ANALISIS TECHNOLOGY ACCEPTANCE MODEL (TAM) YANG DIPERLUAS PADA PELAYANAN KESEHATAN (STUDI KASUS PENERIMAAN REKAM MEDIK ELEKTRONIK OLEH TENAGA MEDIS DI RUMAH SAKIT MUHAMMADIYAH LAMONGAN)

Teknologi informasi di bidang kesehatan berpotensi meningkatkan kualitas perawatan pasien dengan meningkatkan efisiensi proses, mengurangi kesalahan dan mengurangi biaya. Tapi potensi itu tidak akan terealisasi jika terjadi penolakan oleh penggunanya. Agar penolakan itu tidak terjadi, banyak pen...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: FAISAL APRIYANA, 081016018
Format: Theses and Dissertations NonPeerReviewed
Language:Indonesian
Indonesian
Published: 2017
Subjects:
Online Access:http://repository.unair.ac.id/67074/1/ST.SI.61.17%20.%20Apr.a%20-%20ABSTRAK.pdf
http://repository.unair.ac.id/67074/2/ST.SI.61.17%20.%20Apr.a%20-%20SEC.pdf
http://repository.unair.ac.id/67074/
http://lib.unair.ac.id
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Institution: Universitas Airlangga
Language: Indonesian
Indonesian
id id-langga.67074
record_format dspace
spelling id-langga.670742018-01-01T16:00:14Z http://repository.unair.ac.id/67074/ ANALISIS TECHNOLOGY ACCEPTANCE MODEL (TAM) YANG DIPERLUAS PADA PELAYANAN KESEHATAN (STUDI KASUS PENERIMAAN REKAM MEDIK ELEKTRONIK OLEH TENAGA MEDIS DI RUMAH SAKIT MUHAMMADIYAH LAMONGAN) FAISAL APRIYANA, 081016018 T Technology Teknologi informasi di bidang kesehatan berpotensi meningkatkan kualitas perawatan pasien dengan meningkatkan efisiensi proses, mengurangi kesalahan dan mengurangi biaya. Tapi potensi itu tidak akan terealisasi jika terjadi penolakan oleh penggunanya. Agar penolakan itu tidak terjadi, banyak penelitian tentang model penerimaan teknologi informasi pada bidang medis. Penelitian ini menguji model penerimaan teknologi informasi pada bidang medis yang dikembangkan oleh Moores. Model pada penelitian Moores dikembangkan dari Technology Acceptance Model milik Davis dengan menambahkan variabel-variabel yang menentukan kesuksesan penerimaan teknologi informasi. Variabel-variabel tersebut dibagi menjadi dua kategori yaitu kualitas informasi yang terdiri dari akurasi, konten, ketepatan waktu dan format, sedangkan faktor yang memungkinkan terdiri dari dukungan teknis dan kemandirian. Studi kasus dilakukan pada tenaga medis di Rumah Sakit Muhammadiyah Lamongan dengan teknologi informasi yang menjadi subjek penelitian adalah rekam medik elektronik. Data didapatkan melalui kuesioner yang didasarkan pada penelitian Moores. Kemudian data diolah dengan algoritma Partial Least Squares dengan menggunakan aplikasi SmartPLS 2.0. Hasilnya dari enam belas hipotesis yang diajukan terdapat empat belas hipotesis yang diterima dan model secara keseluruhan dianggap sesuai. 2017 Thesis NonPeerReviewed text id http://repository.unair.ac.id/67074/1/ST.SI.61.17%20.%20Apr.a%20-%20ABSTRAK.pdf text id http://repository.unair.ac.id/67074/2/ST.SI.61.17%20.%20Apr.a%20-%20SEC.pdf FAISAL APRIYANA, 081016018 (2017) ANALISIS TECHNOLOGY ACCEPTANCE MODEL (TAM) YANG DIPERLUAS PADA PELAYANAN KESEHATAN (STUDI KASUS PENERIMAAN REKAM MEDIK ELEKTRONIK OLEH TENAGA MEDIS DI RUMAH SAKIT MUHAMMADIYAH LAMONGAN). Thesis thesis, Universitas Airlangga. http://lib.unair.ac.id
institution Universitas Airlangga
building Universitas Airlangga Library
country Indonesia
