Kinerja Pengkomposan Limbah Ternak Sapi Perah Dengan Variasi Bulking Agent Dan Tinggi Tumpukan Dengan Aerasi Pasif
Pengkomposan pada limbah kotoran ternak banyak dilakukan para peternak. Aerasi pasif dipilih sebagai alternatif untuk menghemat biaya dalam penggunaan energi penggerak blower. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh jenis bulking agent dan tinggi tumpukan bahan kompos pada proses pengkomp...
Saved in:
Main Authors: | , , |
---|---|
Format: | Article PeerReviewed |
Language: | English |
Published: |
2011
|
Subjects: | |
Online Access: | https://repository.ugm.ac.id/33093/1/06_Joko_Nugroho.pdf https://repository.ugm.ac.id/33093/ |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
Institution: | Universitas Gadjah Mada |
Language: | English |
id |
id-ugm-repo.33093 |
---|---|
record_format |
dspace |
spelling |
id-ugm-repo.330932014-03-20T04:39:42Z https://repository.ugm.ac.id/33093/ Kinerja Pengkomposan Limbah Ternak Sapi Perah Dengan Variasi Bulking Agent Dan Tinggi Tumpukan Dengan Aerasi Pasif Karyadi, Joko Nugroho Wahyu Rahmi, Nurul Setyawati, Peni Makalah Seminar Makalah prosiding Pengkomposan pada limbah kotoran ternak banyak dilakukan para peternak. Aerasi pasif dipilih sebagai alternatif untuk menghemat biaya dalam penggunaan energi penggerak blower. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh jenis bulking agent dan tinggi tumpukan bahan kompos pada proses pengkomposan dengan aerasi pasif. Bahan utama yaitu limbah kotoran ternak sapi perah, dan jenis bulking agent yang digunakan adalah limbah kayu yang berupa serbuk gergaji ukuran kecil dan sedang (serutan kayu). Kotak komposter berukuran luas 40 x 40 cm2 dan tinggi 85 cm. Kadar air awal pengkomposan adalah 60%. Tinggi tumpukan kompos adalah 45 cm, 65 cm dan 86 cm. Pengkomposan dilakukan selama 4 minggu. Hasil eksperimen menunjukkan suhu bahan mampu mencapai di atas 45oC dan ketinggian tumpukan bahan yang baik untuk pengkomposan pasif adalah lebih dari 45 cm. Nilai pH untuk semua percobaan berkisar 6 - 8. Degradasi bahan organik untuk ketinggian 45 cm, 65 cm dan 85 cm masing-masing adalah 12,7%, 29,8% dan 25,6%. Penggunaan bulking agent serbuk gergaji menunjukkan pengomposan yang lebih baik apabila dibandingkan dengan serutan kayu. 2011-07-21 Article PeerReviewed application/pdf en https://repository.ugm.ac.id/33093/1/06_Joko_Nugroho.pdf Karyadi, Joko Nugroho Wahyu and Rahmi, Nurul and Setyawati, Peni (2011) Kinerja Pengkomposan Limbah Ternak Sapi Perah Dengan Variasi Bulking Agent Dan Tinggi Tumpukan Dengan Aerasi Pasif. Seminar Nasional Perhimpunan Ahli Teknik Pertanian 2011 Jember. pp. 775-782. |
institution |
Universitas Gadjah Mada |
building |
UGM Library |
country |
Indonesia |
collection |
Repository Civitas UGM |
language |
English |
topic |
Makalah Seminar Makalah prosiding |
spellingShingle |
Makalah Seminar Makalah prosiding Karyadi, Joko Nugroho Wahyu Rahmi, Nurul Setyawati, Peni Kinerja Pengkomposan Limbah Ternak Sapi Perah Dengan Variasi Bulking Agent Dan Tinggi Tumpukan Dengan Aerasi Pasif |
description |
Pengkomposan pada limbah kotoran ternak banyak dilakukan para peternak. Aerasi pasif dipilih sebagai alternatif untuk menghemat biaya dalam penggunaan energi penggerak blower. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh jenis bulking agent dan tinggi tumpukan bahan kompos pada proses pengkomposan dengan aerasi pasif. Bahan utama yaitu limbah kotoran ternak sapi perah, dan jenis bulking agent yang digunakan adalah limbah kayu yang berupa serbuk gergaji ukuran kecil dan sedang (serutan kayu). Kotak komposter berukuran luas 40 x 40 cm2 dan tinggi 85 cm. Kadar air awal pengkomposan adalah 60%. Tinggi tumpukan kompos adalah 45 cm, 65 cm dan 86 cm. Pengkomposan dilakukan selama 4 minggu. Hasil eksperimen menunjukkan suhu bahan mampu mencapai di atas 45oC dan ketinggian tumpukan bahan yang baik untuk pengkomposan pasif adalah lebih dari 45 cm. Nilai pH untuk semua percobaan berkisar 6 - 8. Degradasi bahan organik untuk ketinggian 45 cm, 65 cm dan 85 cm masing-masing adalah 12,7%, 29,8% dan 25,6%. Penggunaan bulking agent serbuk gergaji menunjukkan pengomposan yang lebih baik apabila dibandingkan dengan serutan kayu. |
format |
Article PeerReviewed |
author |
Karyadi, Joko Nugroho Wahyu Rahmi, Nurul Setyawati, Peni |
author_facet |
Karyadi, Joko Nugroho Wahyu Rahmi, Nurul Setyawati, Peni |
author_sort |
Karyadi, Joko Nugroho Wahyu |
title |
Kinerja Pengkomposan Limbah Ternak Sapi Perah Dengan Variasi Bulking Agent Dan Tinggi Tumpukan Dengan Aerasi Pasif |
title_short |
Kinerja Pengkomposan Limbah Ternak Sapi Perah Dengan Variasi Bulking Agent Dan Tinggi Tumpukan Dengan Aerasi Pasif |
title_full |
Kinerja Pengkomposan Limbah Ternak Sapi Perah Dengan Variasi Bulking Agent Dan Tinggi Tumpukan Dengan Aerasi Pasif |
title_fullStr |
Kinerja Pengkomposan Limbah Ternak Sapi Perah Dengan Variasi Bulking Agent Dan Tinggi Tumpukan Dengan Aerasi Pasif |
title_full_unstemmed |
Kinerja Pengkomposan Limbah Ternak Sapi Perah Dengan Variasi Bulking Agent Dan Tinggi Tumpukan Dengan Aerasi Pasif |
title_sort |
kinerja pengkomposan limbah ternak sapi perah dengan variasi bulking agent dan tinggi tumpukan dengan aerasi pasif |
publishDate |
2011 |
url |
https://repository.ugm.ac.id/33093/1/06_Joko_Nugroho.pdf https://repository.ugm.ac.id/33093/ |
_version_ |
1681219434199384064 |