Pengaruh Transformational Leadership Terhadap Work Performance Dengan Job Satisfaction Sebagai Intervening, Dinas Pengendalian Penduduk Dan KB, PPPA, Kabupaten Madiun
Transformational Leadership berpengaruh penting bagi karyawan di Dinas Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana, PPPA di Kabupaten Madiun. Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh transformational leadership terhadap work performance karyawan dalam sebuah organisasi serta job satisfaction...
Saved in:
Be the first to leave a comment!