collection UNAIR Repository
language Indonesian
Indonesian
topic T Technology
spellingShingle T Technology
FAISAL APRIYANA, 081016018
ANALISIS TECHNOLOGY ACCEPTANCE MODEL (TAM) YANG DIPERLUAS PADA PELAYANAN KESEHATAN (STUDI KASUS PENERIMAAN REKAM MEDIK ELEKTRONIK OLEH TENAGA MEDIS DI RUMAH SAKIT MUHAMMADIYAH LAMONGAN)
description Teknologi informasi di bidang kesehatan berpotensi meningkatkan kualitas perawatan pasien dengan meningkatkan efisiensi proses, mengurangi kesalahan dan mengurangi biaya. Tapi potensi itu tidak akan terealisasi jika terjadi penolakan oleh penggunanya. Agar penolakan itu tidak terjadi, banyak penelitian tentang model penerimaan teknologi informasi pada bidang medis. Penelitian ini menguji model penerimaan teknologi informasi pada bidang medis yang dikembangkan oleh Moores. Model pada penelitian Moores dikembangkan dari Technology Acceptance Model milik Davis dengan menambahkan variabel-variabel yang menentukan kesuksesan penerimaan teknologi informasi. Variabel-variabel tersebut dibagi menjadi dua kategori yaitu kualitas informasi yang terdiri dari akurasi, konten, ketepatan waktu dan format, sedangkan faktor yang memungkinkan terdiri dari dukungan teknis dan kemandirian. Studi kasus dilakukan pada tenaga medis di Rumah Sakit Muhammadiyah Lamongan dengan teknologi informasi yang menjadi subjek penelitian adalah rekam medik elektronik. Data didapatkan melalui kuesioner yang didasarkan pada penelitian Moores. Kemudian data diolah dengan algoritma Partial Least Squares dengan menggunakan aplikasi SmartPLS 2.0. Hasilnya dari enam belas hipotesis yang diajukan terdapat empat belas hipotesis yang diterima dan model secara keseluruhan dianggap sesuai.
format Theses and Dissertations
NonPeerReviewed
author FAISAL APRIYANA, 081016018
author_facet FAISAL APRIYANA, 081016018
author_sort FAISAL APRIYANA, 081016018
title ANALISIS TECHNOLOGY ACCEPTANCE MODEL (TAM) YANG DIPERLUAS PADA PELAYANAN KESEHATAN (STUDI KASUS PENERIMAAN REKAM MEDIK ELEKTRONIK OLEH TENAGA MEDIS DI RUMAH SAKIT MUHAMMADIYAH LAMONGAN)
title_short ANALISIS TECHNOLOGY ACCEPTANCE MODEL (TAM) YANG DIPERLUAS PADA PELAYANAN KESEHATAN (STUDI KASUS PENERIMAAN REKAM MEDIK ELEKTRONIK OLEH TENAGA MEDIS DI RUMAH SAKIT MUHAMMADIYAH LAMONGAN)
title_full ANALISIS TECHNOLOGY ACCEPTANCE MODEL (TAM) YANG DIPERLUAS PADA PELAYANAN KESEHATAN (STUDI KASUS PENERIMAAN REKAM MEDIK ELEKTRONIK OLEH TENAGA MEDIS DI RUMAH SAKIT MUHAMMADIYAH LAMONGAN)
title_fullStr ANALISIS TECHNOLOGY ACCEPTANCE MODEL (TAM) YANG DIPERLUAS PADA PELAYANAN KESEHATAN (STUDI KASUS PENERIMAAN REKAM MEDIK ELEKTRONIK OLEH TENAGA MEDIS DI RUMAH SAKIT MUHAMMADIYAH LAMONGAN)
title_full_unstemmed ANALISIS TECHNOLOGY ACCEPTANCE MODEL (TAM) YANG DIPERLUAS PADA PELAYANAN KESEHATAN (STUDI KASUS PENERIMAAN REKAM MEDIK ELEKTRONIK OLEH TENAGA MEDIS DI RUMAH SAKIT MUHAMMADIYAH LAMONGAN)
title_sort analisis technology acceptance model (tam) yang diperluas pada pelayanan kesehatan (studi kasus penerimaan rekam medik elektronik oleh tenaga medis di rumah sakit muhammadiyah lamongan)
publishDate 2017
url http://repository.unair.ac.id/67074/1/ST.SI.61.17%20.%20Apr.a%20-%20ABSTRAK.pdf
http://repository.unair.ac.id/67074/2/ST.SI.61.17%20.%20Apr.a%20-%20SEC.pdf
http://repository.unair.ac.id/67074/
http://lib.unair.ac.id
_version_ 1681149206985703424