PENGARUH SERVICE QUALITY DAN PERCEIVED VALUE TERHADAP CUSTOMER REFERRAL BEHAVIOR

Saat ini, kata positif konsumen dan rekomendasi dari konsumen sangatlah berpengaruh terhadap citra baik penyedia jasa layanan internet smartphone. Karakteristik masyarakat Indonesia yang kolektivis sangat mudah dipengaruhi word of mouth. Penelitian ini membahas pelayanan dari provider seluler (se...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: TOMMY ADI RACHMAWAN, 041112003
Format: Theses and Dissertations NonPeerReviewed
Language:Indonesian
Indonesian
Published: 2018
Subjects:
Online Access:http://repository.unair.ac.id/75792/1/ABSTRAK%20.pdf
http://repository.unair.ac.id/75792/2/B%20261-18%20Rac%20p.pdf
http://repository.unair.ac.id/75792/
http://lib.unair.ac.id
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Institution: Universitas Airlangga
Language: Indonesian
Indonesian
Description
Summary:Saat ini, kata positif konsumen dan rekomendasi dari konsumen sangatlah berpengaruh terhadap citra baik penyedia jasa layanan internet smartphone. Karakteristik masyarakat Indonesia yang kolektivis sangat mudah dipengaruhi word of mouth. Penelitian ini membahas pelayanan dari provider seluler (service quality) dan keuntungan yang dirasakan (perceived value) terhadap pengaruhnya pada perilaku merekomendasi (customer referral behavior). Penelitian juga melihat pengaruh dari variabel – variabel tersebut dengan moderasi perilaku beralih (switching behavior) antara stayer dan switcher dan dengan dengan moderasi keaktifan konsumen dalam mencari informasi yang masih belum banyak diketahui. Penelitian ini dilakukan dengan metode Structural Equation Model. Total partisipan yang berpartisipasi dalam penelitian ini berjumlah 300 orang terdiri dari mahasiswa yang berasal dari kampus B Unair dari berbagai fakultas, angkatan dan strata. Hasil dari penelitian ini adalah peningkatan service quality lebih berpengaruh positif pada perilaku merekomendasi switcher dan passive customer. Sementara peningkatan perceived value lebih berpengaruh positif pada perilaku merekomendasi stayer.