PENGARUH PENDIDIKAN TERHADAP KESEJAHTERAAN TIGA KELOMPOK PENDAPATAN MASYARAKAT DI INDONESIA

Kesejahteran merupakan suatu kondisi masyarakat yang dapat hidup secara layak dan dapat memenuhi kebutuhan hidup. Ukuran kesejahteraan dilihat dari pendapatan yang didapatkan. Pendidikan sebagai faktor penting yang dapat mempengaruhi pendapatan dan kesejahteraan rumah tangga. Penelitian ini bertujua...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: SEKAR PUJA MAHENDRANI, 041511133042
Format: Theses and Dissertations NonPeerReviewed
Language:English
English
Published: 2019
Subjects:
Online Access:http://repository.unair.ac.id/83102/1/abstrak.pdf
http://repository.unair.ac.id/83102/2/full%20text.pdf
http://repository.unair.ac.id/83102/
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Institution: Universitas Airlangga
Language: English
English
id id-langga.83102
record_format dspace
spelling id-langga.831022019-06-14T01:48:41Z http://repository.unair.ac.id/83102/ PENGARUH PENDIDIKAN TERHADAP KESEJAHTERAAN TIGA KELOMPOK PENDAPATAN MASYARAKAT DI INDONESIA SEKAR PUJA MAHENDRANI, 041511133042 K3740-3762 Education Kesejahteran merupakan suatu kondisi masyarakat yang dapat hidup secara layak dan dapat memenuhi kebutuhan hidup. Ukuran kesejahteraan dilihat dari pendapatan yang didapatkan. Pendidikan sebagai faktor penting yang dapat mempengaruhi pendapatan dan kesejahteraan rumah tangga. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh tingkat pendidikan terhadap kesejahteraan tiga kelompok pendapatan masyarakat di Indonesia menggunakan Quantile Regression sebagai alat analisis dan data yang digunakan bersumber dari Indonesian Family Life Survey (IFLS) 2014. Penelitian ini menggunakan data total pengeluaran konsumsi perkapita sebagai proxy dari kesejahteraan rumah tangga individu. Hasil temuan dalam penelitian ini menunjukkan pendidikan berpengaruh terhadap total pengeluaran konsumsi perkapita dengan koefisien positif dan semakin meningkat dengan tingkat pendidikan yang lebih tinggi untuk kuantil kesejahteraan termiskin. 2019-06-14 Thesis NonPeerReviewed text en http://repository.unair.ac.id/83102/1/abstrak.pdf text en http://repository.unair.ac.id/83102/2/full%20text.pdf SEKAR PUJA MAHENDRANI, 041511133042 (2019) PENGARUH PENDIDIKAN TERHADAP KESEJAHTERAAN TIGA KELOMPOK PENDAPATAN MASYARAKAT DI INDONESIA. Skripsi thesis, Universitas Airlangga. Http:///lib.unair.ac.id
institution Universitas Airlangga
building Universitas Airlangga Library
country Indonesia
collection UNAIR Repository
language English
English
topic K3740-3762 Education
spellingShingle K3740-3762 Education
SEKAR PUJA MAHENDRANI, 041511133042
PENGARUH PENDIDIKAN TERHADAP KESEJAHTERAAN TIGA KELOMPOK PENDAPATAN MASYARAKAT DI INDONESIA
description Kesejahteran merupakan suatu kondisi masyarakat yang dapat hidup secara layak dan dapat memenuhi kebutuhan hidup. Ukuran kesejahteraan dilihat dari pendapatan yang didapatkan. Pendidikan sebagai faktor penting yang dapat mempengaruhi pendapatan dan kesejahteraan rumah tangga. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh tingkat pendidikan terhadap kesejahteraan tiga kelompok pendapatan masyarakat di Indonesia menggunakan Quantile Regression sebagai alat analisis dan data yang digunakan bersumber dari Indonesian Family Life Survey (IFLS) 2014. Penelitian ini menggunakan data total pengeluaran konsumsi perkapita sebagai proxy dari kesejahteraan rumah tangga individu. Hasil temuan dalam penelitian ini menunjukkan pendidikan berpengaruh terhadap total pengeluaran konsumsi perkapita dengan koefisien positif dan semakin meningkat dengan tingkat pendidikan yang lebih tinggi untuk kuantil kesejahteraan termiskin.
format Theses and Dissertations
NonPeerReviewed
author SEKAR PUJA MAHENDRANI, 041511133042
author_facet SEKAR PUJA MAHENDRANI, 041511133042
author_sort SEKAR PUJA MAHENDRANI, 041511133042
title PENGARUH PENDIDIKAN TERHADAP KESEJAHTERAAN TIGA KELOMPOK PENDAPATAN MASYARAKAT DI INDONESIA
title_short PENGARUH PENDIDIKAN TERHADAP KESEJAHTERAAN TIGA KELOMPOK PENDAPATAN MASYARAKAT DI INDONESIA
title_full PENGARUH PENDIDIKAN TERHADAP KESEJAHTERAAN TIGA KELOMPOK PENDAPATAN MASYARAKAT DI INDONESIA
title_fullStr PENGARUH PENDIDIKAN TERHADAP KESEJAHTERAAN TIGA KELOMPOK PENDAPATAN MASYARAKAT DI INDONESIA
title_full_unstemmed PENGARUH PENDIDIKAN TERHADAP KESEJAHTERAAN TIGA KELOMPOK PENDAPATAN MASYARAKAT DI INDONESIA
title_sort pengaruh pendidikan terhadap kesejahteraan tiga kelompok pendapatan masyarakat di indonesia
publishDate 2019
url http://repository.unair.ac.id/83102/1/abstrak.pdf
http://repository.unair.ac.id/83102/2/full%20text.pdf
http://repository.unair.ac.id/83102/
_version_ 1681151684545347584