PENGGAMBARAN SOSOK BUDDHA DAN YESUS DI DALAM FILM “SAINT ONIISAN” 「聖☆おにいさん」に現れるブッダやイエスについて
Jepang merupakan negara yang memiliki keunikan dalam kehidupan beragama. Beberapa survei menyatakan bahwa rata-rata masyarakat Jepang mempercayai lebih dari satu agama. Dari beberapa agama di Jepang saat ini, terdapat beberapa agama yang termasuk dalam agama populer, yaitu Shinto, Buddha dan Kris...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Theses and Dissertations NonPeerReviewed |
Language: | Indonesian Indonesian |
Published: |
2017
|
Subjects: | |
Online Access: | http://repository.unair.ac.id/63857/1/FS%20J%2014-17%20Sho%20p%20Abstrak.pdf http://repository.unair.ac.id/63857/2/FS%20J%2014-17%20Sho%20p%20Sec.pdf http://repository.unair.ac.id/63857/ http://lib.unair.ac.id |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Institution: | Universitas Airlangga |
Language: | Indonesian Indonesian |
id |
id-langga.63857 |
---|---|
record_format |
dspace |
spelling |
id-langga.638572017-12-18T17:14:52Z http://repository.unair.ac.id/63857/ PENGGAMBARAN SOSOK BUDDHA DAN YESUS DI DALAM FILM “SAINT ONIISAN” 「聖☆おにいさん」に現れるブッダやイエスについて Sitti Rahmatus Sholikhah, 121211332006 PI Oriental languages and literatures Jepang merupakan negara yang memiliki keunikan dalam kehidupan beragama. Beberapa survei menyatakan bahwa rata-rata masyarakat Jepang mempercayai lebih dari satu agama. Dari beberapa agama di Jepang saat ini, terdapat beberapa agama yang termasuk dalam agama populer, yaitu Shinto, Buddha dan Kristen. Walaupun Buddha dan Kristen bukan agama asli Jepang, masyarakat Jepang menerima Buddha dan Kristen dan menjadikannya bagian dari budaya Jepang. Saint Oniisan merupakan film yang menggambarkan kehidupan Buddha dan Yesus yang merupakan simbol dari agama Buddha dan Kristen. Film tersebut menunjukkan simbol Buddha dan Yesus juga menggambarkan mengenai karakter Buddha dan Yesus selama menjadi manusia di Jepang. Di dalam film, Buddha ditampilkan sebagai karakter penyabar dan selalu memaafkan kesalahan orang lain. Penggambaran tersebut merupakan cerminan dari ajaran-ajaran agama Buddha. Namun, karakter Yesus yang ditampilkan dalam film bertolak belakang dengan karakter Yesus sesungguhnya. Yesus digambarkan sebagai sosok yang kekanak-kanakan dan selalu bergantung kepada Buddha. Dalam penelitian ini, akan memperlajari mengenai simbol Buddha dan Yesus dalam film Saint Oniisan dengan menggunakan metode deskriptif-kualitatif dan menggungakan teori semiotika Charles Sanders Peirce untuk mencari representament, intrepetant dan objek yang berkaitan dengan simbol Buddha dan Yesus di dalam film Saint Oniisan. 2017 Thesis NonPeerReviewed text id http://repository.unair.ac.id/63857/1/FS%20J%2014-17%20Sho%20p%20Abstrak.pdf text id http://repository.unair.ac.id/63857/2/FS%20J%2014-17%20Sho%20p%20Sec.pdf Sitti Rahmatus Sholikhah, 121211332006 (2017) PENGGAMBARAN SOSOK BUDDHA DAN YESUS DI DALAM FILM “SAINT ONIISAN” 「聖☆おにいさん」に現れるブッダやイエスについて. Skripsi thesis, Universitas Airlangga. http://lib.unair.ac.id |
institution |
Universitas Airlangga |
building |
Universitas Airlangga Library |
country |
Indonesia |
collection |
UNAIR Repository |
language |
Indonesian Indonesian |
topic |
PI Oriental languages and literatures |
spellingShingle |
PI Oriental languages and literatures Sitti Rahmatus Sholikhah, 121211332006 PENGGAMBARAN SOSOK BUDDHA DAN YESUS DI DALAM FILM “SAINT ONIISAN” 「聖☆おにいさん」に現れるブッダやイエスについて |
description |
Jepang merupakan negara yang memiliki keunikan dalam kehidupan beragama.
