HUBUNGAN SAFETY CLIMATE DAN STRESS KERJA DENGAN SAFETY PERFORMANCE PADA KARYAWAN PT. WASKITA KARYA PROYEK JEMBATAN MUSI
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara safety climate dan stress kerja dengan safety performance pada karyawan PT. Waskita Karya proyek Jembatan Musi. Safety climate merupakan persepsi masing-masing karyawan yang berkaitan dengan aspek – aspek keselamatan dan keamanan kerja (Ne...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Theses and Dissertations NonPeerReviewed |
Language: | English Indonesian |
Published: |
2018
|
Subjects: | |
Online Access: | http://repository.unair.ac.id/72621/1/abstrak%20psi%2084%2018.pdf http://repository.unair.ac.id/72621/2/Psi%2084%2018%20%20pri%20h.pdf http://repository.unair.ac.id/72621/ http://lib.unair.ac.id |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Institution: | Universitas Airlangga |
Language: | English Indonesian |
id |
id-langga.72621 |
---|---|
record_format |
dspace |
spelling |
id-langga.726212018-06-21T18:24:02Z http://repository.unair.ac.id/72621/ HUBUNGAN SAFETY CLIMATE DAN STRESS KERJA DENGAN SAFETY PERFORMANCE PADA KARYAWAN PT. WASKITA KARYA PROYEK JEMBATAN MUSI Vania Galih Prinasti, 111211132030 BF1-940 Psychology BF511-593 Emotion, Feeling, Affection Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara safety climate dan stress kerja dengan safety performance pada karyawan PT. Waskita Karya proyek Jembatan Musi. Safety climate merupakan persepsi masing-masing karyawan yang berkaitan dengan aspek – aspek keselamatan dan keamanan kerja (Neal, dkk., 2000). Stress kerja merupakan tekanan psikologis yang dikembangkan dari efek gabungan dari tuntutan pekerjaan dan derajat keputusan yang tersedia untuk karyawan (Karasek, 1979). Safety performance adalah perilaku kerja yang relevan terhadap keselamatan yang dapat dikonseptualisasikan sama dengan perilaku kerja lainnya dalam lingkungan kerja (Neal, dkk., 2000). Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan teknik survey pada 65 karyawan PT. Waskita Karya proyek Jembatan Musi. Safety climate diukur dengan menggunakan skala yang dikembangkan oleh Neal, dkk., (2000) yang terdiri atas 24 aitem. Sedangkan stress kerja diukur dengan menggunakan skala yang dikembangkan oleh Theorell (2004) yang terdiri atas 17 aitem. Dan safety performance diukur dengan menggunakan skala yang dikembangkan oleh Neal, dkk., (2000) yang terdiri atas 18 aitem. Analisis data dilakukan dengan menggunakan teknik korelasi Pearson product moment dengan bantuan program SPSS versi 20. Dari hasil analisis data diperoleh nilai korelasi antara variabel safety climate dan safety performance adalah sebesar 0,744 dengan taraf signifikansi 0,000 (p<0,05) dan pada analisis korelasi antara variabel stress kerja dan safety performance diperoleh hasil sebesar -0,463 Hal ini menunjukkan bahwa terdapat hubungan antara safety climate dengan safety performance dan hubungan yang antara stress kerja dan safety performance pada karyawan PT. Waskita Karya proyek Jembatan Musi. 2018 Thesis NonPeerReviewed text en http://repository.unair.ac.id/72621/1/abstrak%20psi%2084%2018.pdf text id http://repository.unair.ac.id/72621/2/Psi%2084%2018%20%20pri%20h.pdf Vania Galih Prinasti, 111211132030 (2018) HUBUNGAN SAFETY CLIMATE DAN STRESS KERJA DENGAN SAFETY PERFORMANCE PADA KARYAWAN PT. WASKITA KARYA PROYEK JEMBATAN MUSI. Skripsi thesis, Universitas Airlangga. http://lib.unair.ac.id |
institution |
Universitas Airlangga |
building |
Universitas Airlangga Library |
country |
Indonesia |
collection |
UNAIR Repository |
language |
English Indonesian |
topic |
BF1-940 Psychology BF511-593 Emotion, Feeling, Affection |
spellingShingle |
BF1-940 Psychology BF511-593 Emotion, Feeling, Affection Vania Galih Prinasti, 111211132030 HUBUNGAN SAFETY CLIMATE DAN STRESS KERJA DENGAN SAFETY PERFORMANCE PADA KARYAWAN PT. WASKITA KARYA PROYEK JEMBATAN MUSI |
description |
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara safety climate dan
stress kerja dengan safety performance pada karyawan PT. Waskita Karya proyek
Jembatan Musi. Safety climate merupakan persepsi masing-masing karyawan yang
berkaitan dengan aspek – aspek keselamatan dan keamanan kerja (Neal, dkk., 2000).
