PENGEMBANGAN METODA ISOLASI BAKTERI ASAM LAKTAT DARI SALURAN PENCERNAAN AYAM UNTUK MEMPEROLEH ISOLAT KANDIDAT AGENSIA PROBIOTIK
Didalam manajemen perunggasan, penggunaan problotik atau lebih dikenal dengan pemberian mikrobia yang masih hidup lewat mulut, yang diberikan untuk menggantikan kedudukan antibiotik baik secara keseluruhan atau sebagian, mendapatkan perhatian yang cukup besar. Para peternak umumnya menerapkan dosis...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Article NonPeerReviewed |
Published: |
[Yogyakarta] : Lembaga Penelitian UGM
2000
|
Online Access: | https://repository.ugm.ac.id/92335/ http://repository.ugm.ac.id/digitasi/index.php?module=cari_hasil_full&idbuku=119 |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Institution: | Universitas Gadjah Mada |
Summary: | Didalam manajemen perunggasan, penggunaan problotik atau lebih dikenal dengan pemberian mikrobia yang masih hidup lewat mulut, yang diberikan untuk menggantikan kedudukan antibiotik baik secara keseluruhan atau sebagian, mendapatkan perhatian yang cukup besar. Para peternak umumnya menerapkan dosis antibiotik yang tingkatannya di bawah dosis penyembuhan, sebagai usaha penanggulangan stres ayam, pemacu pertumbuhan maupun meningkatkan produksi telur, dan juga digunakan dalam upaya mencegah diare dengan cara menghambat pertumbuhan bakteri patogen di sepanjang usus. Penggunaan antibiotik sebagai bahan tambahan pada pakan dan air minum ayam secara rutin, menyebabkan residu antibiotik telur dan daging yang pada akhirnya menimbulkan berkembangnya mikroorganisme yang resisten terhadap obat pada manusia. Probiotik yang tersusun dari satu atau lebih mikrobia hidup memiliki pengaruh yang sangat menguntungkan terhadap inang. Dengan demikian penggunaan probiotik yang tersusun dan strain orisinil (bakteri asam laktat asli Indonesia yang diisolasi dari ayam Indonesia) akan lebih efektif karena telah beradaptasi dengan inang. Tujuan dan penelitian yang dititikberatkan pada landasan ilmiah ini adalah untuk mendapatkan metoda isolasi yang praktis untuk memperoleh bakteri asam laktat yang berasal dari saluran pencernaan unggas. Metodanya yaitu dengan pengembangan cara konvensional yang telah ada, dikombinasikan dengan teknik sampling materi yang digunakan. Materi yang digunakan untuk percobaan ini saluran pencernaan ayam broiler, ayam kampung jenis Wareng dan itik lokal yang terbebas dari antibiotik. Saluran pencernaan didapatkan dari ayam broiler, ayam Wareng dan itik lokal yang disembelih pada 0, 5, dan 10 jam sesudah ayam tersebut makan. Masing masing komponen dari saluran pencernaan yakni crop, izzard, intestin, caeca, digesta dan colon yang digunakan untuk sampel dipotong menjadi irisan irisan kecil, masing-masing diinokulasikan kedalam media GYP cair (pH 4 |
---|