Laporan Praktek Kerja Lapangan Pilihan di Peternakan Sapi Perah Hj. Aminah Taman-Sidoarjo

Peternakan ini berdiri pertama kali sekitar tahun 1970. Pemilik pertama peternakan ini bernama Kyai Haji Mochamad Golam yang bertempat tinggal di daerah Kalibokor Surabaya. Kyai Haji Mochamad Golam pada waktu itu hanya memiliki satu ekor sapi perah bangsa Friesian Holstein ( FH ), sapi tersebut dibe...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Nur Hidaya Firlia
Format: Theses and Dissertations NonPeerReviewed
Language:Indonesian
Published: 2002
Subjects:
Online Access:https://repository.unair.ac.id/132489/1/23.%20Nur%20Hidaya%20Firlia.pdf
https://repository.unair.ac.id/132489/
https://lib.unair.ac.id
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Institution: Universitas Airlangga
Language: Indonesian
id id-langga.132489
record_format dspace
spelling id-langga.1324892024-03-25T02:18:04Z https://repository.unair.ac.id/132489/ Laporan Praktek Kerja Lapangan Pilihan di Peternakan Sapi Perah Hj. Aminah Taman-Sidoarjo Nur Hidaya Firlia SF191-275 Cattle Peternakan ini berdiri pertama kali sekitar tahun 1970. Pemilik pertama peternakan ini bernama Kyai Haji Mochamad Golam yang bertempat tinggal di daerah Kalibokor Surabaya. Kyai Haji Mochamad Golam pada waktu itu hanya memiliki satu ekor sapi perah bangsa Friesian Holstein ( FH ), sapi tersebut dibeli dari daerah Bebekan — Sidoarjo. Kyai Haji Mochamad Golam beternak sapi perah dengan tujuan agar hasil produksi susunya dimanfaatkan untuk kebutuhan pribadi, karena hasil produksi susu dirasa sudah mencukupi kebutuhan pribadi maka kelebihan hasil produksi susu dibagikan ke tetangga sekitar rumah. karena permintaan susu meningkat maka Kyai Haji Mochamad Golam membeli beberapa ekor sapi perah jenis New Zealand dan Friesian Holstein ( FH ) Grati — Pasuruan untuk memenuhi kebutu.han masyarakat sekitar. Kyai Haji Mochamad Golam beternak sapi perah di K.alibokor — Surabaya mengalami kegagalan selama tiga kali periode dan peternakan yang ada di Kalibokor — Surabaya ditutup. Kemudian peternakan tersebut pindah ke daerah Bebekan Sidoarjo dengan jumlah sapi perah jenis Friesian Holstein ( FH ) Grati — Pasuruan dan New Zealand sebanyak 6 ekor. Peternakan di daerah tersebut tidak bertahan lama karena mendapat banyak teguran dari masyarakat sekitar disebabkan oleh limbah kotoran dari sapi perah dan bau yang sangat mengganggu masyarakat sekitar. Sekitar tahun 1972, akhirnya peternakan tersebut pindah ke daerah Taman — Sidoarjo dengan jumlah sapi perah sebanyak 6 ekor. Didaerah Taman —Sidoarjo permintaan akan susu semakin meningkat, maka jumlah sapi perah yang dipelihara juga bertambah. Oleh karena itu Kyai Haji Mohamad Golam minta bantuan kepada saudaranya yang bernama Haji Akhmad untuk mengelola peternakan itu. Haji Akhmad juga mempunyai peternakan didaerah Cirati 2002 Thesis NonPeerReviewed text id https://repository.unair.ac.id/132489/1/23.%20Nur%20Hidaya%20Firlia.pdf Nur Hidaya Firlia (2002) Laporan Praktek Kerja Lapangan Pilihan di Peternakan Sapi Perah Hj. Aminah Taman-Sidoarjo. Laporan Magang thesis, Universitas Airlangga. https://lib.unair.ac.id
