MANAJEMEN PEMBERIAN PAKAN PADA IKAN KAKAP PUTIH (Lates calcarifer) METODE SEMI INTENSIF DI BALAI LAYANAN USAHA PRODUKSI PERIKANAN BUDIDAYA (BLUPPB) KARAWANG JAWA BARAT

Pemberian pakan merupakan aspek terpenting dalam usaha budidaya untuk mengoptimalkan pertumbuhan ikan. Manfaat dari pemberian pakan hanya dapat dicapai jika persyaratan pada makanan tersebut terpenuhi, seperti komposisi dan tekstur makanan. Pakan merupakan komponen yang sangat mahal dan penting dala...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: NIDA’ AFIFAH, 141411131048
Format: Other NonPeerReviewed
Language:Indonesian
Indonesian
Published: Fakultas Perikanan dan Kelautan 2017
Subjects:
Online Access:http://repository.unair.ac.id/71598/1/PKL%20PK%20BP%2069%20-%2018%20Afi%20m-Abstrak.pdf
http://repository.unair.ac.id/71598/2/PKL%20PK%20BP%2069%20-%2018%20Afi%20m.pdf
http://repository.unair.ac.id/71598/
http://lib.unair.ac.id
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Institution: Universitas Airlangga
Language: Indonesian
Indonesian
id id-langga.71598
record_format dspace
spelling id-langga.715982018-04-03T22:06:48Z http://repository.unair.ac.id/71598/ MANAJEMEN PEMBERIAN PAKAN PADA IKAN KAKAP PUTIH (Lates calcarifer) METODE SEMI INTENSIF DI BALAI LAYANAN USAHA PRODUKSI PERIKANAN BUDIDAYA (BLUPPB) KARAWANG JAWA BARAT NIDA’ AFIFAH, 141411131048 SH20.3-191 Aquaculture SH328-329 Fishery management. Fishery policy Pemberian pakan merupakan aspek terpenting dalam usaha budidaya untuk mengoptimalkan pertumbuhan ikan. Manfaat dari pemberian pakan hanya dapat dicapai jika persyaratan pada makanan tersebut terpenuhi, seperti komposisi dan tekstur makanan. Pakan merupakan komponen yang sangat mahal dan penting dalam usaha budidaya, sehingga pakan yang tidak termanfaatkan dan yang tersisa akan menjadi hambatan yang besar pada usaha budidaya tersebut Jenis pakan dapat dibedakan menjadi dua yaitu pakan alami dan pakan buatan. Pakan alami umumnya merupakan mikroorganisme atau jasad renik yang hidup di dalam air. Sedangkan untuk pakan buatan merupakan pakan yang sengaja dibuat dari beberapa bahan baku. Praktek Kerja Lapang ini dilaksanakan di Balai Layanan Usaha Produksi Perikanan Budidaya, Karawang, pada tanggal 23 Januari sampai tanggal 22 Februari 2017. Metode kerja yang akan digunakan yaitu metode partisipasi aktif, sedangkan metode pengumpulan data yang digunakan yaitu observasi dan wawancara. Ada dua jenis pakan ikan Kakap Putih yaitu ikan rucah dan pelet. Pertumbuhan ikan kakap tumbuh lebih cepat bila diberikan pakan berupa ikan rucah daripada pakan pelet. Pemberian pakan pada pendederan dengan system pemberian pakan hingga ikan kenyang (ad libitum) yang ditandai dengan ikan sudah tidak memberikan respon lagi saat diberi pakan pelet. Pemberian pakan pada pendederan yaitu diberikan untuk benih ikan ukuran 3 - 4 cm, 5 - 7 cm dan 7 - 12 cm. Pada pembesaran, diberikan pakan sekitar 70 - 80 kg ikan rucah. Fakultas Perikanan dan Kelautan 2017 Other NonPeerReviewed text id http://repository.unair.ac.id/71598/1/PKL%20PK%20BP%2069%20-%2018%20Afi%20m-Abstrak.pdf text id http://repository.unair.ac.id/71598/2/PKL%20PK%20BP%2069%20-%2018%20Afi%20m.pdf NIDA’ AFIFAH, 141411131048 (2017) MANAJEMEN PEMBERIAN PAKAN PADA IKAN KAKAP PUTIH (Lates calcarifer) METODE SEMI INTENSIF DI BALAI LAYANAN USAHA PRODUKSI PERIKANAN BUDIDAYA (BLUPPB) KARAWANG JAWA BARAT. Fakultas Perikanan dan Kelautan, Surabaya. (Unpublished) http://lib.unair.ac.id 75
institution Universitas Airlangga
building Universitas Airlangga Library
