpengaruh paling dominan terhadap kinerja kader. Kesimpulan penelitian ini adalah terdapat pengaruh antara pengetahuan, sikap dan motivasi terhadap kinerja kader posyandu balita pada Posyandu di wilayah kerja Puskesmas Kabupaten Banyuwangi. Saran dalam penelitian ini adalah bagi kader disarankan untuk meningkatkan pengetahuan, sikap dan motivasinya demi meningkatkan kinerja di posyandu, bagi puskesmas diharapkan untuk memberikan pelatihan guna mendorong kinerja kader, serta bagi dinas kesehatan agar menetapkan kebijakan untuk puskesmas dalam rangka meningkatkan kinerja kader.
format Theses and Dissertations
NonPeerReviewed
author Erlin Qur’atul Aini, -
author_facet Erlin Qur’atul Aini, -
author_sort Erlin Qur’atul Aini, -
title Pengaruh Pengetahuan, Sikap Dan Motivasi Terhadap Kinerja Kader Posyandu Di Puskesmas Kabupaten Banyuwangi
title_short Pengaruh Pengetahuan, Sikap Dan Motivasi Terhadap Kinerja Kader Posyandu Di Puskesmas Kabupaten Banyuwangi
title_full Pengaruh Pengetahuan, Sikap Dan Motivasi Terhadap Kinerja Kader Posyandu Di Puskesmas Kabupaten Banyuwangi
title_fullStr Pengaruh Pengetahuan, Sikap Dan Motivasi Terhadap Kinerja Kader Posyandu Di Puskesmas Kabupaten Banyuwangi
title_full_unstemmed Pengaruh Pengetahuan, Sikap Dan Motivasi Terhadap Kinerja Kader Posyandu Di Puskesmas Kabupaten Banyuwangi
title_sort pengaruh pengetahuan, sikap dan motivasi terhadap kinerja kader posyandu di puskesmas kabupaten banyuwangi
publishDate 2020
url https://repository.unair.ac.id/111760/1/1%20HALAMAN%20JUDUL%20.pdf
https://repository.unair.ac.id/111760/2/2%20ABSTRACT%20.pdf
https://repository.unair.ac.id/111760/3/3%20DAFTAR%20ISI%20.pdf
https://repository.unair.ac.id/111760/4/4%20BAB%20I%20PENDAHULUAN%20.pdf
https://repository.unair.ac.id/111760/5/5%20BAB%20II%20TINJAUAN%20PUSTAKA%20.pdf
https://repository.unair.ac.id/111760/6/6%20BAB%20IV%20METODE%20PENELITIAN%20.pdf
https://repository.unair.ac.id/111760/7/7%20BAB%20V%20HASIL%20PENELITIAN%20.pdf
https://repository.unair.ac.id/111760/8/8%20BAB%20VI%20PEMBAHASAN%20.pdf
https://repository.unair.ac.id/111760/9/9%20BAB%20VII%20KESIMPULAN%20DAN%20SARAN.pdf
https://repository.unair.ac.id/111760/10/10%20DAFTAR%20PUSTAKA%20.pdf
https://repository.unair.ac.id/111760/11/11%20LAMPIRAN%20.pdf
https://repository.unair.ac.id/111760/12/142-EMBARGO_ERLIN%20QUR_ATUL%20AINI_101611535028%20-%20Erlin%20Qur_atul%20Aini.pdf
https://repository.unair.ac.id/111760/
http://www.lib.unair.ac.id
_version_ 1715207705098977280