HEAT RESISTANCE OF LOCAL ISOLATE OF VT1 AND VT2 GENES-BEARING Escherichia con 0157:117 IN HEATED MILK AND COOKED BEEF = DAYA TAHAN PANAS ISOLAT LOKAL Escherichia coil 0157:H7 PEMBAWA GENA VT1 DAN VT2 DALAM SUSU DAN DAGIN

Penelitian ini bertujuan mengetahui daya tahan panas isolat lokal E. coli 0157 pembawa gena VT1 dan VT2 dalam susu dan daging cincang. Isolat lokal, B33, dan galur kontrol 0157:H7 diperoleh dan biakan induk dan berturut-turut dibialcan dalam agar sorbitol-McConkey, Tryptose soy broth. Suspensi sel d...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Perpustakaan UGM, i-lib
Format: Article NonPeerReviewed
Published: [Yogyakarta] : Universitas Gadjah Mada 2002
Subjects:
Online Access:https://repository.ugm.ac.id/26804/
http://i-lib.ugm.ac.id/jurnal/download.php?dataId=9846
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Institution: Universitas Gadjah Mada
Description
Summary:Penelitian ini bertujuan mengetahui daya tahan panas isolat lokal E. coli 0157 pembawa gena VT1 dan VT2 dalam susu dan daging cincang. Isolat lokal, B33, dan galur kontrol 0157:H7 diperoleh dan biakan induk dan berturut-turut dibialcan dalam agar sorbitol-McConkey, Tryptose soy broth. Suspensi sel dicuci dengan larutan garam faal steril 2x, dan dihitung konsentrasinya sebagai CFU pada agar trypticase soy. Sampel susu mentah ditempatkan ke dalam tabung reaksi steril 9 ml setiap tabung, dan disterilkan dalam otoklaf 15 menit, lain didinginkan. Sampel daging dibungkus dalam aluminium foil, diotoldaf, dan didinginkan dalam almari es. Sebanyak I ml suspensi 10'. E. coil dimasukkan ke dalam setiap tabung susu. Dua jam setelah inokulasi, tabung dipanaskan pada 60°C, 65°C, dan 70°C selama 5, 10, 15, 20, 25 dan 30 mean. Pada daging, suspensi bakteri yang sama diinokulasikan pada daging cincang dalam Erlenmeyer, dan dipanaskan 100°C. Jumlah sel yang hidup dihitung sebagai CFU pada TSA. Jumlah CFU dikonversikan sebagai harga D dan dianalisis dalam regresi linier. Hasilnya menunjuldcan bahwa harga D isolat lokal dalam susu adalah berturut-turut 69.8812, 11,466 dan 10.939 menit pada pemanasan 60, 65 dan 70°C. Pada daging cincang, harga ini adalah 2,305 menit pada 100oC. Juga diperlihatkan, bahwa isolat lokal ini Iebih tahan panas daripada isolat Amerika yang digunakan sebagai kontrol.