PENYELESAIAN SENGKETA DI BIDANG PERTAMBANGAN MELALUI MEDIASI

Masyarakat yang merasakan dampak negatif dari kegiatan pertambangan batubara jarang mengajukan tuntutan ke pengadilan, akan tetapi melalui unjuk rasa terhadap perusahaan batubara bahkan sampai melakukan pemblokiran jalan dengan harapan mendapatkan ganti kerugian. Tindakan masyarakat dengan melakukan...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: NOORWELDA SARI, 031042208
Format: Theses and Dissertations NonPeerReviewed
Language:Indonesian
Indonesian
Published: 2013
Subjects:
Online Access:http://repository.unair.ac.id/37010/1/gdlhub-gdl-s2-2013-sarinoorwe-24269-3.abstr-k.pdf
http://repository.unair.ac.id/37010/2/11.pdf
http://repository.unair.ac.id/37010/
http://lib.unair.ac.id
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Institution: Universitas Airlangga
Language: Indonesian
Indonesian
id id-langga.37010
record_format dspace
spelling id-langga.370102016-10-18T01:40:30Z http://repository.unair.ac.id/37010/ PENYELESAIAN SENGKETA DI BIDANG PERTAMBANGAN MELALUI MEDIASI NOORWELDA SARI, 031042208 KB480 482 Private international law. Conflict of laws Masyarakat yang merasakan dampak negatif dari kegiatan pertambangan batubara jarang mengajukan tuntutan ke pengadilan, akan tetapi melalui unjuk rasa terhadap perusahaan batubara bahkan sampai melakukan pemblokiran jalan dengan harapan mendapatkan ganti kerugian. Tindakan masyarakat dengan melakukan unjuk rasa sebenarnya tidak perlu dilakukan karena konflik tersebut akan menjadi berlarut-larut tanpa kepastian. Agar permasalahan tersebut tidak menjadi berlarut-larut maka perlu diterapkan suatu alternatif penyelesaian sengketa secara damai salah satunya yaitu dengan cara mediasi. Penulisan tesis ini merupakan penelitian hukum (legal research), karena penulisan tesis ini berdasarkan pada norma-norma yang ada pada Undang-Undang Nomor 4 Tahun 2009 Tentang Pertambangan Mineral dan Batubara dan peraturan-peraturan terkait lainnya serta bahan-bahan hukum lain yang relevan. Menurut hasil dari penulisan tesis ini menunjukan bahwa : Pertama, Karakteristik sengketa di bidang pertambangan yang dapat diselesaikan melalui mediasi adalah sengketa yang dapat diselesaikan melalui perdamaian dalam ruang lingkup hukum perdata. Kedua, Undang-Undang telah mengatur tata cara penyelesaian sengketa melalui mediasi di luar pengadilan yaitu bahwa kesepakatan tentang penyelesaian sengketa melalui mediasi dituangkan ke dalam suatu perjanjian yang dibuat secara tertulis serta ditandatangani para pihak agar memiliki kekuatan hukum mengikat. 2013 Thesis NonPeerReviewed text id http://repository.unair.ac.id/37010/1/gdlhub-gdl-s2-2013-sarinoorwe-24269-3.abstr-k.pdf text id http://repository.unair.ac.id/37010/2/11.pdf NOORWELDA SARI, 031042208 (2013) PENYELESAIAN SENGKETA DI BIDANG PERTAMBANGAN MELALUI MEDIASI. Thesis thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA. http://lib.unair.ac.id
institution Universitas Airlangga
building Universitas Airlangga Library
country Indonesia
collection UNAIR Repository
language Indonesian
Indonesian
topic KB480 482 Private international law. Conflict of laws
spellingShingle KB480 482 Private international law. Conflict of laws
NOORWELDA SARI, 031042208
PENYELESAIAN SENGKETA DI BIDANG PERTAMBANGAN MELALUI MEDIASI
description Masyarakat yang merasakan dampak negatif dari kegiatan pertambangan batubara jarang mengajukan tuntutan ke pengadilan, akan tetapi melalui unjuk rasa terhadap perusahaan batubara bahkan sampai melakukan pemblokiran jalan dengan harapan mendapatkan ganti kerugian. Tindakan masyarakat dengan melakukan unjuk rasa sebenarnya tidak perlu dilakukan karena konflik tersebut akan menjadi berlarut-larut tanpa kepastian. Agar permasalahan tersebut tidak menjadi berlarut-larut maka perlu diterapkan suatu alternatif penyelesaian sengketa secara damai salah satunya yaitu dengan cara mediasi. Penulisan tesis ini merupakan penelitian hukum (legal research), karena penulisan tesis ini berdasarkan pada norma-norma yang ada pada Undang-Undang Nomor 4 Tahun 2009 Tentang Pertambangan Mineral dan Batubara dan peraturan-peraturan terkait lainnya serta bahan-bahan hukum lain yang relevan. Menurut hasil dari penulisan tesis ini menunjukan bahwa : Pertama, Karakteristik sengketa di bidang pertambangan yang dapat diselesaikan melalui mediasi adalah sengketa yang dapat diselesaikan melalui perdamaian dalam ruang lingkup hukum perdata. Kedua, Undang-Undang telah mengatur tata cara penyelesaian sengketa melalui mediasi di luar pengadilan yaitu bahwa kesepakatan tentang penyelesaian sengketa melalui mediasi dituangkan ke dalam suatu perjanjian yang dibuat secara tertulis serta ditandatangani para pihak agar memiliki kekuatan hukum mengikat.
format Theses and Dissertations
NonPeerReviewed
author NOORWELDA SARI, 031042208
author_facet NOORWELDA SARI, 031042208
author_sort NOORWELDA SARI, 031042208
title PENYELESAIAN SENGKETA DI BIDANG PERTAMBANGAN MELALUI MEDIASI
title_short PENYELESAIAN SENGKETA DI BIDANG PERTAMBANGAN MELALUI MEDIASI
title_full PENYELESAIAN SENGKETA DI BIDANG PERTAMBANGAN MELALUI MEDIASI
title_fullStr PENYELESAIAN SENGKETA DI BIDANG PERTAMBANGAN MELALUI MEDIASI
title_full_unstemmed PENYELESAIAN SENGKETA DI BIDANG PERTAMBANGAN MELALUI MEDIASI
title_sort penyelesaian sengketa di bidang pertambangan melalui mediasi
publishDate 2013
url http://repository.unair.ac.id/37010/1/gdlhub-gdl-s2-2013-sarinoorwe-24269-3.abstr-k.pdf
http://repository.unair.ac.id/37010/2/11.pdf
http://repository.unair.ac.id/37010/
http://lib.unair.ac.id
_version_ 1681144127096356864