Optimasi Penjadwalan Shift Kerja Waiters dengan Tujuan Pemerataan Jumlah Waiters Setiap Shift serta Menghindari Pola Terisolasi, dan pada Restaurant Menggunakan Metode Goal Programming (Studi Kasus : Hotel ‘X’ di Jakarta)
Pada umumnya penyusunan jadwal kerja bagi pegawai masih dilakukan secara manual demikian juga halnya untuk penjadwalan waiters yang ada di divisi Restaurant pada Hotel ‘X’, Hal ini menyebabkan terjadinya jumlah shift antar waiter tidak merata baik, jumlah shift dan jenis shift.Ada pernyimpangan terh...
Saved in:
Main Authors: | , , |
---|---|
Format: | Conference or Workshop Item PeerReviewed |
Language: | English |
Published: |
Departemen Teknik Mesin dan Industri UGM
2019
|
Subjects: | |
Online Access: | https://repository.ugm.ac.id/275376/1/Optimasi%20Penjadwalan%20Shift%20Kerja%20Waiters%20dengan%20Tujuan%20Pemerataan%20Jumlah%20Waiters%20Setiap%20Shift%20serta%20Menghindari%20Pola%20Terisolasi%2C%20dan%20pada%20Restaurant%20Menggunakan%20Metode%20Goal%20Programming.pdf https://repository.ugm.ac.id/275376/ http://senti.ft.ugm.ac.id/ |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Institution: | Universitas Gadjah Mada |
Language: | English |
Summary: | Pada umumnya penyusunan jadwal kerja bagi pegawai masih dilakukan secara manual demikian juga halnya untuk penjadwalan waiters yang ada di divisi Restaurant pada Hotel ‘X’, Hal ini menyebabkan terjadinya jumlah shift antar waiter tidak merata baik, jumlah shift dan jenis shift.Ada pernyimpangan terhadap kebijakan yang telah ditetapkan yaitu terdapat beberapa waiter yang mendapat pola libur kemudian kerja dihari berikutnya kemudian mendapat libur kembali (pola terisolasi). Sementara hal ini harus dihindari. Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi jadwal yang telah diterapkan di divisi Restaurant pada Hotel ‘X’ dan meminimumkan penyimpangan yang terjadi dalam penjadwalan tersebut, seperti pada jumlah hari kerja setiap waiters, pola libur-kerja-libur, dan jumlah minimum waiters pada setiap shift. Untuk dapat mencapai beberapa tujuan tersebut, digunakan metode goal programming yang penyelesaiannya dengan dengan software LINGO 18.0 .Dari hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat sejumlah penyimpangan yang terjadi pada penjadwalan awal Hotel ‘X’ dan berhasil dioptimalkan menjadi 0 penyimpangan pada jadwal yang dihasilkan LINGO dengan rata-rata hari kerja sebanyak 22 hari dan standar deviasi sebesar 2 hari serta tidak terdapat pola libur kemudian kerja dihari berikutnya kemudian mendapat libur kembali. |
---|