HAK PENGUSAHAAN PERAIRAN PESISIR (HP-3) DALAM SISTEM HUKUM AGRARIA NASIONAL
Pemafaatan dan pengusahaan perairan pesisir dan pulau-pulau kecil dilaksanakan melalui pemberian izin pemanfaatan dan Hak Pengusahaan Perairan Pesisir (hp-3). Izin pemanfaatan diberikan sesuai dengan peraturan perundang-undangan dan kewenagan masing-masing instansi terkait. Hal ini berarti Hak Pengu...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Theses and Dissertations NonPeerReviewed |
Language: | Indonesian Indonesian Indonesian Indonesian |
Published: |
2011
|
Subjects: | |
Online Access: | http://repository.unair.ac.id/85280/1/KK%20TMK.11-09%20Sep%20h%20ABSTRAK.pdf http://repository.unair.ac.id/85280/2/KK%20TMK.11-09%20Sep%20h%20DAFTAR%20ISI.pdf http://repository.unair.ac.id/85280/3/KK%20TMK.11-09%20Sep%20h%20DAFTAR%20PUSTAKA.pdf http://repository.unair.ac.id/85280/4/KK%20TMK.11-09%20Sep%20h%20TESIS.pdf http://repository.unair.ac.id/85280/ http://lib.unair.ac.id |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Institution: | Universitas Airlangga |
Language: | Indonesian Indonesian Indonesian Indonesian |
id |
id-langga.85280 |
---|---|
record_format |
dspace |
spelling |
id-langga.852802019-07-19T07:25:57Z http://repository.unair.ac.id/85280/ HAK PENGUSAHAAN PERAIRAN PESISIR (HP-3) DALAM SISTEM HUKUM AGRARIA NASIONAL PUGUH DIAN SEPUTRO, 030510646 N K3820-3836 Economic constitution, policy, planning, and development Pemafaatan dan pengusahaan perairan pesisir dan pulau-pulau kecil dilaksanakan melalui pemberian izin pemanfaatan dan Hak Pengusahaan Perairan Pesisir (hp-3). Izin pemanfaatan diberikan sesuai dengan peraturan perundang-undangan dan kewenagan masing-masing instansi terkait. Hal ini berarti Hak Pengusahaan Perariran pesisir (HP-3) merupakan hak baru yang muncul karena lahirnya Undang-undang Nomor 27 Tahun 2007 tentang Pengelolaan Wilayah Pesisir dan Pulau-pulau Kecil (PWP PPK). Hak pengusahaan Perairan pesisir (hp3) merupakan rezim tersendiri dan terpisah deengan pengaturan dengan hukum tanah yang ada dalam Undang-undang Pokok Agraria (UUPA). Dalam Pasal 20 ayat (1) ini Hak Pengusahaan Perairanan Pesisir (HP3) dengan tegas dapat dijadikan jaminan utang dengan dibebankan hak tanggungan. Pengaturan hak atas tanah di Indonesia telah terjadi ketidaksinkronan baik antara UUPA dengan undang-undang yang lain atau peraturan pelaksanaanya. Akibtnya adalah tidak memberikan jaminan kepastian dan perlindungan hukum bagi pemegang hak. 2011 Thesis NonPeerReviewed text id http://repository.unair.ac.id/85280/1/KK%20TMK.11-09%20Sep%20h%20ABSTRAK.pdf text id http://repository.unair.ac.id/85280/2/KK%20TMK.11-09%20Sep%20h%20DAFTAR%20ISI.pdf text id http://repository.unair.ac.id/85280/3/KK%20TMK.11-09%20Sep%20h%20DAFTAR%20PUSTAKA.pdf text id http://repository.unair.ac.id/85280/4/KK%20TMK.11-09%20Sep%20h%20TESIS.pdf PUGUH DIAN SEPUTRO, 030510646 N (2011) HAK PENGUSAHAAN PERAIRAN PESISIR (HP-3) DALAM SISTEM HUKUM AGRARIA NASIONAL. Doctoral thesis, Universitas Airlangga. http://lib.unair.ac.id |