country Indonesia
collection UNAIR Repository
language Indonesian
Indonesian
topic SH20.3-191 Aquaculture
SH328-329 Fishery management. Fishery policy
spellingShingle SH20.3-191 Aquaculture
SH328-329 Fishery management. Fishery policy
NIDA’ AFIFAH, 141411131048
MANAJEMEN PEMBERIAN PAKAN PADA IKAN KAKAP PUTIH (Lates calcarifer) METODE SEMI INTENSIF DI BALAI LAYANAN USAHA PRODUKSI PERIKANAN BUDIDAYA (BLUPPB) KARAWANG JAWA BARAT
description Pemberian pakan merupakan aspek terpenting dalam usaha budidaya untuk mengoptimalkan pertumbuhan ikan. Manfaat dari pemberian pakan hanya dapat dicapai jika persyaratan pada makanan tersebut terpenuhi, seperti komposisi dan tekstur makanan. Pakan merupakan komponen yang sangat mahal dan penting dalam usaha budidaya, sehingga pakan yang tidak termanfaatkan dan yang tersisa akan menjadi hambatan yang besar pada usaha budidaya tersebut Jenis pakan dapat dibedakan menjadi dua yaitu pakan alami dan pakan buatan. Pakan alami umumnya merupakan mikroorganisme atau jasad renik yang hidup di dalam air. Sedangkan untuk pakan buatan merupakan pakan yang sengaja dibuat dari beberapa bahan baku. Praktek Kerja Lapang ini dilaksanakan di Balai Layanan Usaha Produksi Perikanan Budidaya, Karawang, pada tanggal 23 Januari sampai tanggal 22 Februari 2017. Metode kerja yang akan digunakan yaitu metode partisipasi aktif, sedangkan metode pengumpulan data yang digunakan yaitu observasi dan wawancara. Ada dua jenis pakan ikan Kakap Putih yaitu ikan rucah dan pelet. Pertumbuhan ikan kakap tumbuh lebih cepat bila diberikan pakan berupa ikan rucah daripada pakan pelet. Pemberian pakan pada pendederan dengan system pemberian pakan hingga ikan kenyang (ad libitum) yang ditandai dengan ikan sudah tidak memberikan respon lagi saat diberi pakan pelet. Pemberian pakan pada pendederan yaitu diberikan untuk benih ikan ukuran 3 - 4 cm, 5 - 7 cm dan 7 - 12 cm. Pada pembesaran, diberikan pakan sekitar 70 - 80 kg ikan rucah.
format Other
NonPeerReviewed
author NIDA’ AFIFAH, 141411131048
author_facet NIDA’ AFIFAH, 141411131048
author_sort NIDA’ AFIFAH, 141411131048
title MANAJEMEN PEMBERIAN PAKAN PADA IKAN KAKAP PUTIH (Lates calcarifer) METODE SEMI INTENSIF DI BALAI LAYANAN USAHA PRODUKSI PERIKANAN BUDIDAYA (BLUPPB) KARAWANG JAWA BARAT
title_short MANAJEMEN PEMBERIAN PAKAN PADA IKAN KAKAP PUTIH (Lates calcarifer) METODE SEMI INTENSIF DI BALAI LAYANAN USAHA PRODUKSI PERIKANAN BUDIDAYA (BLUPPB) KARAWANG JAWA BARAT
title_full MANAJEMEN PEMBERIAN PAKAN PADA IKAN KAKAP PUTIH (Lates calcarifer) METODE SEMI INTENSIF DI BALAI LAYANAN USAHA PRODUKSI PERIKANAN BUDIDAYA (BLUPPB) KARAWANG JAWA BARAT
title_fullStr MANAJEMEN PEMBERIAN PAKAN PADA IKAN KAKAP PUTIH (Lates calcarifer) METODE SEMI INTENSIF DI BALAI LAYANAN USAHA PRODUKSI PERIKANAN BUDIDAYA (BLUPPB) KARAWANG JAWA BARAT
title_full_unstemmed MANAJEMEN PEMBERIAN PAKAN PADA IKAN KAKAP PUTIH (Lates calcarifer) METODE SEMI INTENSIF DI BALAI LAYANAN USAHA PRODUKSI PERIKANAN BUDIDAYA (BLUPPB) KARAWANG JAWA BARAT
title_sort manajemen pemberian pakan pada ikan kakap putih (lates calcarifer) metode semi intensif di balai layanan usaha produksi perikanan budidaya (bluppb) karawang jawa barat
publisher Fakultas Perikanan dan Kelautan
publishDate 2017
url http://repository.unair.ac.id/71598/1/PKL%20PK%20BP%2069%20-%2018%20Afi%20m-Abstrak.pdf
http://repository.unair.ac.id/71598/2/PKL%20PK%20BP%2069%20-%2018%20Afi%20m.pdf
http://repository.unair.ac.id/71598/
http://lib.unair.ac.id
_version_ 1681149925666062336