Beberapa survei menyatakan bahwa rata-rata masyarakat Jepang mempercayai lebih
dari satu agama. Dari beberapa agama di Jepang saat ini, terdapat beberapa agama yang
termasuk dalam agama populer, yaitu Shinto, Buddha dan Kristen. Walaupun Buddha
dan Kristen bukan agama asli Jepang, masyarakat Jepang menerima Buddha dan Kristen
dan menjadikannya bagian dari budaya Jepang. Saint Oniisan merupakan film yang
menggambarkan kehidupan Buddha dan Yesus yang merupakan simbol dari agama
Buddha dan Kristen. Film tersebut menunjukkan simbol Buddha dan Yesus juga
menggambarkan mengenai karakter Buddha dan Yesus selama menjadi manusia di
Jepang. Di dalam film, Buddha ditampilkan sebagai karakter penyabar dan selalu
memaafkan kesalahan orang lain. Penggambaran tersebut merupakan cerminan dari
ajaran-ajaran agama Buddha. Namun, karakter Yesus yang ditampilkan dalam film
bertolak belakang dengan karakter Yesus sesungguhnya. Yesus digambarkan sebagai
sosok yang kekanak-kanakan dan selalu bergantung kepada Buddha. Dalam penelitian
ini, akan memperlajari mengenai simbol Buddha dan Yesus dalam film Saint Oniisan
dengan menggunakan metode deskriptif-kualitatif dan menggungakan teori semiotika
Charles Sanders Peirce untuk mencari representament, intrepetant dan objek yang
berkaitan dengan simbol Buddha dan Yesus di dalam film Saint Oniisan. |
format |
Theses and Dissertations NonPeerReviewed |
author |
Sitti Rahmatus Sholikhah, 121211332006 |
author_facet |
Sitti Rahmatus Sholikhah, 121211332006 |
author_sort |
Sitti Rahmatus Sholikhah, 121211332006 |
title |
PENGGAMBARAN SOSOK BUDDHA DAN YESUS DI DALAM FILM “SAINT ONIISAN” 「聖☆おにいさん」に現れるブッダやイエスについて |
title_short |
PENGGAMBARAN SOSOK BUDDHA DAN YESUS DI DALAM FILM “SAINT ONIISAN” 「聖☆おにいさん」に現れるブッダやイエスについて |
title_full |
PENGGAMBARAN SOSOK BUDDHA DAN YESUS DI DALAM FILM “SAINT ONIISAN” 「聖☆おにいさん」に現れるブッダやイエスについて |
title_fullStr |
PENGGAMBARAN SOSOK BUDDHA DAN YESUS DI DALAM FILM “SAINT ONIISAN” 「聖☆おにいさん」に現れるブッダやイエスについて |
title_full_unstemmed |
PENGGAMBARAN SOSOK BUDDHA DAN YESUS DI DALAM FILM “SAINT ONIISAN” 「聖☆おにいさん」に現れるブッダやイエスについて |
title_sort |
penggambaran sosok buddha dan yesus di dalam film “saint oniisan” 「聖☆おにいさん」に現れるブッダやイエスについて |
publishDate |
2017 |
url |
http://repository.unair.ac.id/63857/1/FS%20J%2014-17%20Sho%20p%20Abstrak.pdf http://repository.unair.ac.id/63857/2/FS%20J%2014-17%20Sho%20p%20Sec.pdf http://repository.unair.ac.id/63857/ http://lib.unair.ac.id |
_version_ |
1681148663120789504 |