REPRESENTASI TOKOH IBU DALAM FILM OPERA JAWA

Tujuan penelitian ini adalah mengetahui dan menganalisis representasi tokoh ibu dalam film Opera Jawa. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif dengan metode analisis semiologi Fiske. Fokus penelitian ini menyasar pada tokoh ibu yang diperankan Sukesi. Sukesi merupakan tokoh ya...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: BIMOADI WICAKSONO, 070915040
Format: Theses and Dissertations NonPeerReviewed
Language:Indonesian
Indonesian
Indonesian
Published: 2017
Subjects:
Online Access:http://repository.unair.ac.id/67935/1/Fis%20K%2070-17%20Wic%20r%20Abstrak.pdf
http://repository.unair.ac.id/67935/2/Fis%20K%2070-17%20Wic%20r%20Sec.pdf
http://repository.unair.ac.id/67935/3/Sec.pdf
http://repository.unair.ac.id/67935/
http://lib.unair.ac.id
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Institution: Universitas Airlangga
Language: Indonesian
Indonesian
Indonesian
id id-langga.67935
record_format dspace
spelling id-langga.679352018-01-28T22:33:28Z http://repository.unair.ac.id/67935/ REPRESENTASI TOKOH IBU DALAM FILM OPERA JAWA BIMOADI WICAKSONO, 070915040 PN1993 Motion Pictures TR845-899 Cinematography. Motion pictures Tujuan penelitian ini adalah mengetahui dan menganalisis representasi tokoh ibu dalam film Opera Jawa. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif dengan metode analisis semiologi Fiske. Fokus penelitian ini menyasar pada tokoh ibu yang diperankan Sukesi. Sukesi merupakan tokoh yang didasarkan pada idependensi seorang tokoh Ibu dari karakter Ludiro yang merefleksikan sebagai perempuan berkultur Jawa terkait bagaimana peran, tugas dan kedudukan ibu yang mengurus anak tunggal. Data dikumpulkan dengan menggunakan dokumentasi film Opera Jawa dalam bentuk DVD dan kemudian menganalisis teks-teksnya. Metode analisis data yang digunakan adalah mengamati dan menseleksi scene yang menggambarkan tokoh ibu yang direpresentasikan dalam film Opera Jawa berdasar tahapan semilogi Fikske. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: Sukesi memberikan penggambaran bahwa perempuan dalam tingkatan yang tinggi hanya pada suatu saat tertentu yaitu ketika perempuan tersebut menjadi seorang ibu. Kode kamera, dialog, naratif dan aksi nampak menonjol menggambarkan fokus kamera mendekati subjek, misalnya: Sukesi saat sedang mengajarkan menari, menjahit kain merah, saat Ludiro di dalam dekapan Sukesi, dan saat Sukesi sedih ditinggalkan Ludiro. Peranan Ibu Sukesi disini telah melanggar nilai-nilai etika kelurga Jawa, dimana beliau disini telah mendukung Ludiro untuk mendapatkan hati Siti, sementara Siti telah bersuami. 2017 Thesis NonPeerReviewed text id http://repository.unair.ac.id/67935/1/Fis%20K%2070-17%20Wic%20r%20Abstrak.pdf text id http://repository.unair.ac.id/67935/2/Fis%20K%2070-17%20Wic%20r%20Sec.pdf text id http://repository.unair.ac.id/67935/3/Sec.pdf BIMOADI WICAKSONO, 070915040 (2017) REPRESENTASI TOKOH IBU DALAM FILM OPERA JAWA. Skripsi thesis, Universitas Airlangga. http://lib.unair.ac.id
institution Universitas Airlangga
building Universitas Airlangga Library
country Indonesia
collection UNAIR Repository
language Indonesian
Indonesian
Indonesian
topic PN1993 Motion Pictures
TR845-899 Cinematography. Motion pictures
spellingShingle PN1993 Motion Pictures
TR845-899 Cinematography. Motion pictures
BIMOADI WICAKSONO, 070915040
REPRESENTASI TOKOH IBU DALAM FILM OPERA JAWA
description Tujuan penelitian ini adalah mengetahui dan menganalisis representasi tokoh ibu dalam film Opera Jawa. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif dengan metode analisis semiologi Fiske. Fokus penelitian ini menyasar pada tokoh ibu yang diperankan Sukesi. Sukesi merupakan tokoh yang didasarkan pada idependensi seorang tokoh Ibu dari karakter Ludiro yang merefleksikan sebagai perempuan berkultur Jawa terkait bagaimana peran, tugas dan kedudukan ibu yang mengurus anak tunggal. Data dikumpulkan dengan menggunakan dokumentasi film Opera Jawa dalam bentuk DVD dan kemudian menganalisis teks-teksnya. Metode analisis data yang digunakan adalah mengamati dan menseleksi scene yang menggambarkan tokoh ibu yang direpresentasikan dalam film Opera Jawa berdasar tahapan semilogi Fikske. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: Sukesi memberikan penggambaran bahwa perempuan dalam tingkatan yang tinggi hanya pada suatu saat tertentu yaitu ketika perempuan tersebut menjadi seorang ibu. Kode kamera, dialog, naratif dan aksi nampak menonjol menggambarkan fokus kamera mendekati subjek, misalnya: Sukesi saat sedang mengajarkan menari, menjahit kain merah, saat Ludiro di dalam dekapan Sukesi, dan saat Sukesi sedih ditinggalkan Ludiro. Peranan Ibu Sukesi disini telah melanggar nilai-nilai etika kelurga Jawa, dimana beliau disini telah mendukung Ludiro untuk mendapatkan hati Siti, sementara Siti telah bersuami.
format Theses and Dissertations
NonPeerReviewed
author BIMOADI WICAKSONO, 070915040
author_facet BIMOADI WICAKSONO, 070915040
author_sort BIMOADI WICAKSONO, 070915040
title REPRESENTASI TOKOH IBU DALAM FILM OPERA JAWA
title_short REPRESENTASI TOKOH IBU DALAM FILM OPERA JAWA
title_full REPRESENTASI TOKOH IBU DALAM FILM OPERA JAWA
title_fullStr REPRESENTASI TOKOH IBU DALAM FILM OPERA JAWA
title_full_unstemmed REPRESENTASI TOKOH IBU DALAM FILM OPERA JAWA
title_sort representasi tokoh ibu dalam film opera jawa
publishDate 2017
url http://repository.unair.ac.id/67935/1/Fis%20K%2070-17%20Wic%20r%20Abstrak.pdf
http://repository.unair.ac.id/67935/2/Fis%20K%2070-17%20Wic%20r%20Sec.pdf
http://repository.unair.ac.id/67935/3/Sec.pdf
http://repository.unair.ac.id/67935/
http://lib.unair.ac.id
_version_ 1681149343347769344