Stress kerja merupakan tekanan psikologis yang dikembangkan dari efek gabungan
dari tuntutan pekerjaan dan derajat keputusan yang tersedia untuk karyawan
(Karasek, 1979). Safety performance adalah perilaku kerja yang relevan terhadap
keselamatan yang dapat dikonseptualisasikan sama dengan perilaku kerja lainnya
dalam lingkungan kerja (Neal, dkk., 2000).
Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan teknik survey pada 65 karyawan
PT. Waskita Karya proyek Jembatan Musi. Safety climate diukur dengan menggunakan
skala yang dikembangkan oleh Neal, dkk., (2000) yang terdiri atas 24 aitem.
Sedangkan stress kerja diukur dengan menggunakan skala yang dikembangkan oleh
Theorell (2004) yang terdiri atas 17 aitem. Dan safety performance diukur dengan
menggunakan skala yang dikembangkan oleh Neal, dkk., (2000) yang terdiri atas 18
aitem. Analisis data dilakukan dengan menggunakan teknik korelasi Pearson product
moment dengan bantuan program SPSS versi 20.
Dari hasil analisis data diperoleh nilai korelasi antara variabel safety climate dan
safety performance adalah sebesar 0,744 dengan taraf signifikansi 0,000 (p<0,05)
dan pada analisis korelasi antara variabel stress kerja dan safety performance
diperoleh hasil sebesar -0,463 Hal ini menunjukkan bahwa terdapat hubungan antara
safety climate dengan safety performance dan hubungan yang antara stress kerja dan
safety performance pada karyawan PT. Waskita Karya proyek Jembatan Musi. |
format |
Theses and Dissertations NonPeerReviewed |
author |
Vania Galih Prinasti, 111211132030 |
author_facet |
Vania Galih Prinasti, 111211132030 |
author_sort |
Vania Galih Prinasti, 111211132030 |
title |
HUBUNGAN SAFETY CLIMATE DAN STRESS KERJA DENGAN
SAFETY PERFORMANCE PADA KARYAWAN PT. WASKITA
KARYA PROYEK JEMBATAN MUSI |
title_short |
HUBUNGAN SAFETY CLIMATE DAN STRESS KERJA DENGAN
SAFETY PERFORMANCE PADA KARYAWAN PT. WASKITA
KARYA PROYEK JEMBATAN MUSI |
title_full |
HUBUNGAN SAFETY CLIMATE DAN STRESS KERJA DENGAN
SAFETY PERFORMANCE PADA KARYAWAN PT. WASKITA
KARYA PROYEK JEMBATAN MUSI |
title_fullStr |
HUBUNGAN SAFETY CLIMATE DAN STRESS KERJA DENGAN
SAFETY PERFORMANCE PADA KARYAWAN PT. WASKITA
KARYA PROYEK JEMBATAN MUSI |
title_full_unstemmed |
HUBUNGAN SAFETY CLIMATE DAN STRESS KERJA DENGAN
SAFETY PERFORMANCE PADA KARYAWAN PT. WASKITA
KARYA PROYEK JEMBATAN MUSI |
title_sort |
hubungan safety climate dan stress kerja dengan
safety performance pada karyawan pt. waskita
karya proyek jembatan musi |
publishDate |
2018 |
url |
http://repository.unair.ac.id/72621/1/abstrak%20psi%2084%2018.pdf http://repository.unair.ac.id/72621/2/Psi%2084%2018%20%20pri%20h.pdf http://repository.unair.ac.id/72621/ http://lib.unair.ac.id |
_version_ |
1681150054066290688 |