PERBANDINGAN KADAR LDL PADA PASIEN DENGAN KADAR APOLIPOPROTEIN B NORMAL DAN TINGGI SEBAGAI FAKTOR RISIKO PENYAKIT JANTUNG KORONER DI LABORATORIUM PARAHITA PERIODE 2015

Penyakit Jantung Koroner (PJK) merupakan salah satu penyakit kardiovaskular yang menjadi penyebab kematian nomor satu di dunia. PJK disebabkan oleh adanya plak di dalam pembuluh darah. Plak tersebut merupakan penumpukan dari kolesterol yang mengakibatkan terhambatnya darah mengalir ke jantung. M...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: ELSA YUNIA RUSMIYANTI, 151610113012
Format: Theses and Dissertations NonPeerReviewed
Language:English
English
English
Indonesian
Published: 2019
Subjects:
Online Access:http://repository.unair.ac.id/89273/1/FV.%20TLM.%2008-19%20Rus%20p%20abstrak.pdf
http://repository.unair.ac.id/89273/2/FV.%20TLM.%2008-19%20Rus%20p%20daftar%20isi.pdf
http://repository.unair.ac.id/89273/3/FV.%20TLM.%2008-19%20Rus%20p%20daftar%20pustaka.pdf
http://repository.unair.ac.id/89273/4/FV.%20TLM.%2008-19%20Rus%20p.pdf
http://repository.unair.ac.id/89273/
http://lib.unair.ac.id
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Institution: Universitas Airlangga
Language: English
English
English
Indonesian
id id-langga.89273
record_format dspace
spelling id-langga.892732019-10-17T01:55:44Z http://repository.unair.ac.id/89273/ PERBANDINGAN KADAR LDL PADA PASIEN DENGAN KADAR APOLIPOPROTEIN B NORMAL DAN TINGGI SEBAGAI FAKTOR RISIKO PENYAKIT JANTUNG KORONER DI LABORATORIUM PARAHITA PERIODE 2015 ELSA YUNIA RUSMIYANTI, 151610113012 R Medicine Penyakit Jantung Koroner (PJK) merupakan salah satu penyakit kardiovaskular yang menjadi penyebab kematian nomor satu di dunia. PJK disebabkan oleh adanya plak di dalam pembuluh darah. Plak tersebut merupakan penumpukan dari kolesterol yang mengakibatkan terhambatnya darah mengalir ke jantung. Menurut statistik dunia, ada 9,4 juta kematian setiap tahun yang disebabkan oleh penyakit kardiovaskular dan 45% kematian tersebut disebabkan oleh penyakit jantung koroner. Diperkirakan angka tersebut akan meningkat hingga 23,3 juta pada tahun 2030. Sedangkan menurut Badan Kesehatan Dunia (WHO) mencatat lebih dari 7 juta orang meninggal akibat PJK di seluruh dunia pada tahun 2002. Angka ini diperkirakan meningkat hingga 11 juta orang pada tahun 2020. Di Indonesia, menurut survei Sample Registration System angka kematian PJK 12,9% dari seluruh kematian. Prevalensi PJK berdasarkan diagnosis dokter yang dilakukan Riset Kesehatan Dasar (Riskesdas) 2013 sebesar 0,5% sedangkan berdasarkan diagnosis dokter atau gejala sebesar 1,5%. Hasil Riskesdas ini menunjukkan penyakit jantung koroner berada pada posisi ketujuh tertinggi Penyakit Tidak Menular (PTM) di Indonesia. Beberapa literatur mengatakan adanya hubungan antara LDL dengan Apo B. Oleh karena itu penelitian ini dilakukan untuk mengetahui perbandingan kadar LDL pada pasien dengan kadar Apolipoprotein B normal dan tinggi sebagai faktor risiko penyakit jantung koroner. 2019 Thesis NonPeerReviewed text en http://repository.unair.ac.id/89273/1/FV.%20TLM.%2008-19%20Rus%20p%20abstrak.pdf text en http://repository.unair.ac.id/89273/2/FV.%20TLM.%2008-19%20Rus%20p%20daftar%20isi.pdf text en http://repository.unair.ac.id/89273/3/FV.%20TLM.%2008-19%20Rus%20p%20daftar%20pustaka.pdf text id http://repository.unair.ac.id/89273/4/FV.%20TLM.%2008-19%20Rus%20p.pdf ELSA YUNIA RUSMIYANTI, 151610113012 (2019) PERBANDINGAN KADAR LDL PADA PASIEN DENGAN KADAR APOLIPOPROTEIN B NORMAL DAN TINGGI SEBAGAI FAKTOR RISIKO PENYAKIT JANTUNG KORONER DI LABORATORIUM PARAHITA PERIODE 2015. Tugas Akhir D3 thesis, UNIVERSITAS AIRLANGGA. http://lib.unair.ac.id