institution Universitas Airlangga
building Universitas Airlangga Library
continent Asia
country Indonesia
Indonesia
content_provider Universitas Airlangga Library
collection UNAIR Repository
language Indonesian
topic SF191-275 Cattle
spellingShingle SF191-275 Cattle
Nur Hidaya Firlia
Laporan Praktek Kerja Lapangan Pilihan di Peternakan Sapi Perah Hj. Aminah Taman-Sidoarjo
description Peternakan ini berdiri pertama kali sekitar tahun 1970. Pemilik pertama peternakan ini bernama Kyai Haji Mochamad Golam yang bertempat tinggal di daerah Kalibokor Surabaya. Kyai Haji Mochamad Golam pada waktu itu hanya memiliki satu ekor sapi perah bangsa Friesian Holstein ( FH ), sapi tersebut dibeli dari daerah Bebekan — Sidoarjo. Kyai Haji Mochamad Golam beternak sapi perah dengan tujuan agar hasil produksi susunya dimanfaatkan untuk kebutuhan pribadi, karena hasil produksi susu dirasa sudah mencukupi kebutuhan pribadi maka kelebihan hasil produksi susu dibagikan ke tetangga sekitar rumah. karena permintaan susu meningkat maka Kyai Haji Mochamad Golam membeli beberapa ekor sapi perah jenis New Zealand dan Friesian Holstein ( FH ) Grati — Pasuruan untuk memenuhi kebutu.han masyarakat sekitar. Kyai Haji Mochamad Golam beternak sapi perah di K.alibokor — Surabaya mengalami kegagalan selama tiga kali periode dan peternakan yang ada di Kalibokor — Surabaya ditutup. Kemudian peternakan tersebut pindah ke daerah Bebekan Sidoarjo dengan jumlah sapi perah jenis Friesian Holstein ( FH ) Grati — Pasuruan dan New Zealand sebanyak 6 ekor. Peternakan di daerah tersebut tidak bertahan lama karena mendapat banyak teguran dari masyarakat sekitar disebabkan oleh limbah kotoran dari sapi perah dan bau yang sangat mengganggu masyarakat sekitar. Sekitar tahun 1972, akhirnya peternakan tersebut pindah ke daerah Taman — Sidoarjo dengan jumlah sapi perah sebanyak 6 ekor. Didaerah Taman —Sidoarjo permintaan akan susu semakin meningkat, maka jumlah sapi perah yang dipelihara juga bertambah. Oleh karena itu Kyai Haji Mohamad Golam minta bantuan kepada saudaranya yang bernama Haji Akhmad untuk mengelola peternakan itu. Haji Akhmad juga mempunyai peternakan didaerah Cirati
format Theses and Dissertations
NonPeerReviewed
author Nur Hidaya Firlia
author_facet Nur Hidaya Firlia
author_sort Nur Hidaya Firlia
title Laporan Praktek Kerja Lapangan Pilihan di Peternakan Sapi Perah Hj. Aminah Taman-Sidoarjo
title_short Laporan Praktek Kerja Lapangan Pilihan di Peternakan Sapi Perah Hj. Aminah Taman-Sidoarjo
title_full Laporan Praktek Kerja Lapangan Pilihan di Peternakan Sapi Perah Hj. Aminah Taman-Sidoarjo
title_fullStr Laporan Praktek Kerja Lapangan Pilihan di Peternakan Sapi Perah Hj. Aminah Taman-Sidoarjo
title_full_unstemmed Laporan Praktek Kerja Lapangan Pilihan di Peternakan Sapi Perah Hj. Aminah Taman-Sidoarjo
title_sort laporan praktek kerja lapangan pilihan di peternakan sapi perah hj. aminah taman-sidoarjo
publishDate 2002
url https://repository.unair.ac.id/132489/1/23.%20Nur%20Hidaya%20Firlia.pdf
https://repository.unair.ac.id/132489/
https://lib.unair.ac.id
_version_ 1794550996922269696