HUBUNGAN PERSONAL HYGIENE DAN FAKTOR LINGKUNGAN FISIK RUMAH DENGAN KEJADIAN KUSTA ANAK DI KABUPATEN PASURUAN TAHUN 2014-2015

Kabupaten Pasuruan merupakan salah satu wilayah endemis kusta di Provinsi Jawa Timur. Angka penemuan kasus baru kusta di Kabupaten Pasuruan cenderung mengalami penurunan setiap tahun. Di antara kasus baru yang ditemukan, terdapat anak sebagai penderita kusta. Kasus kusta anak adalah kasus kusta...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: NISA AMIRA, 101211131045
Format: Theses and Dissertations NonPeerReviewed
Language:Indonesian
Indonesian
Published: 2016
Subjects:
Online Access:http://repository.unair.ac.id/45657/13/406.%20ABSTRAK.pdf
http://repository.unair.ac.id/45657/19/FKM.%20222-16%20Ami%20h.pdf
http://repository.unair.ac.id/45657/
http://lib.unair.ac.id
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Institution: Universitas Airlangga
Language: Indonesian
Indonesian
id id-langga.45657
record_format dspace
spelling id-langga.456572018-03-01T00:30:39Z http://repository.unair.ac.id/45657/ HUBUNGAN PERSONAL HYGIENE DAN FAKTOR LINGKUNGAN FISIK RUMAH DENGAN KEJADIAN KUSTA ANAK DI KABUPATEN PASURUAN TAHUN 2014-2015 NISA AMIRA, 101211131045 RA773-788 Personal health and hygiene RL Dermatology Kabupaten Pasuruan merupakan salah satu wilayah endemis kusta di Provinsi Jawa Timur. Angka penemuan kasus baru kusta di Kabupaten Pasuruan cenderung mengalami penurunan setiap tahun. Di antara kasus baru yang ditemukan, terdapat anak sebagai penderita kusta. Kasus kusta anak adalah kasus kusta anak pada kelompok usia 0-14 tahun. Adanya kasus baru kusta pada anak menunjukkan masih adanya penularan aktif di suatu wilayah. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui hubungan personal hygiene dan faktor lingkungan fisik rumah anak dengan kejadian kusta anak di Kabupaten Pasuruan tahun 2014- 2015. Penelitian ini merupakan penelitian analitik observasional dan dilaksanakan dengan rancangan case control. Responden penelitian adalah orang tua anak dari kelompok kasus dan kontrol. Sampel kasus merupakan kasus kusta anak pada tahun 2014-2015 di Kabupaten Pasuruan yang terdiri dari 16 orang, sedangkan sampel kontrol juga terdiri dari 16 orang. Variabel bebas adalahhygiene personal dengan melihat aspek dari kebiasaan pemisahan handuk anak, kebiasaan mengganti seprei kamar anak, riwayat anak mandi di perairan terbuka. Variabel bebas yang kedua adalah faktor lingkungan fisik rumah yang terdiri dari luas ventilasi, jenis dinding, jenis lantai, kepadatan kamar anak, luas ventilasi kamar anak, pencahayaan, kelembapan rata-rata dan kelembapan kamar anak. Hasil penelitian menunjukkan variabel yang memiliki hubungan dengan kejadian kusta anak di Kabupaten Pasuruan tahun 2014-2015 adalah kebersihan handuk anak (p=0,037), kebersihan badan dan rambut anak (p=0,033), luas ventilasi kamar anak (p=0,012), dan kepadatan kamar anak (p=0,033). Variabel yang paling berpengaruh adalah pemisahan handuk anak (OR=13,9). Dapat disimpulkan bahwa pemisahan handuk anak, riwayat anak mandi di perairan terbuka, luas ventilasi kamar anak, dan kepadatan kamar anak berhubungan dengan kejadian kusta anak di Kabupaten Pasuruan tahun 2014- 2015. 2016 Thesis NonPeerReviewed text id http://repository.unair.ac.id/45657/13/406.%20ABSTRAK.pdf text id http://repository.unair.ac.id/45657/19/FKM.%20222-16%20Ami%20h.pdf NISA AMIRA, 101211131045 (2016) HUBUNGAN PERSONAL HYGIENE DAN FAKTOR LINGKUNGAN FISIK RUMAH DENGAN KEJADIAN KUSTA ANAK DI KABUPATEN PASURUAN TAHUN 2014-2015. Skripsi thesis, Universitas Airlangga. http://lib.unair.ac.id