institution Universitas Airlangga
building Universitas Airlangga Library
country Indonesia
collection UNAIR Repository
language English
English
English
Indonesian
topic R Medicine
spellingShingle R Medicine
ELSA YUNIA RUSMIYANTI, 151610113012
PERBANDINGAN KADAR LDL PADA PASIEN DENGAN KADAR APOLIPOPROTEIN B NORMAL DAN TINGGI SEBAGAI FAKTOR RISIKO PENYAKIT JANTUNG KORONER DI LABORATORIUM PARAHITA PERIODE 2015
description Penyakit Jantung Koroner (PJK) merupakan salah satu penyakit kardiovaskular yang menjadi penyebab kematian nomor satu di dunia. PJK disebabkan oleh adanya plak di dalam pembuluh darah. Plak tersebut merupakan penumpukan dari kolesterol yang mengakibatkan terhambatnya darah mengalir ke jantung. Menurut statistik dunia, ada 9,4 juta kematian setiap tahun yang disebabkan oleh penyakit kardiovaskular dan 45% kematian tersebut disebabkan oleh penyakit jantung koroner. Diperkirakan angka tersebut akan meningkat hingga 23,3 juta pada tahun 2030. Sedangkan menurut Badan Kesehatan Dunia (WHO) mencatat lebih dari 7 juta orang meninggal akibat PJK di seluruh dunia pada tahun 2002. Angka ini diperkirakan meningkat hingga 11 juta orang pada tahun 2020. Di Indonesia, menurut survei Sample Registration System angka kematian PJK 12,9% dari seluruh kematian. Prevalensi PJK berdasarkan diagnosis dokter yang dilakukan Riset Kesehatan Dasar (Riskesdas) 2013 sebesar 0,5% sedangkan berdasarkan diagnosis dokter atau gejala sebesar 1,5%. Hasil Riskesdas ini menunjukkan penyakit jantung koroner berada pada posisi ketujuh tertinggi Penyakit Tidak Menular (PTM) di Indonesia. Beberapa literatur mengatakan adanya hubungan antara LDL dengan Apo B. Oleh karena itu penelitian ini dilakukan untuk mengetahui perbandingan kadar LDL pada pasien dengan kadar Apolipoprotein B normal dan tinggi sebagai faktor risiko penyakit jantung koroner.
format Theses and Dissertations
NonPeerReviewed
author ELSA YUNIA RUSMIYANTI, 151610113012
author_facet ELSA YUNIA RUSMIYANTI, 151610113012
author_sort ELSA YUNIA RUSMIYANTI, 151610113012
title PERBANDINGAN KADAR LDL PADA PASIEN DENGAN KADAR APOLIPOPROTEIN B NORMAL DAN TINGGI SEBAGAI FAKTOR RISIKO PENYAKIT JANTUNG KORONER DI LABORATORIUM PARAHITA PERIODE 2015
title_short PERBANDINGAN KADAR LDL PADA PASIEN DENGAN KADAR APOLIPOPROTEIN B NORMAL DAN TINGGI SEBAGAI FAKTOR RISIKO PENYAKIT JANTUNG KORONER DI LABORATORIUM PARAHITA PERIODE 2015
title_full PERBANDINGAN KADAR LDL PADA PASIEN DENGAN KADAR APOLIPOPROTEIN B NORMAL DAN TINGGI SEBAGAI FAKTOR RISIKO PENYAKIT JANTUNG KORONER DI LABORATORIUM PARAHITA PERIODE 2015
title_fullStr PERBANDINGAN KADAR LDL PADA PASIEN DENGAN KADAR APOLIPOPROTEIN B NORMAL DAN TINGGI SEBAGAI FAKTOR RISIKO PENYAKIT JANTUNG KORONER DI LABORATORIUM PARAHITA PERIODE 2015
title_full_unstemmed PERBANDINGAN KADAR LDL PADA PASIEN DENGAN KADAR APOLIPOPROTEIN B NORMAL DAN TINGGI SEBAGAI FAKTOR RISIKO PENYAKIT JANTUNG KORONER DI LABORATORIUM PARAHITA PERIODE 2015
title_sort perbandingan kadar ldl pada pasien dengan kadar apolipoprotein b normal dan tinggi sebagai faktor risiko penyakit jantung koroner di laboratorium parahita periode 2015
publishDate 2019
url http://repository.unair.ac.id/89273/1/FV.%20TLM.%2008-19%20Rus%20p%20abstrak.pdf
http://repository.unair.ac.id/89273/2/FV.%20TLM.%2008-19%20Rus%20p%20daftar%20isi.pdf
http://repository.unair.ac.id/89273/3/FV.%20TLM.%2008-19%20Rus%20p%20daftar%20pustaka.pdf
http://repository.unair.ac.id/89273/4/FV.%20TLM.%2008-19%20Rus%20p.pdf
http://repository.unair.ac.id/89273/
http://lib.unair.ac.id
_version_ 1681152645066129408