institution |
Universitas Airlangga |
building |
Universitas Airlangga Library |
country |
Indonesia |
collection |
UNAIR Repository |
language |
Indonesian Indonesian Indonesian Indonesian |
topic |
K3820-3836 Economic constitution, policy, planning, and development |
spellingShingle |
K3820-3836 Economic constitution, policy, planning, and development PUGUH DIAN SEPUTRO, 030510646 N HAK PENGUSAHAAN PERAIRAN PESISIR (HP-3) DALAM SISTEM HUKUM AGRARIA NASIONAL |
description |
Pemafaatan dan pengusahaan perairan pesisir dan pulau-pulau kecil dilaksanakan melalui pemberian izin pemanfaatan dan Hak Pengusahaan Perairan Pesisir (hp-3). Izin pemanfaatan diberikan sesuai dengan peraturan perundang-undangan dan kewenagan masing-masing instansi terkait. Hal ini berarti Hak Pengusahaan Perariran pesisir (HP-3) merupakan hak baru yang muncul karena lahirnya Undang-undang Nomor 27 Tahun 2007 tentang Pengelolaan Wilayah Pesisir dan Pulau-pulau Kecil (PWP PPK). Hak pengusahaan Perairan pesisir (hp3) merupakan rezim tersendiri dan terpisah deengan pengaturan dengan hukum tanah yang ada dalam Undang-undang Pokok Agraria (UUPA). Dalam Pasal 20 ayat (1) ini Hak Pengusahaan Perairanan Pesisir (HP3) dengan tegas dapat dijadikan jaminan utang dengan dibebankan hak tanggungan. Pengaturan hak atas tanah di Indonesia telah terjadi ketidaksinkronan baik antara UUPA dengan undang-undang yang lain atau peraturan pelaksanaanya. Akibtnya adalah tidak memberikan jaminan kepastian dan perlindungan hukum bagi pemegang hak. |
format |
Theses and Dissertations NonPeerReviewed |
author |
PUGUH DIAN SEPUTRO, 030510646 N |
author_facet |
PUGUH DIAN SEPUTRO, 030510646 N |
author_sort |
PUGUH DIAN SEPUTRO, 030510646 N |
title |
HAK PENGUSAHAAN PERAIRAN PESISIR (HP-3) DALAM SISTEM HUKUM AGRARIA NASIONAL |
title_short |
HAK PENGUSAHAAN PERAIRAN PESISIR (HP-3) DALAM SISTEM HUKUM AGRARIA NASIONAL |
title_full |
HAK PENGUSAHAAN PERAIRAN PESISIR (HP-3) DALAM SISTEM HUKUM AGRARIA NASIONAL |
title_fullStr |
HAK PENGUSAHAAN PERAIRAN PESISIR (HP-3) DALAM SISTEM HUKUM AGRARIA NASIONAL |
title_full_unstemmed |
HAK PENGUSAHAAN PERAIRAN PESISIR (HP-3) DALAM SISTEM HUKUM AGRARIA NASIONAL |
title_sort |
hak pengusahaan perairan pesisir (hp-3) dalam sistem hukum agraria nasional |
publishDate |
2011 |
url |
http://repository.unair.ac.id/85280/1/KK%20TMK.11-09%20Sep%20h%20ABSTRAK.pdf http://repository.unair.ac.id/85280/2/KK%20TMK.11-09%20Sep%20h%20DAFTAR%20ISI.pdf http://repository.unair.ac.id/85280/3/KK%20TMK.11-09%20Sep%20h%20DAFTAR%20PUSTAKA.pdf http://repository.unair.ac.id/85280/4/KK%20TMK.11-09%20Sep%20h%20TESIS.pdf http://repository.unair.ac.id/85280/ http://lib.unair.ac.id |
_version_ |
1681152028937551872 |