institution Universitas Airlangga
building Universitas Airlangga Library
country Indonesia
collection UNAIR Repository
language Indonesian
Indonesian
topic RA773-788 Personal health and hygiene
RL Dermatology
spellingShingle RA773-788 Personal health and hygiene
RL Dermatology
NISA AMIRA, 101211131045
HUBUNGAN PERSONAL HYGIENE DAN FAKTOR LINGKUNGAN FISIK RUMAH DENGAN KEJADIAN KUSTA ANAK DI KABUPATEN PASURUAN TAHUN 2014-2015
description Kabupaten Pasuruan merupakan salah satu wilayah endemis kusta di Provinsi Jawa Timur. Angka penemuan kasus baru kusta di Kabupaten Pasuruan cenderung mengalami penurunan setiap tahun. Di antara kasus baru yang ditemukan, terdapat anak sebagai penderita kusta. Kasus kusta anak adalah kasus kusta anak pada kelompok usia 0-14 tahun. Adanya kasus baru kusta pada anak menunjukkan masih adanya penularan aktif di suatu wilayah. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui hubungan personal hygiene dan faktor lingkungan fisik rumah anak dengan kejadian kusta anak di Kabupaten Pasuruan tahun 2014- 2015. Penelitian ini merupakan penelitian analitik observasional dan dilaksanakan dengan rancangan case control. Responden penelitian adalah orang tua anak dari kelompok kasus dan kontrol. Sampel kasus merupakan kasus kusta anak pada tahun 2014-2015 di Kabupaten Pasuruan yang terdiri dari 16 orang, sedangkan sampel kontrol juga terdiri dari 16 orang. Variabel bebas adalahhygiene personal dengan melihat aspek dari kebiasaan pemisahan handuk anak, kebiasaan mengganti seprei kamar anak, riwayat anak mandi di perairan terbuka. Variabel bebas yang kedua adalah faktor lingkungan fisik rumah yang terdiri dari luas ventilasi, jenis dinding, jenis lantai, kepadatan kamar anak, luas ventilasi kamar anak, pencahayaan, kelembapan rata-rata dan kelembapan kamar anak. Hasil penelitian menunjukkan variabel yang memiliki hubungan dengan kejadian kusta anak di Kabupaten Pasuruan tahun 2014-2015 adalah kebersihan handuk anak (p=0,037), kebersihan badan dan rambut anak (p=0,033), luas ventilasi kamar anak (p=0,012), dan kepadatan kamar anak (p=0,033). Variabel yang paling berpengaruh adalah pemisahan handuk anak (OR=13,9). Dapat disimpulkan bahwa pemisahan handuk anak, riwayat anak mandi di perairan terbuka, luas ventilasi kamar anak, dan kepadatan kamar anak berhubungan dengan kejadian kusta anak di Kabupaten Pasuruan tahun 2014- 2015.
format Theses and Dissertations
NonPeerReviewed
author NISA AMIRA, 101211131045
author_facet NISA AMIRA, 101211131045
author_sort NISA AMIRA, 101211131045
title HUBUNGAN PERSONAL HYGIENE DAN FAKTOR LINGKUNGAN FISIK RUMAH DENGAN KEJADIAN KUSTA ANAK DI KABUPATEN PASURUAN TAHUN 2014-2015
title_short HUBUNGAN PERSONAL HYGIENE DAN FAKTOR LINGKUNGAN FISIK RUMAH DENGAN KEJADIAN KUSTA ANAK DI KABUPATEN PASURUAN TAHUN 2014-2015
title_full HUBUNGAN PERSONAL HYGIENE DAN FAKTOR LINGKUNGAN FISIK RUMAH DENGAN KEJADIAN KUSTA ANAK DI KABUPATEN PASURUAN TAHUN 2014-2015
title_fullStr HUBUNGAN PERSONAL HYGIENE DAN FAKTOR LINGKUNGAN FISIK RUMAH DENGAN KEJADIAN KUSTA ANAK DI KABUPATEN PASURUAN TAHUN 2014-2015
title_full_unstemmed HUBUNGAN PERSONAL HYGIENE DAN FAKTOR LINGKUNGAN FISIK RUMAH DENGAN KEJADIAN KUSTA ANAK DI KABUPATEN PASURUAN TAHUN 2014-2015
title_sort hubungan personal hygiene dan faktor lingkungan fisik rumah dengan kejadian kusta anak di kabupaten pasuruan tahun 2014-2015
publishDate 2016
url http://repository.unair.ac.id/45657/13/406.%20ABSTRAK.pdf
http://repository.unair.ac.id/45657/19/FKM.%20222-16%20Ami%20h.pdf
http://repository.unair.ac.id/45657/
http://lib.unair.ac.id
_version_ 1681145496757862400