Appreciative Inquiry Team Building Untuk Meningkatkan Kohesivitas Pekerja Di Fungsi Oil & Gas Transportation PT. Pertamina EP Asset-3

Penelitian ini merupakan suatu studi deskriptif kualitatif yang berfokus kepada dimensi kohesivitas pekerja Oil & Gas Transportation di Asset 3 PT Pertamina EP tahun 2016. Subjek penelitian merupakan pekerja-pekerja yang berada dalam dua tim yang berbeda antara lain Tim Minyak dan Tim Gas. Berda...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Kuwat Riyanto, -
Format: Theses and Dissertations NonPeerReviewed
Language:English
Published: 2015
Online Access:https://repository.unair.ac.id/134412/1/T.%20Psi.%20Thn-15%20Riy%20a.pdf
https://repository.unair.ac.id/134412/
http://lib.unair.ac.id
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Institution: Universitas Airlangga
Language: English
id id-langga.134412
record_format dspace
spelling id-langga.1344122024-11-22T03:59:56Z https://repository.unair.ac.id/134412/ Appreciative Inquiry Team Building Untuk Meningkatkan Kohesivitas Pekerja Di Fungsi Oil & Gas Transportation PT. Pertamina EP Asset-3 Kuwat Riyanto, - Penelitian ini merupakan suatu studi deskriptif kualitatif yang berfokus kepada dimensi kohesivitas pekerja Oil & Gas Transportation di Asset 3 PT Pertamina EP tahun 2016. Subjek penelitian merupakan pekerja-pekerja yang berada dalam dua tim yang berbeda antara lain Tim Minyak dan Tim Gas. Berdasarkan hasil analisa sosiogram yang dilakukan oleh peneliti, terdapat penolakan-penolakan di antara masing-masing tim baik internal tim maupun eksternal tim. Hal tersebut berimplikasi terhadap kohesivitas kelompok yang rendah sehingga kinerja fungsi dalam melakukan suatu pekerjaan menjadi lebih lama. Ditemukan 6 konflik yang terjadi di internal tim, dan 4 konflik antar tim. Berdasarkan latar belakang tersebut, Peneliti melakukan intervensi Team Building berbasis Appreciative Inquiry untuk meningkatkan kohesivitas pekerja di tim Minyak dan tim Gas. Berdasarkan penelitian-penelitian ilmu psikologi sebelumnya, Appreciative Inquiry adalah suatu metode yang efektif untuk memandu suatu organisasi ke arah yang lebih baik berfokus kepada cita-cita bersama (Cooperrider, 1990). Dengan menyusun suatu silabus pelatihan dengan prinsip-prinsip Discovery, Dream, Design, Destiny, intervensi dilakukan terhadap pekerja di dua fungsi tersebut. Hasil analisis sosiogram pasca intervensi menunjukkan adanya perubahan yang signifikan terhadap kohesivitas kelompok. Setelah diterapkan intervensi, penolakan di internal fungsi berkurang sebesar 100% (tidak ada lagi penolakan di internal tim) dan di antar fungsi berkurang menjadi 2 konflik atau menurun sebesar 50%. 2015 Thesis NonPeerReviewed text en https://repository.unair.ac.id/134412/1/T.%20Psi.%20Thn-15%20Riy%20a.pdf Kuwat Riyanto, - (2015) Appreciative Inquiry Team Building Untuk Meningkatkan Kohesivitas Pekerja Di Fungsi Oil & Gas Transportation PT. Pertamina EP Asset-3. Thesis thesis, UNIVERSITAS AIRLAGGA. http://lib.unair.ac.id
institution Universitas Airlangga
building Universitas Airlangga Library
continent Asia
country Indonesia
Indonesia
content_provider Universitas Airlangga Library
collection UNAIR Repository
language English
description Penelitian ini merupakan suatu studi deskriptif kualitatif yang berfokus kepada dimensi kohesivitas pekerja Oil & Gas Transportation di Asset 3 PT Pertamina EP tahun 2016. Subjek penelitian merupakan pekerja-pekerja yang berada dalam dua tim yang berbeda antara lain Tim Minyak dan Tim Gas. Berdasarkan hasil analisa sosiogram yang dilakukan oleh peneliti, terdapat penolakan-penolakan di antara masing-masing tim baik internal tim maupun eksternal tim. Hal tersebut berimplikasi terhadap kohesivitas kelompok yang rendah sehingga kinerja fungsi dalam melakukan suatu pekerjaan menjadi lebih lama. Ditemukan 6 konflik yang terjadi di internal tim, dan 4 konflik antar tim. Berdasarkan latar belakang tersebut, Peneliti melakukan intervensi Team Building berbasis Appreciative Inquiry untuk meningkatkan kohesivitas pekerja di tim Minyak dan tim Gas. Berdasarkan penelitian-penelitian ilmu psikologi sebelumnya, Appreciative Inquiry adalah suatu metode yang efektif untuk memandu suatu organisasi ke arah yang lebih baik berfokus kepada cita-cita bersama (Cooperrider, 1990). Dengan menyusun suatu silabus pelatihan dengan prinsip-prinsip Discovery, Dream, Design, Destiny, intervensi dilakukan terhadap pekerja di dua fungsi tersebut. Hasil analisis sosiogram pasca intervensi menunjukkan adanya perubahan yang signifikan terhadap kohesivitas kelompok. Setelah diterapkan intervensi, penolakan di internal fungsi berkurang sebesar 100% (tidak ada lagi penolakan di internal tim) dan di antar fungsi berkurang menjadi 2 konflik atau menurun sebesar 50%.
format Theses and Dissertations
NonPeerReviewed
author Kuwat Riyanto, -
spellingShingle Kuwat Riyanto, -
Appreciative Inquiry Team Building Untuk Meningkatkan Kohesivitas Pekerja Di Fungsi Oil & Gas Transportation PT. Pertamina EP Asset-3
author_facet Kuwat Riyanto, -
author_sort Kuwat Riyanto, -
title Appreciative Inquiry Team Building Untuk Meningkatkan Kohesivitas Pekerja Di Fungsi Oil & Gas Transportation PT. Pertamina EP Asset-3
title_short Appreciative Inquiry Team Building Untuk Meningkatkan Kohesivitas Pekerja Di Fungsi Oil & Gas Transportation PT. Pertamina EP Asset-3
title_full Appreciative Inquiry Team Building Untuk Meningkatkan Kohesivitas Pekerja Di Fungsi Oil & Gas Transportation PT. Pertamina EP Asset-3
title_fullStr Appreciative Inquiry Team Building Untuk Meningkatkan Kohesivitas Pekerja Di Fungsi Oil & Gas Transportation PT. Pertamina EP Asset-3
title_full_unstemmed Appreciative Inquiry Team Building Untuk Meningkatkan Kohesivitas Pekerja Di Fungsi Oil & Gas Transportation PT. Pertamina EP Asset-3
title_sort appreciative inquiry team building untuk meningkatkan kohesivitas pekerja di fungsi oil & gas transportation pt. pertamina ep asset-3
publishDate 2015
url https://repository.unair.ac.id/134412/1/T.%20Psi.%20Thn-15%20Riy%20a.pdf
https://repository.unair.ac.id/134412/
http://lib.unair.ac.id
_version_ 1816587908840161280